M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Early Learning Center dan The Enterntainer Kampanyekan Program Spesial Akhir Tahun

Early Learning Center dan The Enterntainer Kampanyekan Program Spesial Akhir Tahun
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Jelang akhir tahun Early Learning Center bersama The Enterntainer menghadirkan kampanye Spreading Love and Joy Through guna menemani masa liburan akhir tahun. Ada beberapa rekomendasi mainan yang bisa dijadikan hadiah akhir tahun untuk mendukung perkembangan anak. 

Vasudev Kataria, Senior Vice President For Baby, Kids and Toy Brands mengungkapkan memasuki memasuki masa liburan akhir tahun, Early Learning Centre sebagai pelopor mainan edukasi usia 0-8, serta The Entertainer yang membuat toko mainan menjadi tempat anak-anak dan orang dewasa untuk datang dan berkunjung, bersenang-senang, menemukan sesuatu untuk menghibur. 

"Kami membawa campaign terbaru yang diharapkan bisa menumbuhkan banyak kasih sayang serta kebahagiaan antara anak-anak bersama keluarga dan temann," kata Vasudev. 

Spreading Love and Joy through Toys, kampanye terbaru guna mendukung orang tua lebih dalam memberikan kasih sayang dan kegembiraan melalui beragam permainan yang sesuai kebutuhan di kecil.  Early Learning Centre dan The Entertainer juga merekomendasikan 50 produk sebagai gifting idea untuk produk mainan terbaik, spesial di momen masa liburan akhir tahun ini.

Early Learning Center membagikan beberapa mainana anak yang bisa mendukung perkembangan anak. Ada tiga belas mainan yang cocok untuk tujuan ini diantaranya :

  • Imaginative Play : mainan yang mengembangkan imajinasi anak 
  • Stimulate Senses : yaitu mainan yang menstimulasi Indera 
  • Fine Motor Skills : mainan dengan aktivitas tangan untuk menggengam dan bergerak
  • Hand Eye Coordination : mainan untuk menstimulasi koordinasi mata dan tangan 
  • Creativity : merangsang anak menjadi kreatif dan imajinatif
  • Problem Solving : mainan yang melatih skill anak untuk belajar
  • Discover the World : Mainan yang memperkenalkan dunia hewan kepada anak
  • Learning to Read : dibutuhkan anak untuk belajar huruf dan mulai mengeja
  • Learning to Write : mengenal bentuk dan warna huruf untuk anak belajar menulis
  • Learning to Count : memperkenalkan bentuk angka untuk anak belajar berhitung
  • Physical Development : mainan yang mendukung perkembangan otot-otot anak, juga melatih keseimbangan
  • Instils Confidence : mainan yang meningkatkan kepercayaan diri dalam musik dan menyanyi
  • Socials Skills : mainan yang membantu skill sosial untuk berinteraksi dengan teman dan keluarga

Pada kampanye ini, ada promo menarik.  Early Learning Centre dan The Entertainer  membagikan banyak hadiah dan voucher dengan nilai lebih dari Rp1.000.000,- untuk minimum transaksi Rp1.000.000,- di seluruh gerai.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

10 Rekomendasi Snack untuk Diet yang Kalorinya Rendah

Apa rekomendasi snack untuk diet yang kalorinya rendah, ya? Intip daftarnya di sini, yuk!                

9 Tanda Terlalu Banyak Konsumsi Garam pada Tubuh, Cek yuk!

Ada sejumlah tanda terlalu banyak konsumsi garam pada tubuh yang penting Anda ketahui. Yuk, intip selengkapnya di sini!

Beli Sekarang! HP Murah Spek Dewa Paling Recomended di Januari 2026

Cari HP murah dengan spesifikasi tinggi di awal tahun? Simak rekomendasi HP spek dewa di Januari 2026 dari Tecno, Samsung, Infinix, dan Realme.

Promo Burger Bangor Januari Tawarkan Paket Brand New Year Mulai Rp 46.000

Jangan lewatkan Promo Burger Bangor Brand New Year (10-11 Januari) khusus GoFood di jam-jam tertentu. Ada juga paket Jantastic hingga akhir bulan.

Pencinta Ketenangan? Ini 7 Negara Paling Cocok untuk Introvert Traveling

Mencari tempat liburan sepi, aman, dan penuh keindahan? Dari Sisilia hingga New Zealand, inilah daftar negara impian introvert untuk traveling.

4 Resep Sup Ayam Ala Devina Hermawan yang Cocok Disantap saat Musim Hujan

Saat cuaca dingin melanda, kehangatan sup ayam buatan sendiri jadi penyelamat. Resep praktis Devina Hermawan ini siap manjakan lidah keluarga.  

Panduan Lengkap Menggunakan Fitur Live Photos di Aplikasi TikTok

Fitur tersembunyi TikTok: Ubah momen spontan menjadi konten visual dinamis menggunakan Live Photos. Ikuti petunjuk lengkap cara membuatnya di sini

Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Hari Ini Sabtu 10 Januari 2026, Cek Yuk

Simak ramalan 12 zodiak keuangan dan karier hari ini Sabtu 10 Januari 2026, cek peluang kerja, kolaborasi, dan arah rezekimu.  

Promo HokBen dan Yup Januari, Nikmati Menu Baru Irodori Platter Cuma Rp 9.000

Jangan sampai terlewat! HokBen dan Yup tawarkan paket Irodori Platter hanya Rp 9.000 untuk pengguna baru. Simak cara klaimnya berikut.

Sudah Hidup Sehat Tapi Asam Urat Masih Tinggi? In Penyebab Gejalanya

Sudah hidup sehat tapi asam urat masih tinggi? Ada beberapa risiko yang memicu gejalanya meski Anda sudah menjalani pola makan dan hidup sehat.