M O M S M O N E Y I D
Santai

Cuaca Besok di Wilayah Yogyakarta, Hujan Ringan di Empat Kabupaten

Cuaca Besok di Wilayah Yogyakarta, Hujan Ringan di Empat Kabupaten
Reporter: Dupla Kartini  |  Editor: Dupla Kartini


MOMSMONEY. ID - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menayangkan informasi prakiraan cuaca besok, Rabu (13/11) untuk wilayah Yogkarta di laman resmi. Cuaca besok di wilayah Yogyakarta diperkirakan dominan cerah.

Hujan ringan hingga sedang hanya berpotensi terjadi pada sore jelang malam hari di empat kabupaten. Sedangkan, Kota Yogyakarta bakal cerah sepanjang hari.

Moms bisa memanfaatkan informasi prakiraan cuaca besok sesuai kebutuhan. Jika Anda mencuci dan menjemur pakaian sendiri, prakiraan cuaca besok bisa bermanfaat untuk merencanakan jadwal cuci. 

Begitu pula yang berencana bepergian, bisa memantau prakiraan cuaca besok agar rencana Anda tak terganggu cuaca. Turun-naik kendaraan saat hujan, tentu tidak Anda inginkan.

Jadi, memantau prakiraan cuaca besok banyak mendatangkan manfaat.

Baca Juga: Harga Emas Dunia Turun ke Level Terendah Hampir 2 Bulan, Melorot Tiga Hari

Nah, berikut ini prakiraan cuaca besok di wilayah Yogakarta selengkapnya:

Kulon Progo

Pukul 01:00 WIB : Cuaca Cerah Berawan, suhu 23oC
Pukul 04:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 23oC
Pukul 07:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 26oC
Pukul 10:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 28oC
Pukul 13:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 32oC
Pukul 16:00 WIB : Cuaca Hujan Sedang, suhu 28oC
Pukul 19:00 WIB : Cuaca Hujan Sedang, suhu 25oC
Pukul 22:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 24oC

Bantul

Pukul 01:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 23oC
Pukul 04:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 23oC
Pukul 07:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 26oC
Pukul 10:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 28oC
Pukul 13:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 32oC
Pukul 16:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 28oC
Pukul 19:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan, suhu 25oC
Pukul 22:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 24oC

Gunungkidul

Pukul 01:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 23oC
Pukul 04:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 23oC
Pukul 07:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 26oC
Pukul 10:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 28oC
Pukul 13:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 32oC
Pukul 16:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 28oC
Pukul 19:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan, suhu 25oC
Pukul 22:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 24oC

Sleman

Pukul 01:00 WIB : Cuaca Cerah Berawan, suhu 23oC
Pukul 04:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 23oC
Pukul 07:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 26oC
Pukul 10:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 28oC
Pukul 13:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 32oC
Pukul 16:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 28oC
Pukul 19:00 WIB : Cuaca Hujan Sedang, suhu 25oC
Pukul 22:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 24oC

Kota Yogyakarta

Pukul 01:00 WIB : Cuaca Cerah Berawan, suhu 23oC
Pukul 04:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 23oC
Pukul 07:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 26oC
Pukul 10:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 28oC
Pukul 13:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 32oC
Pukul 16:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 28oC
Pukul 19:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 25oC
Pukul 22:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 24oC

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Ramalan Zodiak Keuangan dan Karier Besok Kamis 8 Januari 2026, Kerja Cerdas

Berikut ramalan zodiak keuangan dan karier besok Kamis 8 Januari 2026 yang mengulas peluang kerja, strategi profesional, dan dinamika tim.

4 Tipe Wanita yang Paling Rentan Terkena Kista Ovarium, Cek Sekarang Juga!

Kali ini MomsMoney akan membagikan informasi tentang 4 tipe wanita yang paling rentan terkena kista ovarium. Simak, ya.

Hasil Malaysia Open 2026, 5 Wakil Indonesia Genggam Tiket 16 Besar

Hasil Malaysia Open 2026 Babak 32 Besar hari kedua Rabu (7/1), lima wakil Indonesia menggenggam tiket 16 besar.

Hujan Sangat Lebat Turun di Provinsi Ini, Cek Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (8/1)

BMKG memberikan peringatan dini cuaca besok Kamis 8 Januari 2026 dan Jumat 8 Januari 2026 dengan status Siaga hujan sangat lebat.

15 Makanan yang Bantu Sembuhkan Pilek dengan Cepat

Intip sejumlah makanan yang bantu sembuhkan pilek dengan cepat berikut, yuk! Ada apa saja kira-kira?

Prakiraan BMKG Cuaca Besok (8/1) di Jakarta Hujan di Siang dan Sore Hari

Cek prakiraan BMKG cuaca besok Kamis (8/1) di Jakarta hujan ringan berpotensi turun di siang dan sore hari.

Busui Wajib Tahu! Ini 5 Kandungan Skincare yang Harus Dihindari Ibu Menyusui

Ada 5 kandungan skincare yang harus dihindari ibu menyusui lo. Apa saja? Simak informasi selengkapnya di sini.

KAI Layani 4,17 Juta Pelanggan Selama Nataru, 75% Tiket Dibeli Lewat Access by KAI

Sepanjang periode 18 Desember 2025 hingga 4 Januari 2026, PT Kereta Api Indonesia KAI melayani 4.179.095 pelanggan.​

Afiliasi Jadi Sumber Cuan Baru, Simak Cara Pendapatan Bisa Tembus Rp 100 Juta

Lazada memperkuat program afiliasi untuk menangkap peluang creator economy yang terus tumbuh di Indonesia.

PRISM Rilis Travel Report 2025, Sajikan Tren Perjalanan Domestik di Indonesia

PRISM, perusahaan induk OYO, merilis Travel Report 2025 tren perjalanan yang menyoroti lanskap perjalanan domestik di Indonesia di 2025.​