M O M S M O N E Y I D
Bugar

Cegah Serangan Jantung dan Stroke, Coba Konsumsi 5 Sayuran Murah Penurun Kolesterol

Cegah Serangan Jantung dan Stroke, Coba Konsumsi 5 Sayuran Murah Penurun Kolesterol
Reporter: Helvana Yulian  |  Editor: Helvana Yulian


MOMSMONEY.ID - Inilah beberapa sayuran murah penurun kolesterol yang bisa Anda konsumsi secara rutin untuk bisa mencegah serangan jantung stroke.

Kadar kolesterol Anda sedang naik? Coha kita turunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuhmu dengan mengonsumsi beberapa jenis sayuran murah berikut ini. 

Gaya hidup tak sehat merupakan penyebab utama meningkatnya LDL (low-density lipoprotein) atau kolesterol jahat. 

Kadar kolesterol yang meningkat membuat Anda lebih rentan terhadap risiko serangan jantung dan stroke. 

Menurut penelitian, serat larut membantu mengurangi kolesterol jahat (LDL). Sayuran tergolong ke dalam jenis makanan bebas kolesterol & lemak jenuh.

Serat larut dapat memperlambat penyerapan kolesterol & mengurangi jumlah kolesterol yang dihasilkan hati. 

Dilansir dari Hindustan Times dan Fibercreme, beberapa sayuran murah penurun kolesterol yang bisa Anda konsumsi secara rutin, antara lain: 

Baca Juga: Apakah Jengkol Menyebabkan Asam Urat? Ini 10 Makanan Sehat untuk Asam Urat

1. Kubis

Sayuran murah penurun kolesterol yang bisa Anda konsumsi secara rutin yang pertama adalah kubis. 

Turunkan kadar kolesterol berlebih di tubuhmu dengan rutin konsumsi sayur kubis. Kubis merupakan jenis sayuran yang memiliki serat tinggi dan antioksidan.

Kubis memiliki sifat anti-inflamasi yang dapat membantu mencegah hadirnya penyakit jantung akibat kolesterol. 

Adanya vitamin C yang terkandung dalan sayuran yang satu ini juga membantu mengatur tingkat tekanan darah dalam tubuh sekaligus dapat menghilangkan kadar kolesterol jahat. 

2. Bayam

Sayuran murah penurun kolesterol yang bisa Anda konsumsi secara rutin yang kedua adalah bayam. 

Bayam membantu tubuh mengeliminasi kadar kolesterol jahat serta meningkatkan kadar vitamin & mineral dalam tubuh. 

Setelah diteliti, mengonsumsi bayam yang disertai dengan pola hidup sehat terbukti ampuh menghilangkan kolesterol jahat. 

3. Kacang panjang

Sayuran murah penurun kolesterol yang bisa Anda konsumsi secara rutin yang ketiga adalah kacang panjang. 

Kacang panjang juga merupakan salah satu sayuran murah penurun kolesterol.

Di dalamnya terdapat kandungan serat yang padat serta rendah lemak & kalori yang mana sangat aman dan baik dikonsumsi oleh orang-orang dengan penyakit jantung. 

4. Brokoli

Sayuran murah penurun kolesterol yang bisa Anda konsumsi secara rutin yang keempat adalah brokoli. 

Brokoli adalah sayuran berserat tinggi dengan sumber vitamin C yang banyak. Kandungan kalsium di dalamnya juga dapat membantu menjaga kesehatan jantung. 

Serat dalam brokoli membantu mengeluarkan kadar kolesterol jahat (LDL) dari dalam tubuh. 

Baca Juga: Waspadai Moms! Ini Daftar Penyakit yang Ditandai dengan Bau Mulut

5. Buncis

Sayuran murah penurun kolesterol yang bisa Anda konsumsi secara rutin yang kelima adalah buncis. 

Buncis tergolong ke dalam sayuran murah penurun kolesterol.

Buncis dapat menurunkan kadar kolesterol jahat jika dikonsumsi setiap hari. Buncis juga dikenal dapat membuat kadar kolesterol Anda kembali terkendali. 

Itulah sederet sayuran murah penurun kolesterol yang dapat Anda konsumsi sebagai salah satu cara menjalani pola hidup sehat. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

8 Daftar Minuman Penurun Risiko Kanker yang Dapat Anda Coba

Intip daftar minuman penurun risiko kanker berikut ini, yuk! Tertarik mencobanya?                          

6 Makanan yang Bikin Risiko Kanker Meningkat jika Dikonsumsi

Hati-hati! Rupanya ini, lho, makanan yang bikin risiko kanker meningkat jika dikonsumsi. Apa saja?    

Promo A&W Sharing Meal Januari 2026, Paket Aroma Chicken Hemat untuk Rame-Rame

A&W hadirkan promo Sharing Meal selama Januari 2026. Ada paket Aroma Chicken favorit yang hemat untuk santap nikmat bersama keluarga tercinta. 

Bukan Cuma Skincare, Ini 7 Buah Anti Penuaan Dini yang Kaya Antioksidan

Sederet buah-buahan ini memiliki kandungan bermanfaat bagi kulit, salah satunya antioksidan. Dapatkan kulit sehat dengan rutin mengonsumsinya.

Samsung A16 HP untuk Jangka Panjang, Ada Update OS 6 kali & Keamanan 6 Tahun

Samsung A16 adalah penerus Samsung A15. HP untuk jangka panjang ini tawarkan update OS selama 6 kali & update keamanan hingga 6 tahun lamanya.

Awal Tahun Hemat Pakai Promo HokBen & SeaBank, Beli Menu Favorit Free Hoka Hemat

HokBen hadirkan promo Exclusive Deals dengan SeaBank selama Januari 2026. Tiap beli menu apa saja, bisa dapat Hoka Hemat gratis.

Waspada! Akun WhatsApp Bisa Diretas Tanpa Perlu OTP, Ini Solusi yang Bisa Dicoba

Akun WhatsApp bisa diretas tanpa perlu OTP. Modus penipuan bernama GhostPairing memungkinkan peretas untuk memata-matai obrolan tanpa OTP. 

Promo JSM Alfamidi Periode 2-4 Januari 2026, Bimoli 5 Liter Harga Spesial!

Cek dan manfaatkan promo JSM Alfamidi periode 2-4 Januari 2026 untuk belanja hemat selama akhir pekan ini.  

Jadwal KRL Jogja–Solo untuk 3-4 Januari 2026, Cek Akhir Jam Tambahannya

Bagi kamu yang ingin bepergian dari Yogyakarta ke Solo, ini jadwal KRL Jogja–Solo untuk 3-4 Januari 2026, cek akhir jam tambahannya.  

7 Cara Menjaga Kesehatan Otak saat Usia Lanjut

Ada beberapa cara menjaga kesehatan otak saat usia lanjut, lho. Mari intip beberapa caranya di sini!​