M O M S M O N E Y I D
Santai

Catat! Berikut Daftar Gift Code Ojol The Game 5 Desember 2024 Terupdate

Catat! Berikut Daftar Gift Code Ojol The Game 5 Desember 2024 Terupdate
Reporter: Rezki Wening Hayuningtyas  |  Editor: Rezki Wening Hayuningtyas


MOMSMONEY.ID - Mari intip daftar gift code Ojol The Game 5 Desember 2024 terupdate bulan ini dari Codexplore!

Halo, pemain setia Ojol The Game! Masihkah Anda mencari gift code terbaru setiap harinya? Tidak perlu khawatir, MomsMoney akan membagikannya untuk Anda.

Gift code merupakan kode unik yang diberikan oleh Codexplore untuk Anda redeem dalam Ojol The Game. Nantinya Anda akan mendapatkan hadiah menarik berupa uang, koin, bensin, hingga energi gratis di dalam game.

Namun, Anda harus segera redeem gift code tersebut sebelum kehabisan. Jumlahnya sangat terbatas, lho. Nah, langsung saja, ini dia daftar gift code Ojol The Game 5 Desember 2024 terupdate bulan ini:

  • APAYAA (Baru)
  • ALONE
  • TRDSNOV24
  • TWSCNOV24

Baca Juga: Selain Ojol The Game, Ini Rekomendasi Game Simulator Indonesia Terbaik dan Seru

Yuk, ikuti langkah-langkah di bawah ini untuk redeem gift code Ojol The Game:

  1. Buka aplikasi Ojol The Game di perangkat Anda.
  2. Pilih ikon hadiah di pojok kanan atas layar.
  3. Masukkan gift code terbaru, APAYAA.
  4. Tekan tombol "redeem" untuk mendapatkan hadiah Anda.

Tunggu apa lagi? Ayo redeem gift code Ojol The Game di atas sekarang juga!

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (18/1/2026) Kompak Turun

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (18/1) kompak turun. Emas Galeri 24 1 gram (gr) jadi Rp 2.688.000, emas UBS 1 gr Rp 2.739.000

Android 17 Rilis Fitur App Lock, Bisa Sembunyikan Detail Chat Saat HP Dipinjam

Terobosan privasi terbaru! Android 17 bakal otomatis sensor isi chat di bilah notifikasi. Tak perlu lagi takut pesan pribadi diintip orang.

MIN- Sudut Belajar Minim Distraksi Jadi Fokus Utama Kamar Anak di Tahun 2026

Simak tren desain kamar anak 2026, mulai dari warna alami, furnitur fleksibel, hingga konsep aman yang mendukung tumbuh kembang anak.

Infinix Hot 60 Pro+ Dirilis, Cetak Rekor Ponsel Layar Lengkung Tertipis di Dunia

Inovasi gila dari Infinix Hot 60 Pro+! Ketebalan cuma 5,95 mm tapi punya baterai 5160mAh. Simak rahasia teknologi baterai tipis terbarunya di sini

Praktis dan Lezat, 4 Resep Camilan Berbahan Kentang yang Mudah Dibuat di Rumah

Kentang bisa Moms olah menjadi berbagai camilan lezat. Dari kroket kentang sampai pizza kentang akan menemani momen ngemil bersama keluarga.  

Promo Manis Cake Bliss Mako Bakery & Cream Bomb Bun Set Tous les Jours Hemat

Kue premium Mako Bakery dan Tous les Jours ada diskon besar. Dapatkan 4 Cream Bomb Bun hanya Rp 65.000 atau Mini Cake mulai Rp 99.000.

13 Cara Obati Kolesterol yang Alami dan Efektif

Begini, lho, cara obati kolesterol yang alami dan efektif. Coba terapkan, yuk!                              

Promo HokBen 24 Jam, Cek Daftar Store & Dapatkan Takoyaki Gratis Sekarang

Lapar tengah malam kini ada solusinya! HokBen 24 jam menawarkan Takoyaki gratis setiap hari mulai jam 10 malam. Cek daftar lokasi di kota Anda.

Gumiho Kehilangan Ekor di No Tail To Tell, Anda Harus Nonton 5 Drakor Fantasi Ini

Gumiho tiba-tiba berubah jadi manusia biasa di No Tail To Tell. Jangan lewatkan 5 judul drakor fantasi dengan alur cerita yang segar tak terduga.

Ingin Cepat Glowing? Hindari 4 Kesalahan Skincare Malam Ini

Kali ini MomsMoney akan membagikan 4 kesalahan skincare malam yang harus dihindari. Simak sampai akhir, Moms.