M O M S M O N E Y I D
Santai

Bisa Bantu Diet, Ini 4 Manfaat Konsumsi Kelapa Hijau Buat Kesehatan

Bisa Bantu Diet, Ini 4 Manfaat Konsumsi Kelapa Hijau Buat Kesehatan
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Cari tahu beberapa manfaat mengonsumsi kelapa hijau yang ternyata punya banyak manfaat baik bagi kesehatan.

Baik daging maupun air kelapa hijau kaya akan nutrisi baik bagi tubuh dan juga kesehatan. Makanya, tak jarang buah kelapa hijau dikonsumsi untuk menjaga kesehatan tubuh.

Bukan hanya rasanya saja yang segar, berikut adalah beberapa daftar manfaat mengonsumsi kelapa hijau bagi kesehatan.

Baca Juga: 6 Dampak Terlalu Banyak Konsumsi Gula Bagi Kulit, Bukan Cuma Bikin Jerawatan Loh

Meningkatkan daya tahan tubuh

Melansir dari laman Web MD, buah kelapa mengandung banyak fatty acids yang lebih mudah dicerna oleh tubuh dibanding lemak hewani.

Lemak ini juga memiliki manfaat yang baik untuk membantu meningkatkan daya tahan tubuh seseorang. Terutama bagi yang aktif melakukan olahraga atau atlet.

Antioksidan

Kelapa hijau juga merupakan buah yang mengandung tinggi antioksidan. Antioksidan sendiri merupakan zat yang berguna untuk melindungi sel-sel dari kerusakan.

Kelapa mengandung antioksidan polyphenol yang memiliki fungsi untuk membantu melindungi sel dari kerusakan dan mencegah munculnya penyakit keras.

Baca Juga: Bahaya Oversleeping, Ini 5 Risiko Terlalu Banyak Tidur Bagi Kesehatan

Membantu diet

Manfaat lain yang juga akan diperoleh dari mengonsumsi kelapa hijau adalah bisa membantu memperlancar diet.

Kandungan fatty acid pada buah kelapa dipercaya merupakan zat yang bisa membantu untuk terjadinya pembakaran lemak lebih cepat. Sehingga dengan mengonsumsi buah kelapa dapat membantu mempercepat proses diet.

Antibakteri

Kelapa hijau merupakan buah yang mengandung banyak nutrisi sebagai antibakteri. Air kelapa dan minyak kelapa secara spesifik dijelaskan oleh laman Health Line dapat membantu melawan bakteri penyebab keracunan makanan.

Beberapa penelitian juga menunjukkan bahwa minyak kelapa yang digunakan untuk menggosok gigi juga dapat membantu melawan bakteri jahat di mulut.

Nah, itulah tadi beberapa manfaat mengonsumsi buah kelapa bagi kesehatan. Cobain, yuk.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Begini Cara Buka Konten Sensitif yang Tersembunyi di X

Ingin tahu cara melihat konten sensitif di X? Pengaturan privasi X memungkinkan untuk mengaksesnya. Ikuti panduan lengkapnya!

Drakor Medis Ini Bikin Anda Ikut Merasakan Tekanan Ruang Operasi

Pilihan drakor ini menyingkap sisi gelap rumah sakit dan tantangan para medis. Temukan kisah tentang kedokteran yang menguras emosi di sini.

Jangan Lewatkan Promo Spesial J.CO Grand Indonesia Gratis 1/2 Lusin Donut

J.CO Grand Indonesia hadirkan bonus 1/2 lusin Black Jack Donut. Promo ini terbatas, segera kunjungi gerai untuk klaim penawaran spesial.

Tren Liburan 2025, Short Gateaway Masih Jadi Favorit

Short gateaway masih jadi favorit perjalanan liburan masyarakat, di tengah gaya liburan yang semakin fleksibel.

Simak Rekomendasi Teknikal Mirae Sekuritas untuk ENRG, BBYB dan TINS Kamis (22/1)

Simak rekomendasi teknikal Mirae Sekuritas untuk ENRG, BBYB dan TINS hari ini Kamis (22/1) berikut ini.

Berbeda dari Filmnya, Musikal Perahu Kertas Lebih Fokus pada Perjuangan Meraih Mimpi

Berbeda dari filmnya yang lebih menonjolkan kisah romansa, musikal Perahu Kertas akan lebih fokus pada perjuangan meraih mimpi.

IHSG Berpotensi Koreksi, Cek Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Kamis (22/1)

IHSG berpeluang melanjutkan koreksi pada perdagangan Kamis (22/1/2026).​Cek rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas ​hari ini.

HP Infinix Termurah di Januari 2026: Fitur Mewah Ini Bikin Hemat Jutaan!

HP Infinix paling murah Januari 2026 tawarkan fitur "Dynamic Bar" dan tahan air mulai Rp 1 jutaan. Cek modelnya.

Bukan Sekadar Hiasan, Ini Makna Tersembunyi 7 Buah Khas Imlek yang Datangkan Hoki

Membeli jeruk saat Imlek bukan hanya tradisi. Simak 7 buah pembawa hoki dan maknanya. Jangan lewatkan 7 buah ini untuk keberuntungan Imlek Anda!

Terus Naik, Harga Emas Antam Hari Ini Kamis (22/1) Tertinggi Sepanjang Masa

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.790.000 Kamis (22/1/2026), naik Rp 18.000 dibanding harga Rabu (21/1/2026).