M O M S M O N E Y I D
Santai

Bikin Salting, Tonton 7 Drakor dengan Adegan Ciuman Terpanas Ini Yuk

Bikin Salting, Tonton 7 Drakor dengan Adegan Ciuman Terpanas Ini Yuk
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Dengan adegan yang panas dan intens, inilah daftar drama Korea alias drakor dengan adegan ciuman terbaik.

Drama Korea memiliki banyak ragam cerita menarik terutama dalam genre romantis.

Adegan ciuman tentunya juga tidak bisa dihindari ketika menonton drakor romantis.

Baca Juga: 4 Drakor Terbaru Siap Tayang di Netflix Desember 2022, Ada Money Heist Korea 2

Ada beberapa judul drakor populer yang memiliki adegan ciuman terbaik dan intens. Berikut adalah beberapa di antaranya:

Nevertheless

Menjadi salah satu drakor dewasa yang populer di Netflix, tentu drakor ini banyak memiliki adegan ciuman yang intens dan panas untuk ditonton.

Song Kang dan Han So Hee berhasil menampilkan chemistry kuat sebagai sepasang kekasih yang juga banyak menampilkan adegan ciuman dan adegan dewasa lainnya. Siap-siap dibuat tersipu saat menonton drakor romantis ini, ya.

Business Proposal

Drakor romantis Netflix ini menjadi salah satu drakor yang memiliki adegan ciuman terbaik dan intens. Pasangan Tae Moo dan Ha Ri yang diperankan oleh Ahn Hyo Seop dan Kim Sejeong berhasil menampilkan chemistry romantis.

Tak hanya melalui kata-kata melainkan juga melalui tindakan manis, hubungan romantis pasangan ini dijamin akan bikin penonton salting sendiri.

Baca Juga: Rindu Masa Lalu? Ini Rekomendasi 6 Tontonan Netflix Tentang Cinta Pertama

What’s Wrong with Secretary Kim

Satu lagi aktor yang juga dikenal handal dalam melakukan adegan ciuman. Park Seo Jeon yang membintangi drama ini dipasangkan dengan Park Min Young, yang juga aktris dengan penampilan apik saat memperagakan adegan ciuman.

Bahkan, adegan ciuman dalam drama ini menjadi viral dan banyak ditonton secara online karena ditampilkan secara intens dan panas.

Pachinko

Sudah bukan rahasia lagi bahwa aktor Lee Min Ho dikenal sebagai salah satu aktor yang bisa memerankan adegan ciuman terbaik. Dalam film terbarunya berjudul Pachinko, ia berhasil kembali membuktikan keahliannya dalam melakukan adegan ciuman.

Bersama dengan Kim Min Ha, keduanya berhasil menampilkan adegan ciuman yang intens, mesra, dan polos dalam hubungan mereka.

Her Private Life

Park Min Young dipasangkan dengan aktor Kim Jae Wook yang juga merupakan salah satu aktor terbaik dalam memperagakan adegan ciuman.

Kisah cinta antara seorang kurator lukisan dan pelukis ini terasa menjadi lengkap karena menyajikan banyak adegan panas dan romantis, seperti ciuman yang terjalin dengan chemistry apik kedua bintang ini.

Baca Juga: Selamat Son Hye Jin dan Hyun Bin, 6 Aktris Korea Ini Sudah Jadi Ibu lo

It’s Okay That’s Love

Chemistry Jo In Sung dan Gong Hyo Jin dalam drama ini juga berhasil membawa drakor ini menjadi drakor yang memiliki adegan ciuman terbaik.

Tak hanya mengangkat cerita tentang dunia psikologi, drakor ini juga menampilkan kisah cinta pria dan wanita dewasa yang saling benci namun berujung pada hubungan yang penuh harapan serta manis.

Preety Noona Who Buys Me Food

Dikenal juga dengan Something in The Rain menampilkan Son Ye Jin dan Jung Hae In sebagai bintang utamanya. Ceritanya tentang kisah cinta dua sejoli yang terpaut usia lebih dari 5 tahun.

Walau memiliki banyak penghalang namun kisah cinta mereka ditampilkan dengan sangat romantis dan manis dalam drakor ini. Termasuk banyaknya adegan ciuman romantis yang bakal bikin penonton iri dan tersipu sendiri.

Wah, dijamin bakal bikin penonton salah tingkah dan ikut tersipu, itulah tadi daftar drama Korea dengan adegan ciuman intens dan panas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Penulis Pemula Wajib Tahu 4 Aplikasi Menulis Ini, Buka Peluang untuk Diterbitkan

Ini dia 4 aplikasi menulis yang memudahkanmu menerbitkan cerita, dari amatir hingga profesional. Peluang jadi penulis terkenal terbuka lebar.

Wajah Bebas Kilap! Bedak Tabur Terbaik di Alfamart Ini Buat Kulit Matte Seharian

Membeli bedak tabur terbaik di Alfamart ternyata bisa bikin kulit glowing tanpa dempul. Cek 5 pilihan yang berikan hasil akhir mulus & tahan lama.

Januari Hemat dengan Promo Genki Sushi Crazy Deals, Aneka Sushi Diskon 30%

Makan sushi favorit di Genki kini bisa lebih murah! Diskon Crazy Deals hingga 30% menanti Anda. Cek daftar menu hematnya sebelum kehabisan!

WhatsApp Terlanjur Diretas? Begini Cara Cepat Amankan Akun Anda

Jika akun WhatsApp Anda sudah diretas, jangan panik. Ada 8 langkah cepat yang bisa Anda lakukan untuk mengembalikan akses. 

Rekomendasi Film Korea Ini Bikin Hubungan Makin Romantis, Tonton Sekarang

Mencari tontonan manis untuk akhir pekan? 8 film romantis Korea ini punya kisah cinta unik dan berkesan. Cari tahu daftar lengkapnya di sini.

Review Vivo Y29: HP Rp2 Jutaan dengan Fitur Unggulan, Worth It Dibeli?

HP Vivo Y29 tawarkan layar 120Hz dan baterai jumbo 6500mAh di harga Rp2 jutaan. Cek fitur unggulan dan kelemahannya sebelum memutuskan membeli.

Kado Wellness Ini Bikin Kamu Makin Sehat dan Bahagia

Ingin hidup lebih baik? Kado wellness ini bantu kamu capai kesejahteraan sejati. Jangan tunda, pilih yang sesuai kebutuhanmu.

Sarapan Enak Ini Justru Bikin Asam Urat Melonjak? Waspada Sebelum Nyesal

Ingin bebas nyeri asam urat? Ketahui daftar makanan buat sarapan yang membantu menurunkan kadar asam urat dan meredakan serangan.

8 Khasiat Minum Jus Wortel secara Rutin untuk Kesehatan Tubuh

Ada beberapa khasiat minum jus wortel secara rutin untuk kesehatan tubuh. Mari intip selengkapnya berikut ini!

Jangan Sampai Ketinggalan! Ini Tren Dekorasi 2026 yang Bisa Ubah Tampilan Rumah Anda

Tren dekorasi rumah 2026 makin hangat dan natural, cek inspirasi desain terbaru yang cocok untuk hunian modern saat ini. Catat ulasannya, yuk.