MOMSMONEY.ID - Analis MNC Sekuritas membagikan proyeksi Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG untuk Selasa (27/2) dan juga rekomendasi saham untuk hari ini.
Kemarin, IHSG ditutup terkoreksi 0,15% ke 7,283 dan masih didominasi oleh volume penjualan.
Terdapat peluang IHSG akan menguat dalam jangka pendek ke rentang 7.297-7.325, tetapi IHSG masih rawan melanjutkan koreksinya untuk menguji 7.202-7.234 dahulu.
Analis MNC Sekuritas memperkirakan bilaIHSG tertahan oleh support di 7.197, maka IHSG berpeluang menguat kembali untuk menguji resistance 7.370-7.403 pada label merah.
Baca Juga: Hingga Jumat 1 Maret 2024, Ini Data yang Bisa Pengaruhi Pergerakan IHSG
BRMS - Spec Buy
Spec Buy: Rp 142 – Rp 145
Target Price: Rp 155, Rp 165
Stoploss: dibawah Rp 139
HRUM - Buy on Weakness
Buy on Weakness: Rp 1.135 – Rp 1.175
Target Price: Rp 1.280, Rp 1.405
Stoploss: dibawah Rp 1.075
ITMG - Buy on Weakness
Buy on Weakness: Rp 25.225 – Rp 25.725
Target Price: Rp 26.825, Rp 27.825
Stoploss: dibawah Rp 24.875
MEDC - Buy on Weakness
Buy on Weakness: Rp 1.145 – Rp 1.175
Target Price: Rp 1.285, Rp 1.350
Stoploss: dibawah Rp1.105
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News