M O M S M O N E Y I D
Bugar

Apa Itu Gangguan Afasia? Ini Penjelasan Lengkapnya Moms

Apa Itu Gangguan Afasia? Ini Penjelasan Lengkapnya Moms
Reporter: Helvana Yulian  |  Editor: Helvana Yulian


MOMSMONEY.ID - Inilah penjelasan lengkap tentang penyakit ganggua afasia yang perlu Anda ketahui.

Afasia adalah gangguan komunikasi yang menyebabkan seseorang mengalami kesulitan berbahasa, termasuk bicara. 

Penderita gangguan afasia akan sulit memahami percakapan, membaca dan memahami kata-kata tertulis, menulis kata, dan menggunakan angka, mengutip dari Medical News Today.

Gangguan ini terjadi secara mendadak setelah seseorang mengalami stroke atau cedera kepala.

Namun, kondisi ini juga bisa terjadi secara bertahap akibat kehadiran tumor otak.  

Tingkat keparahan gangguan afasia sangat tergantung pada sejumlah faktor, seperti penyebab dan seberapa parah kerusakan yang terjadi pada otak.  

Baca Juga: Sering Sendawa Bisa Jadi GERD, Kenali Sederet Penyakit yang Ditandai dengan Sendawa

Selain itu, melansir Health Focus, inilah beberapa gejala yang sering muncul dari gangguan afasia ini, antara lain:  

1. Berbicara menggunakan kalimat singkat atau tidak lengkap 

2. Berbicara dengan susunan kalimat yang tidak masuk akal 

3. Mengganti satu kata dengan yang lain atau satu bunyi dengan yang lain 

4. Mengucapkan kata-kata yang tidak bisa dikenali 

5. Tidak mengerti percakapan orang lain 

6. Menulis kalimat yang tidak masuk akal 

7. Susah menemukan kata atau istilah yang tepat 

8. Mengalami kesulitan dalam mengekspresikan diri secara tertulis 

Baca Juga: Waspadai Moms! Kenali Gejala Tukak Lambung yang Sering Terjadi pada Ibu Hamil

Pengobatan gangguan afasia yang dilakukan mungkin akan melibatkan beberapa hal di bawah ini: 

1. Latihan untuk meningkatkan kemampuan komunikasi 

2. Kelompok untuk melatih keterampilan komunikasi 

3. Pengujian kemampuan komunikasi dalam situasi nyata 

4. Kegiatan belajar menggunakan bentuk komunikasi lain, seperti gerak tubuh dan gambar 

5. Penggunaan komputer untuk mempelajar kembali suara dan kata kerja 

6. Dukungan keluarga untuk membantu berkomunikasi di rumah 

Itulah beberapa penjelasan tentang gangguan afasia yang perlu Anda ketahui. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Hasil Indonesia Masters 2026: Ginting ke Babak 32 Besar, 2 Ganda Ini Maju ke 16 Besar

Hasil Indonesia Masters 2026, tunggal putra Indonesia Anthony Sinisuka Ginting lolos ke babak 32 besar dan dua ganda putra ini maju ke 16 besar.

Promo Alfamidi Ngartis Periode 16-31 Januari 2026, Gentle Gen-Buavita Beli 1 Gratis 1

Cek promo Alfamidi Ngartis periode 16-31 Januari 2026 untuk belanja Beli 1 Gratis 1 dan Beli 2 Gratis 1.

Ketika Sosok Ibu Hadir Lewat AI di Film Esok Tanpa Ibu

Film Esok Tanpa Ibu menghadirkan kerinduan mendalam seorang anak akan ibunya yang disalurkan lewat AI lo.

Kiat Orangtua Menyesuaikan Konten YouTube Yang Baik untuk Anak Remaja

Inilah kiat bagi para orangtua untuk menyesuaikan konten YouTube bagi anak remaja.                  

Promo Es Krim Alfamart 16-31 Januari 2026, Cornetto dan Hula-Hula Beli 2 Gratis 1

Cek promo es krim Alfamart Carnaval Ice Cream periode 16-31 Januari 2026 untuk borong es krim favorit.

Marak Penipuan Berkedok Pengiriman, Ini Imbauan dari J&T Cargo

​J&T Cargo mengedukasi pelanggan agar selalu melakukan verifikasi sebelum menanggapi pesan pengiriman.

Hindari Peretasan, Amankan WhatsApp dengan Fitur Rahasia Ini

Nomor HP terhubung ke rekening bank? Pastikan WhatsApp Anda aman dari peretas, ini cara melindungi semua aset digital Anda.

Rekor Tertinggi Baru, Harga Emas Hari Ini Tembus US$ 4.700 per troi ons

Kekhawatiran potensi perang dagang antara AS dan Eropa, mendorong harga emas hari ini memperbarui rekor tertinggi sepanjang.

Ingin Rambut Lembap Saat Musim Hujan, Ellips Hadirkan Hair Mask 1 Menit

​Ellips memperluas pilihan perawatan rambut dengan menghadirkan hair mask dalam kemasan jar 200 gram dirancang bekerja hanya dalam satu menit

HP Infinix Rp 4 Jutaan Pilih yang Mana? Cek Performa Gaming & Kamera

Pilih HP Infinix paling kencang untuk gaming dan multitasking. Prosesor gahar, RAM besar, cek spesifikasi lengkapnya di sini!