M O M S M O N E Y I D
Santai

6 Jenis Buah Tinggi Kandungan Air, Konsumsi Saat Sahur dan Berbuka Puasa

6 Jenis Buah Tinggi Kandungan Air, Konsumsi Saat Sahur dan Berbuka Puasa
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Bukan cuma air, ada beberapa jenis buah-buahan dengan tinggi kandungan air yang bisa membuat tubuh terhindar dari dehidrasi.

Menyiapkan juga beberapa jenis buah-buahan segar dan sehat menjadi perhatian penting di masa puasa terutama buah-buahan dengan tinggi kandungan air.

Buah-buahan dengan tinggi kandungan air bisa membantu tubuh agar terhindar dari dehidrasi saat sedang berpuasa.

Simak, yuk, daftar buah-buahan dengan tinggi kandungan air yang bisa dikonsumsi saat berbuka dan sahur agar terhindar dari dehidrasi saat berpuasa.

Baca Juga: Promo Murah Paket Umroh Bareng dari Panorama Tours, Ini Jadwal Keberangkatannya

Nanas

Buah selanjutnya yang juga tinggi akan kandungan air adalah buah nanas. Dapat ditemukan dengan mudah di mana-mana, buah ini juga sebaiknya wajib dikonsumsi saat sedang berpuasa.

Karena, nanas mengandung sebanyak 86% air dalam setiap buahnya. Di samping itu, buah ini juga merupakan buah anti-inflamatory yang bisa membantu memperlancar sistem pencernaan dan mencegah inflamasi atau peradangan.

Stroberi

Stroberi mengandung sebanyak 91% air dalam setiap buahnya. Sehingga, buah ini akan sangat cocok dikonsumsi saat sedang menjalankan puasa.

Lebihnya lagi, selain mengandung banyak kandungan air, stroberi juga mengandung banyak nutrisi, vitamin, dan serat yang bisa membantu mengurangi inflamasi dan gangguan kesehatan lainnya.

Baca Juga: Cek Jadwal Imsakiyah Kabupaten Sidoarjo Selama Ramadan 2024 di Sini

Jeruk

Buah jeruk bukan hanya dikenal sebagai buah yang tinggi akan kandungan vitamin C. Namun, buah jeruk juga merupakan buah yang tinggi akan kandungan airnya.

Laman Medical News Today menyebutkan, buah jeruk mengandung sebanyak 87% air dalam setiap buahnya. Selain tinggi kandungan air, buah ini juga kaya akan serat dan potasium yang bisa digunakan tubuh untuk meningkatkan energi saat berpuasa.

Jeruk bali

Bukan hanya buah jeruk yang umum ditemukan, ada juga buah jeruk bali yang juga tinggi kandungan air. Jeruk bali berpotensi meningkatkan hidrasi karena kandungan airnya yang tinggi.

Selain itu, jeruk bali adalah buah-buahan kaya nutrisi dan antioksidan yang memiliki sejumlah manfaat kesehatan. Seperti menurunkan berat badan, mengurangi kolesterol, tekanan darah, dan gula darah tinggi.

Baca Juga: Berikut Jadwal Lengkap Imsakiyah Daerah Istimewa Yogyakarta Ramadan 2024

Semangka

Buah semangka tentunya menjadi buah yang tinggi kandungan air dan baik dikonsumsi saat sedang berpuasa. Melansir dari laman Health Line, semangka sendiri memiliki kandungan air sebanyak 92%.

Selain tinggi akan kandungan air, buah semangka juga merupakan buah dengan kalori yang rendah dan memiliki banyak kandungan nutrisi. Jangan lupa untuk selalu menyediakan buah semangka di meja makan saat berbuka maupun saat sahur.

Melon

Buah melon punya kandungan air sebanyak 90% yang bisa menambah hidrasi jika dikonsumsi sebagai menu sahur dan berbuka puasa.

Di samping menyegarkan, buah melon juga mengandung beragam nutrisi seperti serat dan vitamin C. Buah ini juga rendah kalori sehingga cocok dikonsumsi bagi yang sedang diet.

Mulai siapkan buah-buahan segar dengan tinggi kandungan air tersebut untuk berbuka puasa dan sahur, ya, Moms.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

6 Film Animasi Terbaru dari Zootopia 2 Hingga Demon Slayer

Demon Slayer hingga film Zootopia, jangan sampai ketinggalan 6 film animasi penuh aksi dan fantasi terbaru.

Melesat Tinggi, Cek Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Hari Ini Selasa (13/1)

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian hari ini Selasa (13/1/2026) kompak naik. Emas Galeri 24 Rp 2.661.000, emas UBS Rp 2.716.000.

7 Model Rambut Pria 2026 Bisa Jadi Inspirasi: Auto Keren, Stylish, dan Effortless

Berikut ini model rambut pria di 2026 yang bisa menjadi inspirasi Anda. Ada messy fringe hingga buzz cut variasi.

7 Promo KA99ET Bank Saqu 13–15 Januari 2026, Subway hingga HokBen Serba Rp 9.900

Signature Kopi Susu Janji Jiwa (R) cuma Rp9.900, irit banget buat ngopi! Simak daftar lengkap 7 brand yang ikut promo KA99ET Bank Saqu sekarang.

Infinix Note 50 Pro: Keunggulan Performa Helio G100 & AI Folax

Infinix Note 50 Pro punya fitur AI RAW dan zoom 2x lossless yang baru. Waspada, fitur flash LED kamera depan justru dihilangkan pada seri ini.

Biaya Spotify Premium Mahal? Cek Langkah Resmi Pembatalan Akun

Merasa biaya Spotify Premium terlalu mahal? Membatalkannya ternyata sangat mudah, tapi jangan cari tombolnya di aplikasi. Ini cara cepatnya.

Promo 15 Tahun Chatime Serba Rp 15.000 & Kopi Kenangan Rilis Tiramisu Series

Merayakan 15 tahun Chatime, ada promo spesial 3 minuman favorit serba Rp 15.000. Selain itu, Kopi Kenangan merilis menu barunya Tiramisu Series.

Jadwal India Open 2026, Dua Wakil Indonesia Berlaga Menuju Babak 16 Besar

Jadwal India Open 2026 Babak 32 Besar hari pertama Selasa (13/1), dua wakil Indonesia bertanding memperebutkan tiket babak 16 besar.

Spring Fever dan 6 Drakor Romcom Terbaru dengan Kisah Manis Bikin Kesengsem

Bagi fans K-drama berikut ini ada beberapa rekomendasi drama Korea romcom lucu dan romantis populer yang wajib ditonton.

Katalog Promo Superindo Weekday Diskon hingga 40% Periode 12-15 Januari 2026

Pear Pakam diskon 40%, Brokoli diskon 35%! Cek semua penawaran Cumi Fresh dan Daging Rendang yang harganya turun signifikan di Superindo hari ini.