M O M S M O N E Y I D
InvesYuk

6 Ide Trading Saham untuk Jumat (31/5), ada UNVR dan ADRO

6 Ide Trading Saham untuk Jumat (31/5), ada UNVR dan ADRO
Reporter: Sanny Cicilia  |  Editor: Sanny Cicilia


MOMSMONEY.ID - Berikut adalah ide trading untuk saham pada perdagangan hari ini, Jumat, 31 Mei 2024. CGS International Sekuritas membagikan rekomendasi saham teknikal yang bisa dipertimbangkan oleh investor dan trader. 

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup dengan penurunan dua hari berturut-turut. Kemarin Kamis (30.5), IHSG ditutup dengan penurunan 1,49% ke level 7.034,14 dengan net sell asing Rp 1,18 triliun. 

Di tengah tekanan pada bursa, CGS International Indonesia membagikan ide trading untuk UNVR, ADRO, KLBF, ESSA, JPFA, SSIA. Berikut ulasannya:

1. UNVR 
Spec Buy dengan support 3.000 cut loss jika break di bawah 2.890, jika tidak break di bawah 3.000, potensi naik 3.220-3.330 short term.

2. ADRO 
Spec Buy dengan support 2.680, cut loss jika break di bawah 2.620 jika tidak break di bawah 2.680, potensi naik 2.800-2.860 short term.

Baca juga: Peluang teknikal rebound, Ini proyeksi IHSG dan rekomendasi saham dari BNI Sekuritas untuk Jumat (31/5)

Baca juga: Berpotensi koreksi, Ini Proyeksi IHSG dan rekomendasi saham dari Yugen Bertumbuh Sekuritas untuk Jumat (31/5)

3. KLBF 
Spec Buy dengan support 1.490 cut loss jika break di bawah 1.460, jika tidak break di bawah 1.490, potensi naik 1.550-1.580 short term.

4. ESSA 
Spec Buy dengan support 795 cut loss jika break di bawah 775, jika tidak break di bawah 795, potensi naik 835-855 short term.

5. JPFA 
Spec Buy dengan support 1385, cutloss jika break di bawah 1.345, jika tidak break di bawah 1.385, potensi naik ke 1.465-1.505 short term.

6. SSIA 
Spec Buy dengan support 1.110, cut loss jika break di bawah 1.065, jika tidak break di bawah 1.110, potensi naik 1.200-1.245 short term.

Perlu diingat, rekomendasi saham dan ide trading ini bukan ajakan untuk membeli saham tertentu. Sesuaikan keputusan investasi dengan tujuan investasi dan profil risiko masing-masing. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

5 Efek Negatif Makanan Tinggi Gula untuk Kulit, Bikin Cepat Tua dan Jerawatan!

Suka makanan manis? Awas, ini 5 efek negatif makanan tinggi gula untuk kulit yang perlu Anda ketahui sekarang juga.

Perempuan Produktif Berisiko Terkena Autoimun, Benarkah?

Deteksi gejala dan mengatasi penyakit autoimun pada perempuan yang produktif. Berikut lengkapnya    

Cara Orangtua Menghadapi Anak Terluka Tanpa Harus ada Drama

Cara baru bagi orangtua menghadapi anak yang terluka tanpa merasa perih dan tanpa drama yang panjang

Wisatawan Mancanegara yang Gunakan Layanan KA Jarak Jauh Sepanjang 2025 Naik 3,7%

KAI mencatat terdapat 694.123 wisatawan mancanegara tercatat bepergian menggunakan kereta api KAI sepanjang 2025.

5 Ciri-Ciri Akun Instagram Diblokir Seseorang, Ini Cara Mudah Mengetahuinya

Merasa akun seseorang hilang tiba-tiba? 5 ciri ini membuktikan Anda diblokir, bukan dinonaktifkan.  

Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (13/1), Hujan Sangat Deras di Provinsi Ini

BMKG mengeluarkan peringatan dini cuaca besok Selasa 13 Januari 2026 dan Rabu 14 Januari 2026 dengan status Siaga hujan sangat lebat.

Hujan Lebat di Daerah Ini, Simak Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (13/1) Jabodetabek

Peringatan dini BMKG cuaca besok Selasa (13/1) dan Rabu (13/1) di Jabodetabek dengan status Waspada hujan lebat.

Harga Emas Hari Ini Rekor All Time High, Nyaris Mencapai US$ 4.600 per troi ons

Harga emas hari ini di pasar global melonjak 1,9% ke level tertinggi sepanjang masa.                

7 Cara Alami Menghentikan Keinginan Makan Manis Terus-Menerus

Adakah cara alami menghentikan keinginan makan manis terus-menerus? Yuk, intip pembahasannya di sini!  

7 Risiko Kesehatan Terlalu Banyak Konsumsi Gula yang Penting Diketahui

Ada beberapa risiko kesehatan terlalu banyak konsumsi gula yang penting diketahui. Apa saja kira-kira?