M O M S M O N E Y I D
AturUang

5 Peluang Bisnis yang Tetap Cuan Saat Rupiah Melemah di Tahun 2025

5 Peluang Bisnis yang Tetap Cuan Saat Rupiah Melemah di Tahun 2025
Reporter: Ramadhan Widiantoro  |  Editor: Ramadhan Widiantoro


MOMSMONEY.ID -  Ketika dolar AS menguat dan nilai tukar rupiah terus ditekan seperti yang terjadi di bulan April 2025, banyak orang mengeluhkan naiknya harga barang impor dan biaya hidup yang semakin mahal. 

Namun, kondisi ini juga membuka peluang bisnis yang justru bisa menghasilkan cuan lebih besar jika dijalankan dengan cerdas. 

Bagi Anda yang ingin tetap produktif dan tidak terjebak dalam ekonomi global, beberapa jenis usaha berikut bisa menjadi solusi. 

Terutama jika Anda bisa memanfaatkan kekuatan dolar AS yang saat ini menyentuh kisaran Rp16.800-an, seperti dicatat dalam laporan JISDOR Bank Indonesia. 

Jadi, jangan buru-buru panik saat rupiah melemah, justru saatnya Anda memulai langkah bisnis baru.

Baca Juga: Mengatur Keuangan Pernikahan di 2025 dengan 10 Langkah untuk Awal yang Bahagia

Freelance dengan bayaran dolar

Profesi freelancer seperti penulis, penerjemah, dan desainer sangat cocok dijalankan saat kurs dolar AS menguat. Bayaran dalam bentuk dolar AS otomatis memberikan keuntungan lebih besar ketika mengkonversikan ke rupiah.

Ekspor ikan hias berkepeluang besar

Permintaan ikan hias dari luar negeri tetap tinggi dan stabil setiap tahun. Dengan biaya dalam dolar, eksportir ikan hias dapat memperoleh keuntungan berlipat saat nilai tukar rupiah melemah.

Kerajinan tangan laku keras di luar negeri

Produk kerajinan seperti perhiasan, batik, atau furnitur khas Indonesia banyak diminati pasar internasional. Pelaku usaha bisa menjual hasil karya mereka secara online dengan harga dolar yang jauh lebih menguntungkan.

Baca Juga: 7 Produk Keuangan yang Perlu Dimiliki Milenial di Tahun 2025

Jual beli emas tetap aman

Harga emas cenderung naik saat global meningkat dan rupiah melemah. Investasi atau bisnis jual beli emas tetap stabil karena nilai jualnya tidak mempengaruhi pelemahan rupiah.

Jasa agen wisata yang lagi dicari

Meningkatnya kedatangan wisatawan asing ke Indonesia jadi peluang bagi bisnis travel lokal. Mereka membawa dolar dan menukarkannya di Indonesia, sehingga usaha agen wisata bisa mendapatkan keuntungan lebih.

Ketidakpastian global seperti perang dagang dan kebijakan tarif dari Amerika Serikat memang bisa menjadi momok perekonomian. Namun, Anda bisa mengubah situasi menjadi peluang lewat lima bisnis di atas yang terbukti tetap berada di tengah pelemahan rupiah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Libur Panjang Isra Mikraj, 564.272 Tiket Kereta Telah Terjual

KAI mencatat, hingga Jumat, 16 Januari 2026 pukul 10.00 WIB,  564.272 tiket kereta telah terjual di periode libur panjang Isra Mikraj.

Promo Alfamart Paling Murah Sejagat 16-23 Januari 2026, Sensodyne Diskon Rp 15.600

Manfaatkan promo Alfamart Paling Murah Sejagat periode 16-23 Januari 2026 untuk belanja lebih untung.

Promo PSM Alfamart Periode 16-23 Januari 2026, Frisian Flag Isi 6 Jadi Rp 14.500

Manfaatkan promo PSM Alfamart periode 16-23 Januari 2026 untuk belanja lebih untung. Cek promonya di sini.

Hasil India Open 2026: Jonatan Tembus Babak 4 Besar, Semifinal Beruntun

Hasil India Open 2026 Babak Perempat Final Jumat (16/1), tunggal putra Indonesia Jonatan Christie tembus semifinal.

5 Manfaat Konsumsi Kubis secara Rutin bagi Kesehatan Tubuh

Yuk, ketahui beberapa manfaat konsumsi kubis secara rutin bagi kesehatan tubuh di sini! Kira-kira apa saja, ya?

7 Manfaat Minum Kombucha Setiap Hari bagi Kesehatan Tubuh

Apa saja manfaat minum kombucha setiap hari bagi kesehatan tubuh? Cek pembahasan lengkapnya di sini, yuk.

7 Makanan Tinggi Protein untuk Menurunkan Kolesterol Tinggi

Intip beberapa rekomendasi makanan tinggi protein untuk menurunkan kolesterol tinggi berikut ini, yuk.

Gebyar Diskon Tahun Baru Indomaret 15-21 Januari 2026, Sirup-Biskuit Kaleng Murah!

Promo Indomaret Gebyar Diskon Tahun Baru Periode 15-21 Januari 2026. Cek dan manfaatkan untuk belanja hemat.

7 Manfaat Minum Jus Bit dan Chia Seeds bagi Kesehatan Tubuh

Mari intip beberapa manfaat minum jus bit dan chia seeds bagi kesehatan tubuh berikut ini. Ada apa saja?​

7 Tips Memilih Selai Kacang yang Paling Sehat, Apa Saja?

Ini, lo, beberapa tips memilih selai kacang yang paling sehat. Penasaran? Yuk, cek selengkapnya di sini.