M O M S M O N E Y I D
Hemat

3 Promo The Harvest Juni-Agustus 2024, Bread-Slice Cake Diskon Spesial

3 Promo The Harvest Juni-Agustus 2024, Bread-Slice Cake Diskon Spesial
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Toko kue premium bergaya Eropa, The Harvest, sediakan berbagai promo bread hingga cake aneka varian yang bisa didapatkan dengan harga spesial.

Tersedia 3 macam promo yang bisa Anda buru selama periode bulan Juni hingga Agustus mendatang. Simak detail informasi promo The Harvest yang berikut ini.

Baca Juga: Promo BRI x Holland Bakery Diskon 50% All Product Edisi 3 Juni-31 Juli 2024

Promo Bread atau Cake

The Harvest
The Harvest

The Harvest Cake sediakan promo hemat yang berlangsung mulai periode 1 Juni – 31 Agustus 2024.

Hanya perlu membayar Rp 100.000, Anda bisa mendapatkan 3 slice cakes atau 10 Daily Bread dengan topping kesukaanmu.

Promo The Harvest ini hanya berlaku pada store yang tertera berikut ini:

The Harvest
The Harvest

Baca Juga: Promo Holland Bakery Diskon 20% Roti Tawar Premium Kismis Terbaru Hingga 20 Juni 2024

Buy 6 Pay 5

The Harvest
The Harvest

The Harvest juga resmi memperpanjang promo Buy 6 Pay 5 yang satu ini.

Pada promo kali ini, setiap pembelian 5 Daily Bread, maka Anda bisa mendapatkan 1 Cruffin (Croissant Muffin) yang bisa didapatkan secara gratis!

Anda hanya perlu membayar 5 harga setiap kali melakukan pembelian 6 item yang terdiri atas 5 Roti all variant + 1 Cruffin (Croissant Muffin).

Promo The Harvest Buy 6 Pay 5 berlaku untuk seluruh store The Harvest, khusus layanan pembelian langsung hingga periode 31 Juli 2024.

Baca Juga: Pizza Hut Ultah ke-40: Ada Promo Pizza Rp 40, Konsep ’80-an & Kolaborasi Komik Faktap

Diskon 15% via BNI

Gerai outlet menu The Harvest
Gerai outlet menu The Harvest

Kolaborasi promo antara The Harvest x BNI juga masih berlangsung hingga periode 31 Juli 2024 mendatang.

Baca Juga: Promo Pizza Hut 3 Juni-7 Juli 2024, Sensasi Duo Hemat Mulai Rp 45.000 Nett

Ada diskon 15% hingga Rp 150.000 setiap kali Anda melakukan transaksi minimum Rp 350.000.

Promo The Harvest x BNI ini khusus tersedia di hari Rabu & Kamis dengan pembayaran melalui Kartu Kredit BNI Platinum, Precious, Signature, World, Ultimate, dan Infinite.

Tidak berlaku pembayaran menggunakan Kartu Kredit BNI Silver, Gold, Titanium, dan Corporate.

Baca Juga: Promo Bebek Kaleyo 3-29 Juni 2024, Diskon Spesial 3 Menu Bebek-Ayam

Syarat & ketentuan pembelian, dikutip melalui laman BNI Experience:

  • Promo berlaku untuk 1 kali transaksi/kartu/hari.
  • Promo hanya berlaku di outlet yang menerima layanan dine-in, lokasi store ada di sini
  • Promo tidak berlaku pemisahan atau penggabungan struk.

Itu dia beragam Promo The Harvest yang berlaku hingga periode bulan Agustus 2024 mendatang. Borong seluruh cake dan bread lezat yang tersedia di toko kue The Harvest!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Jadwal KRL Jogja Solo Akhir Pekan 31 Januari dan 1 Februari 2026, Catat Jamnya

Cek jadwal KRL Jogja Solo dari Yogyakarta ke Palur di tanggal 31 Januari dan 1 Februari 2026. Jangan lupa catat jadwalnya, ya.

Jadwal KRL Solo-Jogja Akhir Pekan 31 Januari dan 1 Februari 2026, Cek Waktunya

Ini jadwal KRL Solo-Jogja yang berangkat dari Stasiun Palur ke Yogyakarta akhir pekan 31 Januari dan 1 Februari 2026. Jangan lupa jamnya, ya.

Ini Kiat Coffeenatics Mengembangkan Usaha Kopi Lokal hingga Tembus Pasar Global

Coffeenatics membagikan beberapa strategi untuk mempertahankan hingga membesarkan usahanya.         

Bukan Gaji, Ini 5 Rahasia Orang Kaya Kelola Uang Hingga Sukses

Simak yuk, perbedaan orang kaya dan kebanyakan orang bukan soal gaji, tapi cara berpikir dan mengambil keputusan keuangan.

KAI Catat 131 Ribu Tiket KA untuk Angkutan Lebaran Telah Dipesan

Masyarakat sudah dapat melakukan pemesanan tiket KA Lebaran untuk jadwal keberangkatan 11-16 Maret 2026 melalui seluruh kanal resmi KAI.

Hasil Thailand Masters 2026: 10 Wakil Indonesia Tembus 4 Besar, Segel 3 Tiket Final

Hasil Thailand Masters 2026 Babak Perempatfinal Jumat (29/1), 10 wakil Indonesia maju ke semifinal dan menyegel 3 tiket untuk babak final.

Dapur Terasa Lebih Nyaman: Simak Tren Kabinet 2026 yang Prioritaskan Ketenangan

Simak tren kabinet dapur 2026 yang mulai ditinggalkan dan solusi desain praktis agar dapur lebih rapi, hangat, dan nyaman digunakan.

Wallpaper Tempel: Hindari 7 Kesalahan Ini Agar Hasil Pekerjaan Lebih Rapi dan Awet

Wallpaper tempel sering mengelupas? Desainer interior berbagi rahasia teknik pemasangan yang tepat agar hasilnya maksimal dan tahan lama.

6 Warna Cat Sherwin-Williams Ini Bikin Suasana Rumah Lebih Nyaman

Cek 6 warna cat Sherwin-Williams yang direkomendasikan desainer untuk rumah lebih tenang, nyaman, dan cocok dengan gaya hidup kekinian.

Aturan Dana Darurat 3/6/9 Bulan Kini Lebih Fleksibel, Bukan Sekadar Angka Mati lo

Berikut panduan simpel memahami dana darurat yang update, cara menghitung ideal, dan strategi aman menjaga keuangan tanpa kehilangan peluang.