M O M S M O N E Y I D
Santai

Wajib Tahu! Ini 4 Alat Kontrasepsi Umum yang Bisa Digunakan Wanita!

Wajib Tahu! Ini 4 Alat Kontrasepsi Umum yang Bisa Digunakan Wanita!
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Beberapa cara dapat dilakukan oleh pria maupun wanita untuk menghindari kehamilan yang tidak diinginkan.

Salah satu caranya adalah dengan menggunakan beberapa jenis birth control yang digunakan untuk mencegah kehamilan dan mengontrol kelahiran dari pasangan suami istri.

Bagi yang belum tahu, ternyata birth control memiliki beberapa jenis yang umum digunakan oleh wanita. Berikut ini adalah beberapa di antaranya.

Baca Juga: Nggak Ribet! Ini 5 Tips Grooming Mudah Bagi Pria, Coba Yuk!

Kondom

Kondom merupakan salah satu alat kontrasepsi yang bisa digunakan kapan pun dan memiliki harga terjangkau dibanding dengan alat kontrasepsi lainnya.

Kondom sendiri tersedia baik bagi pria maupun wanita. Namun sebaiknya jika menggunakan kondom untuk wanita tak digunakan bebarengan dengan kondom untuk pria. Tentunya untuk mencegah dari resiko kondom yang rusak atau bocor.

Pil kontrasepsi

Secara umum, pil kontrasepsi digunakan oleh para wanita yang ingin menunda kehamilan. Pil kontrasepsi sendiri terbuat dari beberapa jenis hormon pada perempuan yang mencegah terjadinya proses ovulasi.

Melansir dari laman Web MD, pil kontrasepsi sendiri sebaiknya dikonsumsi berdasarkan resep yang telah diresepkan dokter. Selain itu, keuntungan menggunakan alat kontrasepsi ini adalah bisa membantu memperlancar siklus menstruasi dan mengurangi kram perut saat haid.

Baca Juga: Pria Wajib Tahu! Konsumsi 6 Makanan Ini untuk Tingkatkan Kualitas Sperma!

IUD (Intra Uterine Device)

Cara lain yang bisa digunakan untuk mencegah proses kehamilan adalah dengan melakukan proses IUD pada rahim perempuan. Proses ini sendiri adalah proses yang membuat sel telur pada perempuan menjadi lebih susah dibuahi oleh sperma.

Menurut laman Womens Health, proses semacam IUD ini bisa bertahan selama 3-10 tahun. Sehingga tidak perlu untuk mengkonsumsi pil kontrasepsi dan semacamnya karena proses ini memiliki tingkat keawetan yang tinggi.

Metode natural

Cara yang bisa digunakan sebagai alat kontrasepsi natural adalah dengan meminimalisir kegiatan seksual. Cara lain seperti hanya mengkonsumsi pil kontrasepsi pada masa subur juga bisa digunakan.

Melakukan hubungan seksual selain pada masa subur juga bisa menjadi alternatif cara alami untuk mencegah kehamilan secara alami. Namun perlu diingat bahwa presentasi atau kemungkinan kehamilan masih bisa terjadi jika tidak menggunakan alat kontrasepsi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

5 Teh Alami yang Ampuh Turunkan Kolesterol Tinggi Anda, Mau Coba?

Ada beberapa teh alami yang ampuh turunkan kolesterol tinggi, lo. Intip daftarnya di sini, yuk.     

13 Rekomendasi Makanan Tinggi Serat untuk Mencukupi Kebutuhan Serat Harian

Intip rekomendasi makanan tinggi serat untuk mencukupi kebutuhan serat harian berikut ini, yuk. Ada apa saja?

Pocari Sweat Run 2026 Siap Digelar, Lombok Jadi Pembuka

​Pocari Sweat kembali menggelar ajang lari tahunannya Pocari Sweat Run di dua kota pada 2026 untuk mendorong sport tourism nasional.

7 Manfaat Konsumsi Cokelat Hitam bagi Kesehatan Tubuh yang Luar Biasa

Apa saja manfaat konsumsi cokelat hitam bagi kesehatan tubuh, ya? Cek selangkapnya di sini, yuk.       

9 Tips Memilih Cokelat Hitam yang Paling Sehat

Ini dia beberapa tips memilih cokelat hitam yang paling sehat yang bisa Anda coba terapkan.                  

Berapa Banyak Protein Harian yang Dibutuhkan untuk Membangun Otot ya?

Banyak ditanyakan, berapa banyak protein harian yang dibutuhkan untuk membangun otot sebenarnya? Intip pembahasannya di sini.

7 Minuman untuk Meningkatkan Kesehatan Otak secara Alami

Tahukah bahwa ada sejumlah minuman untuk meningkatkan kesehatan otak secara alami, lo. Apa sajakah itu?

Katalog Promo Hypermart Dua Mingguan sampai 28 Januari 2026, Aneka Telur Diskon 10%

Cermati promo Hypermart Dua Mingguan periode 15-28 Januari 2026 untuk belanja dua minggu ke depan. Cek di sini.

E-Statement: Kunci Lapor Pajak Tanpa Stres, Banyak Orang yang Belum Tahu

Cek dokumen pajak dan e-Statement secara digital untuk SPT Tahunan, simak panduan praktis dan solusi rapi tanpa ribet berikut ini.

Simak Rahasia Keuangan yang Aman Ternyata Bukan Gaji Besar, Tapi Cara Mengelolanya

Simak panduan mengelola keuangan pribadi yang cocok tahun 2026 agar tetap aman, terarah, dan siap menghadapi tantangan masa depan.