M O M S M O N E Y I D
AturUang

Terkini, BI Rate Turun 25 bps Menjadi 6,00%

Terkini, BI Rate Turun 25 bps Menjadi 6,00%
Reporter: Nina Dwiantika  |  Editor: Nina Dwiantika


MOMSMONEY.ID - Untuk pertama kalinya di tahun 2024 ini, Bank Indonesia (BI) memutuskan untuk memangkas suku bunga acuan. Sejak Februari 2021, BI konsisten menaikkan atau mempertahankan tingkat suku bunga acuan yakni mulai dari 3,50% di Februari 2024 hingga posisi 6,00% di bulan September 2024.

Di bulan September 2024 ini, BI memangkas bunga acuan sebesar 25 bps menjadi 6,00% dari posisi bulan sebelumnya sebesar 6,25%. Keputusan ini konsisten dengan tetap prakiraan yang rendah inflasi pada tahun 2024 dan 2025 yang terkendali dalam sasaran 2,5±1%, penguatan dan stabilitas nilai tukar Rupiah, dan perlunya upaya untuk memperkuat pertumbuhan ekonomi.

Ke depan, BI terus mencermati ruang penurunan suku bunga kebijakan sesuai dengan prakiraan inflasi yang tetap rendah, nilai tukar Rupiah yang stabil dan cenderung menguat, serta pertumbuhan ekonomi yang perlu terus didorong agar lebih tinggi. 

Apa pengaruhnya jika bunga acuan turun? Sejatinya, jika bunga acuan turun maka bunga deposito juga ikut turun dengan pertimbangan kondisi likuiditas atau dana perbankan normal. Nah, jika bunga deposito turun maka bunga kredit bakal ikut mengekor turun.

Berikut rincian bunga acuan BI rate di tahun 2024 :

1

18 September 2024

6.00 %

Lihat

2

21 Agustus 2024

6.25 %

Lihat

3

17 Juli 2024

6.25 %

Lihat

4

20 Juni 2024

6.25 %

Lihat

5

22 Mei 2024

6.25 %

Lihat

6

24 April 2024

6.25 %

Lihat

7

20 Maret 2024

6.00 %

Lihat

8

21 Februari 2024

6.00 %

Lihat

9

17 Januari 2024

6.00 %

Lihat

10

21 Desember 2023

6.00 %

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Siklon Tropis Iggy di Selatan Jawa, Hujan Lebat Turun di Provinsi Ini

Bibit Siklon Tropis 90S menjelma menjadi Siklon Tropis Iggy berefek hujan lebat disertai angin kencang di provinsi berikut ini.

Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (2/1), Provinsi Ini Diguyur Hujan Amat Lebat

BMKG mengeluarkan peringatan dini cuaca besok Jumat 2 Januari 2026 dan dan Sabtu 3 Januari 2026 dengan status Siaga hujan sangat lebat.

Siaga Hujan Sangat Deras, Ini Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (2/1) Jabodetabek

Peringatan dini BMKG cuaca besok Jumat (2/1) dan Sabtu (3/1) di Jabodetabek dengan status Siaga hujan sangat lebat di wilayah berikut ini.

InJourney Airports Layani 8,23 Juta Penumpang Saat Nataru, Ini Bandara Tersibuk

InJourney Airports melayani 8,23 juta penumpang pesawat dengan total sekitar 62.000 pergerakan pesawat pada masa keberangkatan Nataru.​

Mengawali 2026, Story (IP) Memimpin Kripto Top Gainers 24 Jam

Di pasar yang masih cenderung loyo, Story (IP) mampu naik dan menduduki puncak kripto top gainers 24 jam. 

Sosok Pemimpin Perempuan di Maskapai Penerbangan Vietjet

Dibalik kepemimpinan perusahaan maskapai penerbangan asal Vietnam CEO Vietjet, Dr. Nguyen Thi Phuong Thao

DLH Jakarta Angkut 91,41 Ton Sampah Usai Perayaan Tahun Baru

DLH DKI Jakarta mencatat timbulan sampah sisa perayaan tahun baru mencapai 415 meter kubik atau setara 91,41 ton.​

Bibit Siklon Tropis 90S Berpotensi Jadi Badai, Hujan Lebat di Sebagian Jawa

Bibit Siklon Tropis 90S memiliki peluang Sedang menjadi siklon tropis, hujan lebat disertai angin kencang di sebagian Pulau Jawa.

8 Kebiasaan Buruk yang Bahaya untuk Kesehatan Jantung

Ternyata ini beberapa kebiasaan buruk yang bahaya untuk kesehatan jantung Anda. Apa saja, ya?            

13 Kebiasaan yang Bisa Bikin Cepat Tua, Apa Saja?

Ada beberapa kebiasaan yang bisa bikin cepat tua. Mari intip pembahasan lengkapnya di sini!