M O M S M O N E Y I D
Santai

Simak 3 Inovasi Modena untuk Bikin Rumah Lebih Hemat Energi

Simak 3 Inovasi Modena untuk Bikin Rumah Lebih Hemat Energi
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Menjalani hidup hemat energi kini bukan hal yang rumit. Cukup mulai dari rumah, dengan langkah sederhana yang bisa memberi dampak besar bagi lingkungan sekaligus menghemat pengeluaran.

Modena mengajak masyarakat bertransformasi menuju gaya hidup berkelanjutan lewat berbagai teknologi ramah energi.

Nicole Jizhar, Executive Vice President Modena, mengatakan, perusahaan terus bertransformasi dari sekadar merek peralatan rumah tangga menjadi partner gaya hidup berkelanjutan.

Berikut tiga inovasi Modena yang bisa membantu mewujudkan rumah hemat energi dan ramah lingkungan:

Baca Juga: 6 Inspirasi Warna Cat Bernuansa Alam Bikin Rumah Lebih Hangat dan Menenangkan

1. Manfaatkan energi matahari untuk kurangi tagihan listrik

Melalui unit bisnis Modena Energy, perusahaan menghadirkan solusi panel surya Modena SolarPad yang diperuntukkan bagi rumah tangga hingga skala komersial. Produk ini dilengkapi layanan lengkap mulai dari pembiayaan, desain, instalasi, hingga pemeliharaan.

2. Gunakan teknologi rumah pintar untuk kontrol daya lebih efisien

Dengan Modena Seamless IoT, pengguna bisa memantau dan mengatur perangkat rumah tangga langsung dari smartphone.

Fitur seperti eco mode dan automasi konsumsi daya membantu mengurangi pemborosan listrik dan menjadikan rumah lebih efisien terutama bila dikombinasikan dengan energi surya.

3. Coba sistem berlangganan untuk kurangi limbah elektronik

Melalui layanan Seamless Go Subscription Service, konsumen dapat menggunakan berbagai produk Modena dengan sistem berlangganan bulanan yang sudah mencakup perawatan dan servis berkala.

Cara ini membuat perangkat digunakan lebih optimal, memperpanjang umur produk, sekaligus mengurangi limbah elektronik.

Baca Juga: 5 Tips Memilih Warna Cat Ruangan yang Bikin Rumah Lebih Hidup ala Desainer

Dengan langkah energi surya, rumah pintar, dan sistem berlangganan Modena ingin menunjukkan bahwa gaya hidup berkelanjutan bisa dimulai dari kebiasaan di rumah.

"Ketiganya adalah langkah konkret kami membangun ekosistem inovasi yang membantu masyarakat beralih ke hidup yang lebih hemat energi, efisien, dan ramah lingkungan," ujar Nicole dalam keterangan resmi Selasa (14/10). 

Partisipasi Modena dalam Indonesia International Sustainability Forum (IISF) 2025 menjadi wujud nyata komitmen perusahaan dalam mendukung percepatan transisi menuju masa depan rendah karbon.

Nicole menambahkan, Modena akan terus memperluas ekosistem inovasi agar dapat memberikan dampak nyata bagi masyarakat, sekaligus mendukung perjalanan Indonesia menuju net zero emission 2060.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

11 Jus untuk Menambah Berat Badan yang Bisa Anda Coba

Intip daftar jus untuk menambah berat badan yang bisa Anda coba berikut, yuk!                       

Terungkap! Ini 7 Bumbu Dapur China Penuh Khasiat Kesehatan, Coba yuk

Ingin masakan lebih sehat? Temukan 7 rempah China yang bisa jadi penambah rasa sekaligus peningkat daya tahan tubuh Anda.

Skema Rent to Own Properti Digital: Kunci Harga Rumah Sekarang

BeliRumah.co rilis Rent to Own (RTO), cara baru beli rumah tanpa KPR. Harga properti dikunci dari awal, uang muka dicicil. Cek skema fleksibelnya!

7 Khasiat Konsumsi Seledri untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui

Apa saja khasiat konsumsi seledri untuk kesehatan tubuh yang jarang diketahui, ya? Cari tahu di sini, yuk!

Kenaikan Harga Emas Antam Rp 25.000, Berapa Cuan yang Anda Dapat?

Harga emas Antam naik Rp25.000 per gram hari ini. Kenaikan harga buyback hanya Rp23.000. Kalkulasi terbaru menunjukkan ada selisih harga.

Harga Emas Galeri 24 Melonjak, Keuntungan Pemilik Emas Bertambah

Emas Galeri 24 naik Rp 8.000 hari ini. Simak rincian harga per gram untuk memastikan margin keuntungan investasi Anda di akhir pekan

10 Rekomendasi Snack untuk Diet yang Kalorinya Rendah

Apa rekomendasi snack untuk diet yang kalorinya rendah, ya? Intip daftarnya di sini, yuk!                

9 Tanda Terlalu Banyak Konsumsi Garam pada Tubuh, Cek yuk!

Ada sejumlah tanda terlalu banyak konsumsi garam pada tubuh yang penting Anda ketahui. Yuk, intip selengkapnya di sini!

Beli Sekarang! HP Murah Spek Dewa Paling Recomended di Januari 2026

Cari HP murah dengan spesifikasi tinggi di awal tahun? Simak rekomendasi HP spek dewa di Januari 2026 dari Tecno, Samsung, Infinix, dan Realme.

Promo Burger Bangor Januari Tawarkan Paket Brand New Year Mulai Rp 46.000

Jangan lewatkan Promo Burger Bangor Brand New Year (10-11 Januari) khusus GoFood di jam-jam tertentu. Ada juga paket Jantastic hingga akhir bulan.