M O M S M O N E Y I D

Sejarah Hari Laut Sedunia yang Dirayakan Pada 8 Juni dari 1992 hingga 2023

Sejarah Hari Laut Sedunia yang Dirayakan Pada 8 Juni dari 1992 hingga 2023
Reporter: Virdita Rizki Ratriani  |  Editor: Virdita Ratriani


MOMSMONEY.ID - Hari Laut Sedunia diperingati setiap tanggal 8 Juni. Sejarah Hari Laut Sedunia pertama kali dideklarasikan di Rio de Janeiro pada 1992. 

Kala itu ada Forum Global yang membahas tentang Lingkungan. Melansir laman resmi World Ocean Day, Deklarasi tersebut terinspirasi oleh acara yang diselenggarakan pada hari itu oleh Oceans Institute of Canada dan didukung oleh Pemerintah Kanada. 

Selanjutnya, pada 2008 Perserikatan Bangsa Bangsa atau PBB menetapkan tanggal 8 Juni sebagai "Hari Laut Sedunia". Tema Hari Laut Sedunia 2023 "Planet Ocean: Tides Are Changing". Lantas, seperti apa sejarah Hari Laut Sedunia?

Lantas, seperti apa sejarah Hari Laut Sedunia? 

harBaca Juga: Berapa Lama Masa Simpan Salmon? Ketahui 6 Ciri Ikan Salmon yang Mulai Membusuk

Sejarah Hari Laut Sedunia 

Dirangkum dari laman resmi World Ocean Day, berikut adalah sejarah Hari Laut Sedunia:   

  • 1992: Kanada mengajukan konsep Hari Laut Sedunia pada Earth Summit di Rio
  • 2002: Organisasi The Ocean Project memulai kampanye global dan melakukan koordinasi bekerja sama dengan sejumlah mitra global untuk menginisiasi Hari Laut Sedunia. 
  • 2003: Situs resmi World Ocean Day diluncurkan dan terdapat 25 acara di 15 negara. Penyelenggaranya berfokus pada kebun binatang, akuarium, museum, dan organisasi pemuda. Peluncuran kampanye tahunan ini untuk melibatkan semua sektor dan mempromosikan peluang aksi seputar Hari Laut Sedunia.

Baca Juga: 25 Twibbon Hari Laut Sedunia 2023 Terbaru yang Dirayakan 8 Juni, Yuk Ramaikan!

  • 2008: Setelah penggalangan petisi online selama empat tahun, pada Desember 2008, Majelis Umum PBB secara resmi mengakui 8 Juni sebagai Hari Laut Sedunia.
  • 2016: Dewan Penasihat Pemuda Hari Laut Sedunia atau World Ocean Day Youth Advisory Council dibentuk. Fokus aksi tahunan ini diluncurkan untuk mencegah polusi plastik dan solusinya.
  • 2019: Kampanye media sosial dilakukan dengan tagar #TogetherWeCan yang melibatkan 87 juta orang. Selain itu, ada 2.000 acara yang melibatkan 140 negara untuk memobilisasi program Hari Laut Sedunia sepanjang 365 hari dalam setahun. 

Baca Juga: 20 Twibbon Hari Laut Sedunia 2023 yang Diperingati Setiap Tanggal 8 Juni

  • 2020: situs dan logo baru Hari Laut Sedunia diluncurkan dan dibentuk beberapa tujuan baru untuk beberapa tahun berikutnya. Salah satu fokus aksi konservasi multi-year yang diluncurkan adalah melindungi 30% daratan dan lautan kita pada tahun 2030, bermitra dengan Campaign for Nature
  • 2021: Lebih dari 1.100 organisasi di 84 negara menandatangani petisi global kepada para pemimpin dunia untuk melindungi 30% tanah dan lautan kita pada tahun 2030. 
  • 2022: Selama tiga tahun, total 70.000 orang menandatangani petisi untuk mendukung #30x30
  • 2023: Hari Laut Sedunia 2023 akan menjadi lebih besar dan lebih berdampak dari sebelumnya. Dengan keterlibatan Anda, maka World Oceand Day dapat mencapai banyak hal bersama. 

Demikian penjelasan mengenai sejarah World Ocean Day. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

5 Olahraga untuk Mengencangkan Payudara Kendur, Bisa Dilakukan di Rumah!

Payudara mulai kendur? Ini 5 olahraga untuk mengencangkan payudara kendur yang bisa Anda coba di rumah.

Hasil Malaysia Open 2026, 3 Ganda Indonesia Melaju ke Babak 16 Besar

Hasil Malaysia Open 2026 Babak 32 Besar hari kedua Rabu (7/1), tiga ganda Indonesia melaju ke ronde 16 besar.

Tayang 5 Februari, Film Check Out Sekarang, Pay Later Rilis Official Poster & Trailer

Scovi Films dan RAPI Films segera merilis film Check Out Sekarang, Pay Later (CAPER) di layar lebar pada 5 Februari 2026.​

Promo Alfamart Body Care Fair 1-15 Januari 2026, Body Lotion-Sampo Diskon hingga 30%

Manfaatkan promo Alfamart Body Care Fair periode 1-15 Januari 2026 untuk belanja produk perawatan tubuh.

Promo Holland Bakery Diskon Spesial 20% untuk Menu Baru

Promo Holland Bakery menawarkan diskon spesial sebesar 20% untuk dua menu baru, Snow White Milk Bund dan Korean Salt Bread.

Daftar 6 Film China Paling Sedih dengan Cerita Mengharukan

Jika suka film-film melodrama dengan cerita sedih dan menyentuh, maka film asal China bisa dipilih sebagai alternatifnya.

8 Promo Minuman dan Makanan Hari Ini 7 Januari 2026, Starbucks sampai McD Lebih Hemat

Sederet promo minuman dan makanan favorit hadir dengan penawaran spesial pada 7 Januari 2026. Dari Starbucks hingga McD berikan harga lebih hemat.

Promo Alfamart Noodle Fair Periode 1-15 Januari 2026, Paldo Bibimmen Beli 1 Gratis 1

Manfaatkan promo Alfamart Noodle Fair periode 1-15 Januari 2026 untuk belanja kebutuhan mi instan lebih untung.

Promo Indomaret Harga Spesial 1-12 Januari 2026, Mama Lemon-Autan Diskon hingga 55%

Promo Indomaret Harga Spesial Periode 30 Desember 2025-12 Januari 2026. Cek dan manfaatkan untuk belanja hemat.

7 Aktor Korea Ini Bintangi Film Dewasa dan Beradegan Panas dengan Lawan Main

Ini dia daftar nama aktor Korea yang dengan berani membintangi film dewasa dan beradegan panas dengan lawan main.