M O M S M O N E Y I D
Bugar

Sederet Manfaat Daun Sirsak untuk Kesehatan, Bisa Mengobati Anemia

Sederet Manfaat Daun Sirsak untuk Kesehatan, Bisa Mengobati Anemia
Reporter: Helvana Yulian  |  Editor: Helvana Yulian


MOMSMONEY.ID - Ada sederet manfaat daun sirsak untuk kesehatan tubuh. Sirsak merupakan salah satu buah yang kaya nutrisi penting untuk tubuh. Bukan hanya dagingnya, daun sirsak juga memberikan manfaat kesehatan. 

Daun sirsak bisa membantu melawan kanker payudara, meningkatkan kesuburan, menurunkan berat badan, dan memperlambat penuaan dini. Daun sirsak juga dikenal sebagai satu obat-obatan herbal yang cukup populer.

Dilansir dari Mayo Clinic dan Healthline, inilah penjelasan ragam manfaat daun sirsak untuk kesehatan tubuh: 

Baca Juga: Cari Tahu yuk! Ini Sederet Manfaat dan Nutrisi Labu Siam untuk Kesehatan Tubuh

1. Anti penuaan

Manfaat daun sirsak untuk kesehatan tubuh yaitu anti penuaan. Manfaat daun sirsak yang satu ini berasal dari vitamin C atau asam askorbat.  

Kedua zat tersebut bekerja sangat baik dalam melindungi tubuh dari bahaya radikal bebas yang merupakan penyebab penuaan, infeksi, atau gangguan kulit. 

2. Mengobati bisul

Manfaat daun sirsak untuk kesehatan tubuh selanjutnya adalah mengobati bisul. Anda dapat menempelkan daun sirsak pada bisul secara langsung atau meminum air rebusannya. 

Agar mendapat hasil yang baik, gunakanlah daun sirsak yang muda serta rutin minum air rebusannya agar bisa mendapatkan manfaatnya.  

3. Masalah rambut

Manfaat daun sirsak dapat mengatasi masalah rambut seperti ketombe, rambut rontok, rambut kasar, rusak, atau bahkan beruban. 

Agar mendapat manfaat tersebut, Anda bisa membuat pasta dari daun sirsak dan mengoleskannya pada kulit kepala. Selain itu, juga dapat menggunakan teh daun sirsak untuk dibilaskan pada rambut. 

4. Asam urat

Mengutip riset terbitan Medical Journal of Lampung University, daun sirsak memiliki kandungan asetogenin dan senyawa flavonoid yang bekerja sebagai antioksidan.  

Nantinya, kedua ini akan menurunkan kadar asam urat dengan cara menghambat atau mencegah pembentukannya. 

Baca Juga: Favorit Banyak Kalangan, Ini Sederet Manfaat Jengkol untuk Kesehatan

5. Mengobati anemia

Manfaat daun sirsak untuk kesehatan tubuh lainnya adalah mengobati anemia. Daun sirsak memiliki kandungan zat besi yang sangat tinggi. 

Jika Anda meminum air rebusan atau tehnya, manfaat daun sirsak dipercaya akan mengurangi anemia karena dapat meningkatkan jumlah sel darah merah. 

Itulah lima manfaat daun sirsak untuk kesehatan tubuh yang perlu Anda ketahui. Manfaat daun sirsak memang berpotensi untuk mengatasi beberapa jenis penyakit. 

Meski demikian, Anda tetap harus ke dokter dan mengonsumsi obat-obatan yang diresepkan untuk mengatasi keluhan kesehatan tersebut.  

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Prakiraan BMKG Cuaca Besok (20/1) di Jakarta Hujan Petir di Daerah Ini

Simak prakiraan BMKG cuaca besok Selasa (20/1) di Jakarta berawan tebal hingga hujan petir.                  

Awas Hujan Ekstrem di Provinsi Ini, Cek Peringatan Dini Cuaca Besok (20/1) dari BMKG

BMKG merilis peringatan dini cuaca besok Selasa 20 Januari 2026 dan Rabu 21 Januari 2026 dengan status Awas hujan ekstrem di provinsi berikut ini.

5 Ciri-Ciri Tas Charles & Keith Palsu, Jangan Tergiur Harga Murah!

Kali ini MomsMoney akan membagikan informasi tentang 5 ciri-ciri tas Charles & Keith palsu. Simak sampai akhir.  

Paylater Vs Kartu Kredit: Bunganya Jauh Beda, Kok Banyak yang Salah Pilih?

Moms pilih paylater atau kartu kredit? ini panduan santai memahami perbedaan, risiko, dan cara memilihnya agar keuangan tetap aman.  

6 Trik Cerdas Ini Bisa Maksimalkan Ruang, Rumah Moms Auto Rapi dan Nyaman

Yuk, cek trik santai menambah ruang penyimpanan rumah agar lebih rapi dan lega tanpa renovasi mahal, cocok untuk hunian modern.  

Aksesori Ruang Tamu Ini Jangan Dibeli Baru, Simak Kata Desainer Interior!

Cek yuk, alasan desainer interior menyarankan beberapa aksesori ruang tamu tidak dibeli baru agar rumah terasa lebih hidup.  

Terapkan Pola 50/30/20: Cara Simpel Buat Keuangan Moms Rapi dan Anti-Boros

Yuk simak, cara menabung yang simpel dan realistis agar keuangan lebih rapi, tidak boros, dan cocok dengan gaya hidup Moms sekarang.  

Moms Sudah Kerja Keras Tapi Uang Cepat Habis? Ini Cara Menghentikannya

Yuk simak, cara reset keuangan 2026 agar pengeluaran Moms lebih rapi, utang terkendali, dan tabungan makin aman untuk masa depan nyaman.  

Jonatan Christie Mundur dari Indonesia Masters 2026, Ginting Masuk dari Kualifikasi

Mundurnya Jonatan Christie memberi ruang untuk tunggal putra Anthony Sinisuka Ginting untuk masuk di ajang Daihatsu Indonesia Masters 2026.

5 Fungsi Color Corrector untuk Wajah, Mulai dari Warna Hijau hingga Ungu

Sering terlupakan, banyak yang belum tahu color corrector sepenting itu. Cari tahu 5 fungsi color corrector di sini.