M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Resep Baked Cheese Tart, Garing di Luar Meleleh di Dalam

Resep Baked Cheese Tart, Garing di Luar Meleleh di Dalam
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Moms, coba bikin Baked Cheese Tart sendiri di rumah menggunakan resep yang satu ini, yuk!

Baked Cheese Tart merupakan tart keju yang punya tekstur garing di luar dan meleleh di bagian dalam. Melansir dari El Mundo Eats, Baked Cheese Tart ini terinspirasi dari produk susu Hokkaido, Jepang.

Simak resep Baked Cheese Tart yang dilansir dari Frisian Flag berikut ini!

Baca Juga: Resep Mochi Isi Cokelat, Camilan Sore yang Kenyal dan Meleleh di Mulut

Bahan:

  • 200 gram cream cheese
  • 100 gram mascarpone
  • 50 gram gula bubuk
  • 1 sdm air jeruk lemon
  • ½ sdt vanilla
  • ¼ sdt garam
  • 50 gram mentega
  • 50 gram keju parut
  • 1 sdm maizena
  • 200 ml susu cair
  • 60 gram susu bubuk
  • Kuning telur untuk olesan

Baca Juga: Resep Cimol Kentang Anti Meledak Ala Chef Ade Koerniawan

Bahan kulit pie:

  • 250 gram tepung terigu
  • 50 gram gula bubuk
  • ¼ sdt vanilla
  • 160 gram mentega
  • 1 kuning telur

Baca Juga: Resep Viral Dessert Box Tiramisu Ala Bittersweet by Najla, Manisnya Pas!

Langkah Membuat:

  • Di dalam panci, panaskan mentega, cream cheese, keju mascarpone, susu bubuk, dan susu cair. Aduk dan gunakan api kecil.
  • Tambahkan keju parut, gula bubuk, vanilla, air lemon, dan garam. Aduk kembali, lalu dinginkan.
  • Adonan kulit: Campurkan mentega, gula bubuk, kuning telur, dan vanilla. Aduk rata.
  • Campurkan tepung terigu, lalu aduk hingga membentuk adonan. Cetak ke dalam loyang pie mini. Tusuk dasar pie dengan garpu. Panggang dalam oven 150 C selama 15 menit
  • Dinginkan kulit pie lalu tambahkan isian krim keju. Olesi kuning telur lalu panggang dalam oven 150 C selama 15 menit.
  • Angkat dan tunggu hingga dingin. Baked Cheese Tart siap disajikan!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Ancaman Kebocoran Data Instagram, Waspada Email Reset Password Palsu

Gelombang email reset password Instagram bisa dimanfaatkan peretas. Penting untuk membuat kata sandi kuat danaktifkan otentikasi dua faktor (2FA).

Promo TIX ID Beli 1 Gratis 1, Nonton Film Sebelum Dijemput Nenek Lebih Hemat

Ajak teman atau pasangan nonton bareng! Promo TIX ID Beli 1 Gratis 1 film Sebelum Dijemput Nenek hanya sampai 21 Januari 2026.

Penyimpanan Penuh? Ini Trik Memindahkan Video Besar ke Google Drive

Punya video besar yang memberatkan laptop? Memindahkan file ke Google Drive ternyata semudah drag-and-drop. Pelajari dua metode tercepat di sini.

Promo Superindo Weekday 19-22 Januari 2026, Kiwi Green-Anggur Red Globe Diskon 40%

Cek promo Superindo Weekday hari ini periode 19-22 Januari 2026 untuk belanja hemat di Superindo terdekat awal pekan ini.

Promo Starbucks Hari Ini 19 Januari, Nikmati 2 Kopi Favorit Hanya Rp 55 Ribu

Promo Starbucks khusus 19 Januari 2026, tawarkan bundling kopi hemat hanya Rp 55.000. Pastikan Anda tidak melewatkan kesempatan ini!

7 Kisah Ibu Tunggal yang Bikin Haru dan Menginspirasi dari Dalam dan Luar Negeri

Dari Mamma Mia! hingga Bila Esok Ibu Tiada, ini film yang wajib ditonton untuk memahami kompleksitas kehidupan ibu tunggal.

Waspada Baterai Boros, Cek Rekomendasi HP 2 Jutaan dengan Daya 6000 mAh

Pengguna aktif dan gamer wajib tahu! Ini 5 rekomendasi HP 6000 mAh yang didukung chipset kencang seperti Helio G92 Max. 

Jangan Kaget! Spek HP Tecno Spark Go 3 Bikin Flagship Minggir

Ingin smartphone andal tanpa menguras dompet? Tecno Spark Go 3 tawarkan layar HD+ 6,74 inci dan baterai 5000 mAh. Temukan detail fitur lengkapnya!

Dua Kamera 200MP? Vivo X300 Ultra Siap Guncang Industri Smartphone

Vivo X300 Ultra dikabarkan bawa dua kamera 200MP dan zoom optik kontinu yang melampaui Xiaomi. Fitur revolusioner ini mengubah cara Anda memotret!

IHSG Berpotensi Menguat, Ini Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Senin (19/1)

IHSG diperkirakan menguat terbatas pada perdagangan Senin (19/1/2026).​ Simak rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas​ hari ini.