CLOSE [X]
M O M S M O N E Y I D
Santai

Rekomendasi Channel YouTube Dance Workout untuk Olahraga di Rumah

Rekomendasi Channel YouTube Dance Workout untuk Olahraga di Rumah
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Inilah beberapa rekomendasi channel YouTube yang bisa digunakan untuk dance workout di rumah.

Dance workout merupakan salah satu olahraga populer yang banyak diminati masa kini.

Hal tersebut di karena kan dance workout membuat kegiatan olahraga terasa tidak menyiksa dan lebih menyenangkan.

Dance workout sendiri banyak ditemukan di YouTube. Seperti beberapa rekomendasi channel YouTube berikut ini yang menyajikan pilihan olahraga dance.

Baca Juga: 4 Channel Youtube Ini Bahas Konspirasi Penuh Misteri dan Rahasia

The Fitness Marshall

Jika memiliki hobi menari, pastinya channel YouTube ini tak boleh dilewatkan. Walaupun hanya dengan gerakan yang mudah dilakukan, keringat akan tetap bercucuran ketika menggunakan videonya sebagai video latihan atau workout.

Tak perlu khawatir, banyak pilihan video dengan lagu populer yang diberikan sebagai media latihan dance workout. Selain itu, gerakan yang ditampilkan pun juga disediakan menjadi dua macam yaitu bagi beginner dan juga expert atau ahli.

EmkFit

Gerakan yang aktif dan diiringi dengan lagu-lagu populer merupakan ciri khas dari channel YouTube yang satu ini.

Selain banyaknya pilihan dance workout dengan pilihan lagu yang diinginkan, video yang diberikan oleh channel ini juga bisa menambah semangat untuk berolah raga. Rasa lelah pun tidak akan terasa ketika melakukan dance workout di channel ini.

Baca Juga: 5 Chanel Youtube Mukbang Indonesia Terpopuler dengan Subscriber Terbanyak

Pamela Reif

Youtuber olahraga yang telah terkenal dengan olahraganya yang menyiksa namun memberikan hasil ini juga menyediakan beberapa video dance workout.

Salah satu video dance workoutnya yang populer dan mudah diikuti adalah video Happy Dance Workout dengan durasi 15 menit. Pastinya selain mudah diikuti, semua gerakan dalam video ini bisa digunakan untuk membakar lemak di tubuh.

MadFit

Channel Youtube MadFit juga menyediakan ragam pilihan dance workout seru dan menyenangkan untuk dicoba di rumah. Bahkan lagu-lagu yang digunakan pada dance workout ini merupakan lagu-lagu terkenal di Tiktok.

Dalam durasi 15 menit, seluruh tubuh dan lemak akan terbakar karena banyaknya gerakan yang mengombinasikan kekuatan dengan gerakan dance ringan.

Tak perlu keluar rumah, itulah tadi rekomendasi channel Youtube untuk latihan dance workout.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Hasil Australian Open 2025: 6 Wakil Indonesia ke Partai Puncak, 2 Gelar di Tangan

Hasil Australian Open 2025 Babak Semifinal Sabtu (22/11), enam wakil Indonesia menembus partai puncak dan memastikan dua gelar di tangan.

Hasil Australian Open 2025: Ke Final, 2 Wakil Indonesia Ini Lolos World Tour Finals

Hasil Australian Open 2025 Babak Semifinal Sabtu (22/11), dua wakil Indonesia berikut ini tembus final dan lolos ke BWF World Tour Finals 2025.

Bikin Mikir, 6 Tontonan Misteri Investigasi Netflix Ini Penuh Teka-Teki Semua

Dengan cerita penuh teka-teki, ini rekomendasi tontonan misteri di Netflix yang dijamin bikin penonton mikir.​  

Tonton 6 Tayangan Thriller Politik Penuh Aksi Seru Ini di Netflix

Ini dia beberapa tontonan rekomendasi dengan genre thriller politik yang bisa ditonton di Netflix.  

7 Rekomendasi Lagu Romantis Beragam Genre dari Pop sampai RnB

Bagi penggemar lagu romantis, berikut ini ada beberapa rekomendasi lagu romantis yang wajib masuk dalam daftar putar, ya.​

Hasil Semifinal Australian Open 2025: Indonesia Segel Juara Ganda Putra dan Putri

Hasil Australian Open 2025 Babak Semifinal Sabtu (22/11), Indonesia menyegel gelar juara ganda putra dan ganda putri.

Rekomendasi 6 Film Romantis Tapi Realistis Seperti Kisah Cinta Asli

Berikut ini adalah beberapa rekomendasi film-film romantis yang memiliki cerita relatable dan realistis dengan dunia nyata.​  

7 Cara Efektif Atasi Batuk dan Pilek yang Layak Dicoba

Adakah cara efektif atasi batuk dan pilek yang layak dicoba? Yuk, intip pembahasan lengkapnya di sini!

Hasil Semifinal Australian Open 2025: Indonesia Pastikan Gelar Juara Ganda Putra

Hasil Australian Open 2025 Babak Semifinal Sabtu (22/11), Indonesia memastikan gelar juara ganda putra setelah terjadi all Indonesian final.

5 Zodiak Ini Paling Cepat Jatuh Cinta pada Lawan Jenis, Jangan Dibikin Baper Deh

Sudah tahu belum jika ada beberapa daftar zodiak yang mudah jatuh cinta dengan cepat? Ini daftarnya.