M O M S M O N E Y I D
Santai

Ramalan Zodiak Hari Ini Kamis 29 Mei 2025, Gemini Jangan Terlalu Berharap

Ramalan Zodiak Hari Ini Kamis 29 Mei 2025, Gemini Jangan Terlalu Berharap
Reporter: Ramadhan Widiantoro  |  Editor: Ramadhan Widiantoro


MOMSMONEY.ID - Berikut ramalan zodiak hari ini Kamis 29 Mei 2025, ramalan zodiak kembali memberikan gambaran menarik seputar keuangan dan karier Anda. 

Beberapa zodiak diprediksi akan meraih rezeki tak terduga, sementara yang lain perlu lebih bijak dalam mengelola pengeluaran dan menjaga  profesionalitas di tempat kerja. 

Bagi Anda yang ingin memulai hari dengan langkah lebih terarah, simak prediksi lengkap berdasarkan Astrotalk berikut ini untuk mengetahui siapa yang sedang di atas angin dan siapa yang perlu lebih berhati-hati.

Aries

  • Keuangan: Angka 64, 87, 20, dan 2 membawa keberuntungan bagi kamu hari ini.
  • Karier: Kamu sedang memikirkan banyak hal soal keuangan. Mulailah menyusun rencana anggaran agar pengeluaran lebih terkontrol. Jangan pergi belanja tanpa daftar yang jelas.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Besok Kamis 29 Mei 2025, Kejutan Keuangan & Karier Bagi Cancer

Taurus

  • Keuangan: Angka 37, 88, 98, dan 32 menjadi angka keberuntungan kamu.
  • Karier: Ini adalah hari yang baik untuk melakukan sesuatu yang bisa memperbaiki kondisi finansial. Jika kamu sedang menanti kabar baik soal pekerjaan, hari ini bisa menjadi titik balik. Percayalah pada kemampuan diri.

Gemini

  • Keuangan: Angka keberuntungan hari ini adalah 57, 86, 30, 41, dan 10.
  • Karier: Keuangan mungkin belum begitu stabil, namun peluang untuk naik tingkat dalam karier bisa segera datang. Fokus dan hindari kesalahan kecil di tempat kerja.

Cancer

  • Keuangan: Angka 5, 29, dan 80 memberi potensi rezeki lebih bagi kamu hari ini.
  • Karier: Kamu mendapat perhatian positif dari atasan, tapi rekan kerja bisa saja merasa kurang nyaman. Jaga sikap agar tidak memicu konflik di lingkungan kerja.

Leo

  • Keuangan: Angka 7, 92, 78, 49, dan 2 membawa sinyal keberuntungan finansial.
  • Karier: Kamu mungkin menghadapi tantangan di tempat kerja. Saatnya lebih cerdas dalam mengelola keuangan, termasuk tahu kapan harus menghindari pengeluaran besar.

Virgo

  • Keuangan: Angka 9, 32, 66, dan 43 dapat membantu kamu mengambil keputusan finansial dengan lebih baik.
  • Karier: Beban kerja hari ini relatif ringan. Seseorang yang kamu temui bisa membuka jalan baru untuk karier. Gunakan kesempatan ini untuk merencanakan masa depan secara finansial.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini Rabu 28 Mei 2025, Rezeki & Karier Gemini Mengalir Deras

Libra

  • Keuangan: Angka 59, 37, 19, dan 76 membawa energi positif dalam keuangan kamu.
  • Karier: Investasi yang sudah kamu lakukan mulai menunjukkan hasil. Jika memiliki utang, ini saat yang tepat untuk mulai melunasinya. Pekerjaan berjalan sesuai rencana.

Scorpio

  • Keuangan: Angka keberuntungan hari ini adalah 76 dan 23.
  • Karier: Kemungkinan besar kamu akan mendapat kabar baik soal karier. Tetaplah bijak dalam mengelola pengeluaran, dan hindari belanja besar yang tidak penting.

Sagitarius

  • Keuangan: Angka 6, 77, 32, dan 92 memberi kamu kekuatan untuk menjaga stabilitas keuangan.
  • Karier: Hati-hati saat berbelanja. Fokus pada kebutuhan utama dan tunda membeli barang yang tidak mendesak.

Capricorn

  • Keuangan: Angka 8, 96, 23, dan 54 membawa keberuntungan kecil namun berarti.
  • Karier: Hari ini cocok untuk mempertimbangkan investasi jangka panjang. Bekerja lebih keras akan membuahkan hasil. Cobalah membangun hubungan lebih baik dengan rekan kerja.

Aquarius

  • Keuangan: Angka 42, 15, dan 43 menunjukkan arah positif dalam keuangan kamu.
  • Karier: Ketegangan di tempat kerja bisa saja muncul. Tetap tenang dan profesional. Keuanganmu sedang menunjukkan kemajuan yang stabil.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Besok Selasa 27 Mei 2025, Keuangan & Karier Taurus Beruntung

Pisces

  • Keuangan: Angka 82 dan 5 menjadi pembuka peluang hari ini.
  • Karier: Hari ini baik untuk memulai proyek baru. Jika ada ide, sampaikan pada atasan. Presentasi atau komunikasi penting akan berjalan lancar.

Bijak dalam melangkah, cerdas dalam mengelola

Ramalan zodiak hari ini Kamis 29 Mei 2025 menunjukkan bahwa keberuntungan dan kebuntuan dari finansial serta peluang karier ada di berbagai sisi. 

Namun, kuncinya tetap pada bagaimana kamu mengelola semua itu. Rencana yang matang, sikap profesional, dan keputusan yang bijak akan menentukan arah hidup kamu ke depan.

Zodiak kamu menunjukkan peluang apa hari ini? Gunakan momentum ini untuk membangun masa depan yang lebih stabil, baik dalam karier maupun keuangan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Bali Jadi Tuan Rumah Maybank Marathon 2026, Pendaftaran Dibuka Februari

​Maybank Indonesia mengumumkan penyelenggaraan Maybank Marathon 2026 pada Agustus mendatang, pendaftaran dibuka Februari nanti.

IHSG Diproyeksi Terkoreksi, Cek Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Jumat (9/1)

IHSG diperkirakan mengalami koreksi terbatas pada perdagangan Jumat (9/1)​. Berikut rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas hari ini.

Mantul Lagi, Harga Emas Antam Hari Ini Jumat 9 Januari 2026 Naik

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.577.000 Jumat (9/1/2026), naik Rp 7.000 dibanding harga Kamis (8/1/2026).

7 Promo Makanan Hari Ini 9 Januari 2026: McD hingga Pizza Hut Beri Diskon Spesial

Kumpulan promo kuliner 9 Januari 2026 dari Subway, McD lalu Pizza Hut dan Wingstop juga A&W. Cara tepat makan hemat menyambut weekend.

Ubah Botol Plastik Jadi Bernilai, Mesin Daur Ulang Aquviva Kini Ada di Tangerang

​Lewat mesin daur ulang Reverse Vending Machine di Alfamart, Aquviva mengajak masyarakat mengelola botol plastik dengan cara mudah dan bernilai.

IHSG Masih Berpotensi Menguat, Simak Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Jumat (9/1)

IHSG masih berpeluang menguat pada perdagangan Jumat (9/1/2026).​ Cek rekomendasi saham pilihan MNC Sekuritas​ hari ini.

5 Kesalahan Finansial yang Sering Bikin Rencana Menikah Tertunda

Simak yuk, 5 kesalahan finansial yang sering membuat rencana menikah tertunda bahkan gagal, katat ulasan berikut agar kamu segera menikah.

Rekomendasi Film Tentang Mimpi Beragam Genre dari Horor hingga Fantasi

Menarik untuk ditonton, berikut adalah daftar film yang memiliki tema tentang mimpi dalam berbagai genre.​

Tidak Dicukur, Kenalan dengan Brazilian Waxing untuk Hilangkan Rambut Kewanitaan

Treatment bernama brazilian waxing adalah treatment kecantikan yang bertujuan untuk menghilangkan rambut rambut pada area kewanitaan.​

Pengalaman Internasional Penting untuk Generasi Muda Indonesia, Begini Caranya

​Lewat Asia Collaboration Corner, Binus University ingin mempermudah mahasiswa untuk mengeksplorasi pengalaman global.