M O M S M O N E Y I D
Hemat

Promo KFC Terbaru Juni 2023, Gratis KFC Soup hingga Item Game Free Fire

Promo KFC Terbaru Juni 2023, Gratis KFC Soup hingga Item Game Free Fire
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Ada banyak penawaran hemat yang ditawarkan KFC khusus selama periode bulan Juni 2023. Penawaran hemat ini mulai dari gratis menu pilihan hingga gratis item game Free Fire.

Berikut daftar promo KFC yang tersedia selama bulan Juni 2023, di antaranya:

1. Gratis KFC Soup

Promo KFC Juni 2023
Promo KFC Juni 2023

Baca Juga: Meriahkan Pesta Ulang Tahun si Kecil Lewat Promo KFC Chaki Birthday Terbaru 2023

Promo KFC edisi terbatas hadirkan gratis KFC Soup setiap pembelian lewat KFC drive thru.

Seporsi menu KFC Soup akan diberikan gratis, cukup dengan melakukan transaksi pembelian via drive thru di atas Rp 70.000, sebelum pajak.

Transaksi sebesar minimal Rp 70.000 berlaku untuk pembelian menu apapun yang tersedia di KFC, tanpa terkecuali.

Anda hanya perlu melakukan transaksi ini di Layanan KFC Drive Thru dan menggunakan Stiker KFC Drive Thru yang ditempel pada kendaraan masing-masing.

Program promo gratis KFC Soup setelah bertransaksi Rp 70.000 berlaku hingga 30 Juni 2023 nanti.

Promo gratis KFC Soup tidak berlaku kelipatan dan tersedia setiap hari.

Baca Juga: Terbaru di 2023, Promo Pizza Hut Quartza Pizza Berbentuk Kotak Isi 4 Topping Berbeda

2. Booyah Combo x Free Fire

Promo KFC Juni 2023
Promo KFC Juni 2023

Promo KFC edisi Juni 2023 menghadirkan kolaborasi menarik bersama Free Fire.

Telah hadir 3 menu baru Booyah Combo gratis ‘skin bundle exclusive’. Beberapa menu Booyah Combo Free Fire ini di antaranya:

Baca Juga: Bisa untuk Berbagai Acara Besar, Promo McD Terbaru Tawarkan Paket Kelulusan Rp 20.455

K-Chicken Combo

  • Sweet & Spicy K-chicken + Cherry Blossom Float + Nasi
  • Harga Rp 40.909

KFC Mabar Booyah

  • 3 Sweet & Spicy K-chicken + 3 Cherry Blosson Float + 3 Nasi
  • Harga Rp 109-091

KFC Burger Booyah!

  • OR Burger Single + Chicken Balls + Cherry Blosson Float
  • Harga Rp 45.455

Beberapa syarat & ketentuan yang berlaku untuk bisa dapatkan Promo KFC edisi Juni 2023 Paket Booyah Combo Free Fire, yakni:

  1. Berlaku hingga 30 Juni 2023
  2. Berlaku di seluruh store KFC secara Nasional
  3. Berlaku untuk dine in, takeaway, drive thru, home delivery, dan aplikasi KFCku
  4. Pembelian takeaway akan dikenakan biaya tambahan
  5. Tidak berlaku untuk pembelian dengan aplikasi marketplace
  6. Harga tertera adalah harga terendah dan belum termasuk pajak yang berbeda di setiap daerah

Baca Juga: Promo Pizza Hut Delivery 2023, Chicken Wingstreet Tersedia Dalam 6 Rasa Baru

Promo KFC Juni 2023
Promo KFC Juni 2023

Setiap pembelian 1 Paket Booyah Combo Free Fire manapun, Anda berhak mendapatkan hadiah In Games Item berupa ‘skin bundle exclusive’ dengan cara redeem kode unik yang tertera pada struk pembelian ke aplikasi game Free Fire.

Itu dia promo KFC edisi Juni 2023 yang sediakan menu gratis KFC Soup hingga gratis item game Free Fire. Kunjungi promo KFC lainnya lewat laman www.kfcku.com.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

4 Cara Membersihkan Maskara Waterproof Tanpa Merusak Bulu Mata

Kali ini MomsMoney akan membagikan 4 cara membersihkan maskara waterproof tanpa merusak bulu mata. Simak, ya.

Promo Alfamart Beauty Fair 1-15 November 2025, Facetology-Cetaphil Diskon hingga 45%

Promo Alfamart Beauty Fair periode 1-15 November 2025, cek katalognya di sini sebelum belanja di Alfamart terdekat.

Promo Indomaret Spesial Ulang Tahun 1-12 November 2025, Diskon 50% dan Extra Cashback

Promo Indomaret Spesial Ulang Tahun Periode 30 Oktober-12 November 2025. Cek dan manfaatkan untuk belanja hemat.

Aster Bertengger di Puncak Kripto Top Gainers, Decred Terdepak ke Top Losers

Kripto Aster yang naik hampir 25% menjadi salah satu top gainers 24 jam terakhir. Simak para jawara lainnya!

Oppo Find X8 Didukung SuperVOOC 80W & AIRVOOC 50W, Cek Selengkapnya di Sini!

Oppo Find X8 rilis bawa baterai 5.630 mAh & SuperVOOC 80W. Kapasitas ini masih belum mampu menyaingi baterai 5800 mAh milik Vivo X200.​

Honor Pad X7 Tawarkan Fitur TÜV Rheinland, Cukup Bersaing dengan Redmi Pad 2

Honor Pad X7 meluncur dan jadi pesaing di harga yang sama yaitu Redmi Pad 2. Namun, ada beberapa perbedaan di antara keduanya.

Promo Alfamart Frozen Food Fair 1-15 November 2025, So Good Beli 2 Diskon Rp 10.000

Manfaatkan promo Alfamart Frozen Food Fair periode 1-15 November 2025 untuk belanja nugget dan sosis lebih hemat.

Harga Emas Hari Ini Rebound di tengah Pasar Saham Global Rontok

Investor mencari keamanan dalam emas, menyusul kemerosotan saham global akibat kekhawatiran seputar valuasi yang tinggi.

Tingkatkan Nilai Jual, BCA Edukasi Penenun Songket Pakai Pewarna Alam

Meningkatkan nilai jual songket: BCA ajarkan penenun Sumut teknik pewarna alam.                          

Promo Weekday Superindo & Hypermart 3-6 November, Es Krim Beli 1 Gratis 1-Diskon 50%

Promo Weekday hadir di Superindo dan Hypermart lo. Cek promo selengkapnya di sini sebelum belanja, Moms.