M O M S M O N E Y I D
Hemat

Promo J.CO 19-23 Desember 2022, Beli Jpops-Burger-Lemon Tea Dapat Diskon Banyak

Promo J.CO 19-23 Desember 2022, Beli Jpops-Burger-Lemon Tea Dapat Diskon Banyak
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Aneka menu yang lebih variatif kini hadir khusus pada Promo J.CO 19-23 Desember 2022. Ada berbagai menu yang ditawarkan mulai dari donut mini, burger, thai tea, lemon tea, hingga kopi.

Promo J.CO 19-23 Desember 2022 di minggu ini menawarkan menu berisi 1 box JPops + 1 Iced Lemon Tea + 1 Iced Thai Tea dengan penawaran harga spesial, hanya Rp 88.000.

Sebagai informasi, 1 box JPops terdiri atas 24 pcs donut mini aneka rasa ala J.CO yang varian rasanya bisa dipilih sesuai ketersediaan masing-masing gerai J.CO.

Baca Juga: Promo Burger King Kupon Desember Diskon 50% Berlaku hingga 31 Desember 2022

Promo J.CO 19-23 Desember 2022 Jpops, Lemon Tea & Thai Tea
Promo J.CO 19-23 Desember 2022 Jpops, Lemon Tea & Thai Tea

Pembelian Promo J.CO 19-23 Desember 2022 isi JPops, Lemon Tea, dan Thai Tea bisa dilakukan maksimal 2 paket dalam 1 transaksi. Tentunya, produk dalam paket ini tidak bisa ditukarkan dengan produk yang lainnya.

Perlu diingat, Promo J.CO 19-23 Desember 2022 berlaku khusus untuk delivery pada website resmi J.CO di www.jcodelivery.com atau melalui aplikasi J.CO Indonesia yang bisa diunduh melalui PlayStore & AppStore.

Baca Juga: Promo McD Menu Receh 1 + 1 Pilih 2 Menu Cuma Rp 20.000, Berlaku hingga 31 Desember

Perfect Pairings

Promo J.CO 19-23 Desember 2022 Burger
Promo J.CO 19-23 Desember 2022 Burger

Baca Juga: Promo McD hingga 31 Desember 2022, Makan Hemat Diskon 40% Pakai Kartu Debit BRI

Selain menu JPops, Lemon Tea, dan Thai Tea, ada juga Promo J.CO 19-23 Desember 2022 lainnya bertajuk Perfect Pairings.

Promo J.CO 19-23 Desember 2022 Perfect Pairings tawarkan menu pasta dan minuman. Anda bisa pilih sepasang menu:

  • J.CO Burger GRATIS Iced Lemon Tea atau J.CO Burger GRATIS Americano.

Sepasang menu makanan dan minuman di Promo J.CO 19-23 Desember 2022 Perfect Pairings dibanderol dengan harga Rp 70.000 dan tersedia baik untuk dine in maupun takeaway.

Promo J.CO ini tersedia hanya di gerai J.CO Tamini di Jl. Raya Pondok Gede No.55 Pindang Ranti Jakarta Timur dan J.CO Damyati di Pasar Lama Jl Kisamaun, Sukasari, Tangerang.

Baca Juga: Promo KFC 15-31 Desember 2022 Terbaru Hadirkan Paket Golden Combo Rp 28.500

Beli 1 Gratis 1 Kopi

Promo J.CO 19-23 Desember 2022 beli 1 Gratis 1 Kopi
Promo J.CO 19-23 Desember 2022 beli 1 Gratis 1 Kopi

Baca Juga: Jadi Inspirasi, Ini 6 Ide Model Rambut untuk Natal yang Bikin Anda Tampil Cantik

Promo J.CO 19-23 Desember 2022 juga turut serta hadirkan menu kopi khas J.CO dengan penawaran berupa beli 1 gratis 1.

Promo kopi J.CO dengan metode clever drip yang akan Anda dapatkan adalah kopi reserve seharga Rp 50.000, gratis kopi signature seharga Rp 40.000.

Promo J.CO 19-23 Desember 2022 beli 1 gratis 1 kopi tersedia di gerai J.CO tertentu: Supermall Karawaci, Stand Alone Villa Melati Mas, Stand Alone Foresta Serpong, The Breeze Bsd, Stand Alone Blora, Gandaria City, dan Blok M Plaza.

Tersedia juga di outlet J.CO Pondok Indah Mall, Cimanggis Square, Stand Alone Jati Asih, Stand Alone Tamini, Plaza Metropolitan Tambun, Ramayana Yasmin Bogor, The Park Sawangan, Puri Indah Mall, Stand Alone Joglo, dan Mall Ratu Indah.

Baca Juga: Dominan Merah dan Hijau, Ternyata Ini Lo 6 Arti Warna Natal yang Bermakna Positif

Kemudian, di store J.CO di Manado Town Square, Panakukang Square Makassar, World Trade Centre Jambi, Palembang Tred Center, Bangka Trade Center, Puri Indah Mall, Big Mall Samarinda, Mall Kelapa Gading II, Samarinda Central Plaza, Palembang Indah Mall, dan Ruko Graha Boulevard Summarecon Bekasi

Promo J.CO 19-23 Desember 2022 beli 1 gratis 1 kopi bisa Anda dapatkan khusus pembelian dine in.

Itulah ketiga menu Promo J.CO 19-23 Desember 2022 yang menghadirkan paket berisi JPops, Lemon Tea, dan Thai Tea serta Perfect Pairings juga Beli 1 Gratis 1 Kopi. Aneka promo di atas bisa dijadikan referensi sebelum membeli promo J.CO yang Anda inginkan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Vivo V60 Lite HP Rp 3 Jutaan, Bawa Lensa Ultrawide 8 MP dan Fitur 90W FlashCharge

Vivo V60 Lite merupakan HP Rp 3 jutaan dengan lensa ultrawide 8 MP & 90W FlashCharge. Spesifikasi ini melengkapi apa yang sudah ada di V50 Lite.

Jangan Terburu-buru Beli Properti, Ini Catatan Penting yang Perlu Dipahami

​Sejumlah isu yang dibahas dalam diskusi ARES 2025 dapat menjadi bahan pertimbangan sebelum menentukan pilihan membeli properti

Poco X7 HP Murah dengan RAM 12 GB, Memori Internalnya juga Besar 512 GB

Poco memperkenalkan anggota terbaru dari seri X yakni Poco X7 dan X7 Pro, mirip dengan tahun lalu dengan seri Poco X6.

Daftar HP 2 Jutaan​ Spek Dewa, Ada Ponsel dengan Daya 7000 mAh & RAM Besar 8GB

Ada beberapa daftar HP murah yang membawa beberapa keunggulan seperti kapasitas baterai 7000 mAh dan RAM 8GB. 

IHSG Masih Berpotensi Naik, Simak Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Rabu (7/1)

IHSG masih berpeluang melanjutkan penguatan pada perdagangan Rabu (7/1/2026).​ Berikut rekomendasi saham piliham MNC Sekuritas hari ini.​

Promo HokBen Fried Chicken Januari 2026, Bundling Hemat Mulai Rp 33.000-an/Orang

HokBen hadirkan promo Bundling Ojol HokBen Fried Chicken selama Januari 2026. Ada bundling berdua sampai berempat mulai Rp 33.000-an per orang.  

8 Film Investigasi Penuh Teka-Teki dan Misteri di Netflix dari Lawas hingga Terbaru

Dari lawas hingga terbaru, inilah rekomendasi tontonan investigasi penuh teka-teki seru dan bikin mikir di Netflix.

Cara Menggunakan Facebook Live dengan Praktis, Ini Panduan untuk Para Streamer

Penasaran bagaimana cara menggunakan Facebook Live untuk terhubung dengan audiens? Facebook menawarkan peluang besar menjangkau banyak orang.

Tips Mudah Menurunkan Asam Urat Tinggi pada Anak, Ikuti Panduan Berikut

Tips mudah menurunkan asam urat tinggi pada anak harus dilakukan saat muncul beberapa gejala. Asam urat yang terlalu tinggi harus segera diobati.

Rekomendasi Tablet Murah Infinix XPad 20, Harga Rp 1 Jutaan dengan Daya 7000 mAh

Tak hanya merilis Infinix XPad, Infinix juga meluncurkan tablet murah Infinix XPad 20 yang bawa kapasitas daya 7000 mAh.