M O M S M O N E Y I D
Hemat

Promo HUT RI ke-78 Edisi Agustus 2023, Ada Hokben, McD, dan Dunkin Murah Meriah

Promo HUT RI ke-78 Edisi Agustus 2023, Ada Hokben, McD, dan Dunkin Murah Meriah
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Berbagai gerai F&B sedang menyediakan aneka rangkaian Promo HUT RI ke-78 Edisi Agustus 2023.

Untukmu yang sedang mengincar kuliner murah, mari simak artikel promo HUT RI berikut ini!

Promo HUT RI Agustus 2023 di Dunkin

Promo HUT RI yang pertama ada di Dunkin. Tersedia promo Beli 7 Gratis 7 Donut seharga Rp 88.000-an.

Baca Juga: Promo PHD di Momen Kemerdekaan 17 Agustus 2023, Buy 1 Get 1 Pizza Reguler

Promo HUT RI di Dunkin
Promo HUT RI di Dunkin

Promo hemat ini hanya berlaku khusus bagi customer yang menunjukkan DD Card 2023 (DD Card versi terbaru) kepada kru Dunkin selama pemesanan berlangsung.

Perlu diketahui, varian donut yang bisa anda dapatkan secara gratis adalah varian Donut Classic.

Syarat & Ketentuan yang berlaku pada Promo HUT RI di Dunkin:

  • Promo hanya berlaku khusus pengguna DD Card 2023
  • Berlaku di semua gerai DUNKIN secara Nasional
  • Berlaku Dine In/Take Away

Baca Juga: Promo Richeese 14-18 Agustus 2023, Paket Merdeka Berdua Rp 78.000 Dapat 4 Ayam Pedas

Promo HUT RI Agustus 2023 di Hokben

Promo HUT RI di Hokben
Promo HUT RI di Hokben

Promo HUT RI di Hokben edisi hingga 18 Agustus 2023 sediakan beberapa menu pilihan, yaitu:

  1. Chicken Katsu: Diskon jadi Rp 17.000 nett
  2. Koori Konnyaku Stroberi/Leci: Diskon jadi Rp 17.000 nett
  3. 2 Simple Set Teriyaki (chicken) + 2 Ocha: jadi Rp 78.000 nett

Khusus untuk menu makanan Chicken Katsu & Simple Set Teriyaki, keduanya hanya dapat dipesan melalui pemesanan via Dine In only.

Sementara menu minuman Koori Konnyaku tersedia untuk pembelian Dine In, Take Away, dan Drive Thru.

Promo HUT RI di Hokben ini telah tersedia di gerai Hokben wilayah Indonesia, termasuk di Hokben Kitchen.

Baca Juga: Promo HUT Jenius ke-7 Tawarkan KFC Super Besar 1 Cuma Rp 7.000 Tanpa Syarat Pembelian

Promo HUT RI Agustus 2023 di McD

Promo McD Drive Thru Terbaru Agustus 2023 Spesial Kemerdekaan
Promo McD Drive Thru Terbaru Agustus 2023 Spesial Kemerdekaan

Promo HUT RI di McD edisi hingga 20 Agustus 2023 sediakan rangkaian kegiatan bertajuk “Agustusan Seru lewat Drive Thru”.

Kegiatan yang dihadirkan McD ini terdiri atas beberapa mekanisme, di antaranya:

  • Pesan lewat Drive Thru pada tanggal 17-20 Agustus 2023 jam 13.00 - 19.00 waktu setempat
  • Setiap kendaraan yang mengikuti promo akan mendapatkan GRATIS stiker Drive Thru McDonald’s
  • Bagi konsumen yang dapat menyebutkan Kata Kunci “Ini Rasa Kita” sebelum selesai memesan melalui Drive Thru, akan mendapatkan GRATIS Double Choco Pie disertai pembelian menu apa saja.
  • Penyebutkan Kata Kunci hanya berlaku untuk disebutkan saat pemesanan berlangsung, sebelum menuju Jendela pembayaran.
  • Apabila konsumen menyampaikan Kata Kunci setelah sampai jendela pembayaran, maka dianggap tidak berlaku dan tidak mendapatkan gratis Double Choco Pie.

Baca Juga: Promo Wingstop 14-23 Agustus 2023, Hemat 45 Isi 2 Ayam, Nasi, dan Cola Jadi Rp 45.000

Adapun khusus di tanggal 17 Agustus 2023 bagi konsumen yang membeli Paket Merdeka, maka konsumen dapat tebus murah bantal French Fries McD seharga Rp36.036 (belum termasuk pajak).

Stok tebus murah bantal French Fries McD hanya tersedia selama stok masih ada.

Itulah rangkaian Promo HUT RI Agustus 2023 yang tersedia di gerai Dunkin, Hokben, dan McD. Segera serbu promonya dan jangan sampai tertinggal!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Sensitif Kafein? Coba Blue Matcha sebagai Alternatif Sehat Penuh Warna

Ingin minuman sehat bebas kafein dengan tampilan estetik? Manfaat blue Matcha menawarkan manfaat antioksidan tinggi, aman dikonsumsi kapan saja.

Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Hari Ini Jumat 9 Januari 2026

Cek ramalan zodiak keuangan dan karier hari ini Jumat 9 Januari 2026, siapa yang dapat peluang emas? Simak selengkapnya di sini, ya.

Promo JSM Superindo 9-11 Januari 2026, Buah Naga-Lengkeng Bangkok Diskon hingga 60%

Cek promo JSM Superindo hari ini periode 9-11 Januari 2026 untuk belanja hemat di Superindo terdekat akhir pekan ini.

Tren Naik Stop, Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Hari Ini Jumat (9/1) Turun

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian hari ini Jumat (9/1/2026) kompak turun. Emas Galeri 24 jadi Rp 2.588.000, emas UBS Rp 2.637.000.

Promo HokBen dengan Bank Saqu Periode Januari 2026, Dapat Cashback 50%

HokBen hadirkan promo spesial dengan Bank Saqu selama Januari 2026. Anda bisa menikmati makanan favorit dan mendapatkan cashback sampai 50%.

Yuk Ikutan Challenge Dry January Buat yang Kecanduan Alkohol

Dry January sendiri adalah sebuah challenge atau tantangan kesehatan yang digalakkan di Amerika dan Eropa.​  

Drop‑Resistant Vivo Y19s Hadir, Ubah Standar Ponsel Kelas Menengah

Dengan sertifikasi SGS 5‑Star dan MIL‑STD‑810H, Vivo Y19s siap bertahan dari kecelakaan sehari‑hari, memberi kepercayaan bagi pengguna aktif.

Promo A&W Weekend Deals 9–11 Januari, Paket Aroma Chicken & Cheeseburger Gratis

Promo A&W Weekend Deals tawarkan paket Aroma Chicken dan gratis Cheeseburger untuk momen spesial Anda.

Privasi Terjamin, Cara Sembunyikan Notifikasi WhatsApp Web Permanen

Notifikasi WhatsApp Web yang terus muncul di layar ponsel bisa sangat mengganggu. Ikuti panduan ini untuk mengontrolnya demi kenyamanan & privasi.

Promo Weekend Hemat di Pizza Hut Beli Big Box Gratis Meat Lovers Rp 50.000

Momen santai Anda akan semakin sempurna dengan penawaran menarik dari promo Pizza Hut lo. Manfaatkan diskon ini sebelum berakhir.