M O M S M O N E Y I D
Hemat

Promo CFC x GrabFood Dine Out 22-31 Oktober 2024, Paket Astaga 1 Rp 15.000

Promo CFC x GrabFood Dine Out 22-31 Oktober 2024, Paket Astaga 1 Rp 15.000
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - CFC lakukan kolaborasi promo dengan GrabFood dengan menyediakan voucher murah “GrabFood Dine Out Deals” di aplikasi Grab.

Melansir dari Instagram @cfcindonesia_official, CFC tersedia Paket Astaga 1 (isi 1 Nasi, 2 Ayam Goreng, dan 1 botol minum merek Le Minerale) cuma perlu bayar Rp 15.000.

Untuk bisa mendapatkan harga promo Paket Astaga 1 tersebut, Anda harus membeli voucher GrabFood Dine Out pada aplikasi Grab dari tanggal 22-31 Oktober 2024, atau selama kuota masih tersedia.

Baca Juga: Promo Pizza Hut Delivery 21-27 Oktober 2024, Sweet 17 Beli Menu Apapun Rp 17.000

Promo CFC x GrabFood Dine Out 22-31 Oktober 2024, Paket Astaga 1 Rp 15.000
Promo CFC x GrabFood Dine Out 22-31 Oktober 2024, Paket Astaga 1 Rp 15.000

Baca Juga: Promo KFC Vaganza 45th Anniversary, Dapat 1 Voucher Tiap Beli Kombo Favorit Anda

Voucher GrabFood Dine Out Deals berlaku pada total 231 cabang CFC seluruh Indonesia.

Berikut cara melihat lokasi cabang CFC yang bisa berpartisipasi pada Paket Astaga CFC x GrabFood Dine Out Deals ialah sebagai berikut:

  1. Buka aplikasi GrabFood
  2. Klik menu Dine Out Deals
  3. Search “CFC”
  4. Klik Paket Astaga 1 Rp 15.000
  5. Klik “Bisa ditukarkan di 231 cabang: Lihat Semuanya”

Baca Juga: 11 Promo BCA International Coffee Day Diskon 50% di Kopi Kenangan, Lawson, Kopi Nako

Syarat & ketentuan:

1. Voucher berlaku Dine In & Take away

2. Masa berlaku voucher sampai dengan 30 hari dari tanggal pembelian

3. Penukaran berlaku di hari Senin sampai Minggu, mulai 12.00 AM – 11.59 PM, termasuk juga pada hari libur Nasional

4. Voucher hanya dapat digunakan di outlet yang sama dengan outlet yang dipilih saat pembelian voucher

5. Pengembalian dana 100% dijamin jika kamu berubah pikiran atau voucher kadaluwarsa

Baca Juga: Promo Pizza Hut 7 Oktober - 3 November 2024, Diskon 50% Senin sampai Minggu

Mekanisme promo:

  • Hanya dapat digunakan untuk Paket Astaga 1
  • Penukaran voucher wajib menggunakan aplikasi Grab (tidak bisa lewat screenshot)
  • Maksimal penggunaan 1 voucher per transaksi / bill
  • Setiap pembelian 1 Paket 1 akan berisi ayam bagian Dada/Paha Atas + 1 Sayap/Paha Bawah + 1 Nasi + 1 Le Minerale
  • Minuman tidak dapat diganti

Tonton: Pelantikan Staf Khusus Presiden| Kontan Live

Jaminan pengembalian dana 100% akan bisa Anda dapatkan jika sebelum masa berlaku voucher habis. Anda bisa meminta pengembalian dana ke metode pembayaran yang sama dengan pembelian awal.

Setelah masa berlaku voucher habis, maka akan dikembalikan secara otomatis sebagai saldo untuk pembelian voucher dine out.

Untuk berbagai info promo menarik lainnya dari CFC Indonesia, Anda bisa mengunjungi website resmi CFC di www.cfcindonesia.com atau melalui aplikasi GrabFood.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

7 Film Tentang Kesepian yang Hampa dan Penuh Makna

Saat sedang merasa kesepian, coba tonton rekomendasi film bertema kesepian berikut untuk menemani Anda.​

Hari Terakhir Promo Hebat Bakmi GM, Makan Bakmi Kuah Cha Cha + Es Teh Rp 26.000

Promo Hebat di Bakmi GM telah memasuki hari terakhir. Hanya dengan modal Rp 26.000, Anda sudah bisa menikmati Bakmi Kuah Cha Cha dan Es Teh Tawar.

BlueBird Masih Buka Donasi Banjir Sumatera lewat MyBluebird dan Pool Taksi

​Bluebird masih membuka donasi banjir Sumatera lewat aplikasi MyBluebird juga pool taksi dan operasional mereka.      

Cara Cek Unfollowers Instagram Web & Facebook, Ini Tips yang Sangat Membantu

Cara cek unfollowers Instagram web memudahkan para pengguna. Memiliki daftar pengikut yang besar adalah hal yang sangat penting bagi brand owner.

Vivo V60 Lite HP Rp 3 Jutaan, Bawa Lensa Ultrawide 8 MP dan Fitur 90W FlashCharge

Vivo V60 Lite merupakan HP Rp 3 jutaan dengan lensa ultrawide 8 MP & 90W FlashCharge. Spesifikasi ini melengkapi apa yang sudah ada di V50 Lite.

Jangan Terburu-buru Beli Properti, Ini Catatan Penting yang Perlu Dipahami

​Sejumlah isu yang dibahas dalam diskusi ARES 2025 dapat menjadi bahan pertimbangan sebelum menentukan pilihan membeli properti

Poco X7 HP Murah dengan RAM 12 GB, Memori Internalnya juga Besar 512 GB

Poco memperkenalkan anggota terbaru dari seri X yakni Poco X7 dan X7 Pro, mirip dengan tahun lalu dengan seri Poco X6.

Daftar HP 2 Jutaan​ Spek Dewa, Ada Ponsel dengan Daya 7000 mAh & RAM Besar 8GB

Ada beberapa daftar HP murah yang membawa beberapa keunggulan seperti kapasitas baterai 7000 mAh dan RAM 8GB. 

IHSG Masih Berpotensi Naik, Simak Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Rabu (7/1)

IHSG masih berpeluang melanjutkan penguatan pada perdagangan Rabu (7/1/2026).​ Berikut rekomendasi saham piliham MNC Sekuritas hari ini.​

Promo HokBen Fried Chicken Januari 2026, Bundling Hemat Mulai Rp 33.000-an/Orang

HokBen hadirkan promo Bundling Ojol HokBen Fried Chicken selama Januari 2026. Ada bundling berdua sampai berempat mulai Rp 33.000-an per orang.