M O M S M O N E Y I D
Hemat

Promo Burger King Juni 2023, Friyay Chicken hingga Tropical Whopper Edisi Terbaru

Promo Burger King Juni 2023, Friyay Chicken hingga Tropical Whopper Edisi Terbaru
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Menu ayam goreng hingga burger isi nanas telah tersedia dan dapat dipesan di gerai Burger King.

Promo Burger King kembali menawarkan versi terbaru dari menu best seller: Friyay Chicken (ayam isi 8) dan Tropical Whopper (burger isi nanas).

Kedua jenis paket ala Burger King ini berlaku selama bulan Juni 2023. Mari simak daftar menunya berikut ini.

Baca Juga: Promo PHD 1-30 Juni 2023, Beli My Box hingga Pasta Terbaru Gratis Lemon Tea

1. Paket Friyay Chicken

Promo Burger King Friyay Chicken
Promo Burger King Friyay Chicken

Baca Juga: Promo Hokben 1-30 Juni 2023, Tiap Beli Paket Jigoan atau Hoka Ramen Gratis Minuman

Paket Friyay Chicken ala Burger King berisi 8 pcs Crispy Chicken yang dibanderol dengan harga Rp 88.000.

Kedelapan menu Paket Friyay Chicken ini terdiri atas 4 potongan besar dan 4 potongan kecil ayam.

Seluruh menu ayam yang ditawarkan pada paket Friyay Chicken ala BK tidak pedas, sehingga cocok dimakan bersama keluarga, terutama untuk anak-anak!

Ada juga tambahan menu lainnya seperti untuk Paket Friyay Chicken:

Baca Juga: Promo Burger King Edisi Juni 2023, Ada 14 Paket King Box Berhadiah Burger dengan Ayam

Tambah Minuman

  • Tambah 5 Frestea Medium
  • Tambah bayar Rp 36.364

Tambah Nasi

  • Tambah 5 Nasi Medium
  • Tambah bayar Rp 30.000

Paket Friyay Chicken di Promo Burger King khusus hari Jumat telah tersedia untuk pembelian secara: dine in, takeaway, drive thru, dan BK Delivery via www.bkdelivery.co.id atau melalui aplikasi Burger King.

Syarat dan ketentuan yang berlaku untuk Promo Burger King ini:

  • Khusus hadir di hari Jumat
  • Berlaku selama edisi 1-30 Juni 2023
  • Tersedia di seluruh outlet Burger King Indonesia, kecuali Airport T3
  • Berlaku selama persediaan masih ada

Baca Juga: Promo Burger King 1-30 Juni 2023, Kupon Juni Tawarkan 23 Menu Hemat Mulai Rp 6.364

Tropical Whopper

Promo Burger King edisi bulan Juni 2023 tawarkan menu Tropical Whopper edisi terbaru.

Promo Burger King Tropical Whopper
Promo Burger King Tropical Whopper

Baca Juga: Terbaru di 2023, Promo Pizza Hut Quartza Pizza Berbentuk Kotak Isi 4 Topping Berbeda

Tropical Whopper ala Burger King merupakan menu burger berisi:

  • 100% daging sapi Australia yang juicy
  • Beef bacon gurih
  • Fresh lettuce
  • Potongan buah nanas asli yang menyegarkan
  • Melty American Cheese
  • Mayones, & sweet spicy sauce
  • Roti burger (bun) lembut bertabur wijen

Terdapat berbagai menu Tropical Whopper yang dapat dipilih, di antaranya:

  • Tropical Whopper: Rp 64.545
  • Tropical Whopper Jr: Rp 41.364
  • Tropical Whopper Jr Regular: Rp 55.000
  • Paket Tropical Whopper Medium: Rp 79.545
  • King Box Tropical Whopper Jr Regular: Rp 65.000
  • King Box Tropical Whopper Medium: Rp 89.545

Baca Juga: Pastalicious, Hadir 5 Menu Pasta Terbaru di Promo Pizza Hut Sepanjang 2023

Promo Burger King Tropical Whopper
Promo Burger King Tropical Whopper

Baca Juga: Promo AW Restoran 1-30 Juni 2023, Diskon 9 Menu Terpilih di Paket Super Deals

Menu-menu Tropical Whopper telah tersedia di gerai BK seluruh Indonesia, secara dine in, takeaway, internal delivery via website/aplikasi Burger King, maupun lewat ojek online.

Menu ini dapat dibeli setiap hari selama bulan Juni 2023. Serbu Paket Friyay Chicken & Tropical Whopper di Promo Burger King bulan Juni 2023.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Simak Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Hari Ini Jumat 23 Januari 2026

Simak ramalan 12 zodiak keuangan dan karier Jumat 23 Januari 2026, lengkap dengan peluang kerja dan strategi sukses hari ini.

Anjlok Parah, Cek Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Hari Ini Jumat (23/1)

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian hari ini Jumat (23/1/2026) kompak turun. Emas Gaeri 24 jadi Rp 2.833.000, emas UBS Rp 2.870.000

Promo A&W Weekend Deals, Makan Hemat Bareng Keluarga Mulai Rp 65.000

Makan hemat bareng keluarga? Promo A&W Weekend Deals hadirkan paket ayam goreng mulai Rp 65.000. Cek cara dapat gratis burger di sini!

Ibu Baru Wajib Tahu! 8 Kunci Sukses Kembali Bekerja Pasca Melahirkan agar Tidak Stres

Ibu baru kembali bekerja? Jangan kaget, ada 8 kunci sukses agar transisi berjalan lancar. Mulai komunikasi atasan hingga pengasuhan anak.

Katalog Promo JSM Alfamart Periode 23-25 Januari 2026, Cornetto Beli 2 Gratis 1!

Katalog terbaru promo JSM Alfamart periode 23-25 Januari 2026 tawarkan beragam produk dengan harga miring. Segera manfaatkan sebelum kehabisan!

Nasib Tragis 7 Karakter Film Ini, Tersesat dan Berjuang Hidup Sendirian

Tersesat di lautan luas hingga Mars, para karakter ini menghadapi nasib mengerikan. Jangan lewatkan kisah mereka mencari jalan pulang.

Punggung Mulus Tanpa Jerawat, Ikuti 5 Trik Mudah Ini

Jerawat punggung bikin tak percaya diri? Eksfoliasi rutin dan pilihan produk tepat bisa jadi solusinya. Temukan rahasia lengkapnya!  

Pecinta Romantis Wajib Tahu, Jangan Lewatkan 7 Kisah Klasik Legendaris Ini

Film romantis lawas ini tetap jadi favorit, tapi banyak yang belum tahu. Cek daftarnya agar tak ketinggalan kisah cinta legendaris.  

Diskon Watsons Pakai Promo Beauty Deals: Hemat 35% Plus Voucher Rp 50 Ribu

Kesempatan terbatas! Promo Watsons Beauty Deals hanya 4 hari saja. Temukan diskon menarik untuk kosmetik incaran Anda sekarang juga.

Spesifikasi Tablet Murah 128 GB Bikin Melongo: Ada Banyak Fitur Premium!

Tablet murah 128 GB kini jadi standar! Ketahui mengapa penyimpanan besar krusial dan rekomendasi tablet yang menawarkan performa tanpa kompromi.