M O M S M O N E Y I D
Santai

Peringatan Dini Cuaca Besok (8/1) Hujan Lebat, Jakarta Berstatus Siaga Bencana

Peringatan Dini Cuaca Besok (8/1) Hujan Lebat, Jakarta Berstatus Siaga Bencana
Reporter: SS. Kurniawan  |  Editor: S.S. Kurniawan


MOMSMONEY.ID - BMKG merilis peringatan dini cuaca besok Senin (8/1) berbasis dampak hujan lebat dengan kategori Siaga bencana di DKI Jakarta.

Mengacu peringatan dini BMKG, wilayah di DKI Jakarta berikut ini pada Senin (8/1) berada dalam kategori Siaga bencana.

"Siaga terhadap bencana hidrometeorologi dampak dari potensi hujan lebat," tulis BMKG dalam akun Instagram, dikutip Minggu (7/1).

Sekadar informasi, bencana hidrometeorologi, seperti banjir dan tanah longsor.

Baca Juga: Peringatan Dini Cuaca Ekstrem Hujan Deras di Jabodetabek sampai Awal Pekan Depan

Berikut wilayah di DKI Jakarta yang berpotensi mengalami hujan lebat dengan kategori Siaga bencana hidrometeorologi:

  • Jakarta Timur

Sementara daerah di sekitar DKI Jakarta yang berpotensi mengalami hujan lebat dengan kategori Waspada bencana hidrometeorologi:

  • Kota Bogor
  • Kabupaten Bogor
  • Kota Bekasi

Prakiraan cuaca besok hujan lebat dengan kategori Siaga bencana di Jakarta berlaku mulai Senin, 8 Januari 2024 pukul 07.00 hingga Selasa, 9 Januari 2024 pukul 07.00.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

10 Pilihan Jus Penurun Kolesterol Alami Paling Cepat yang Layak Dicoba

Mari intip sejumlah pilihan jus penurun kolesterol alami paling cepat yang layak dicoba di sini.          

Rebusan Daun Apa untuk Turunkan Kadar Kolesterol yang Tinggi, ya? Ini Daftarnya

Sebenarnya, rebusan daun apa untuk turunkan kadar kolesterol yang tinggi, ya? Intip daftarnya berikut ini.

4 Alasan Tidur Nyenyak Bagus untuk Kesehatan Jantung

Ada sejumlah alasan tidur nyenyak bagus untuk kesehatan jantung lo. Apa sajakah itu?                       

11 Cara Mencegah Serangan Jantung yang Bisa Anda Terapkan

Adakah cara mencegah serangan jantung sebenarnya? Mari simak ulasan lengkapnya di sini.             

Penting! Ini 4 Alasan Diet Anda Tidak Berhasil Menurunkan Berat Badan

Kali ini MomsMoney akan membagikan informasi tentang 4 penyebab berat badan susah turun meski sudah diet lo. Simak, ya.

Usia Dewasa Paling Banyak Konsultasi ke Psikolog Tentang Kondisi Ini di 2025

Kayross Psikologi mengeluarkan data konsultasi usia dewasa ke psiklog di sepanjang 2025 mengenai kondisi berikut ini.

Ramalan Zodiak Keuangan dan Karier Besok Jumat 9 Januari 2026, Mulai Fokus

Simak ramalan 12 zodiak keuangan dan karier besok Jumat 9 Januari 2026, ini peluang kerja, rezeki, dan strategi suksesmu.

Promo Berhadiah Indomaret Periode 8-21 Januari 2026, Derma Angel Beli 1 Gratis 1

Cek Promo Berhadiah Indomaret periode 8-21 Januari 2026 di sini, ada Beli 1 Gratis 1 dan Beli 2 Gratis 1.

Promo Alfamart Paling Murah Sejagat 8-15 Januari 2026, Sambal Indofood Beli 2 Hemat

Manfaatkan promo Alfamart Paling Murah Sejagat periode 8-15 Januari 2026 untuk belanja lebih untung.

Memilih Hunian Nyaman, Ini Tips Praktis Sebelum Membeli Rumah dari Park Serpong

Park Serpong membagikan tips memilihi hunian yang nyaman. Simak, yuk, sebelum membeli rumah idaman.