M O M S M O N E Y I D
Santai

Peringatan Dini Cuaca Besok (5/8) Hujan Lebat, Provinsi Ini Siaga & Waspada Bencana

Peringatan Dini Cuaca Besok (5/8) Hujan Lebat, Provinsi Ini Siaga & Waspada Bencana
Reporter: SS. Kurniawan  |  Editor: S.S. Kurniawan


MOMSMONEY.ID - Peringatan dini cuaca besok Senin (5/8) berbasis dampak hujan lebat dengan kategori Siaga dan Waspada bencana di provinsi berikut ini dari BMKG.

"Siaga dan Waspada terhadap bencana hidrometeorologi dampak dari potensi hujan lebat," tulis BMKG dalam akun Instagram resminya, dikutip Minggu (4/8).

Sekadar informasi, bencana hidrometeorologi akibat dampak hujan lebat, seperti banjir dan tanah longsor.

Provinsi yang berpotensi mengalami hujan lebat dengan kategori Siaga bencana hidrometeorologi:

  • Sulawesi Tengah
  • Maluku Utara

Baca Juga: Meski Puncak Kemarau, Cuaca Hujan Deras di Provinsi Ini 2-8 Agustus 2024

Lalu, provinsi yang berpotensi mengalami hujan lebat dengan kategori Waspada bencana hidrometeorologi:

  • Aceh
  • Sumatra Utara
  • Sumatra Barat
  • Riau
  • Jambi
  • Sumatra Selatan
  • Bengkulu
  • Jawa Barat
  • Kalimantan Timur
  • Kalimantan Utara
  • Sulawesi Selatan
  • Sulawesi Barat
  • Maluku
  • Papua Barat
  • Papua Tengah
  • Papua Pegunungan
  • Papua Selatan

Kabupaten dan kota yang berpotensi mengalami hujan lebat dengan kategori Siaga bencana hidrometeorologi:

  • Morowali Utara
  • Halmahera Timur
  • Halmahera Tengah
  • Halmahera Selatan
  • Kota Tidore

Baca Juga: Cara Mengatasi Sinyal HP Hilang di Android dengan Mudah

Sementara kabupaten dan kota yang berpotensi mengalami hujan lebat dengan kategori Waspada bencana hidrometeorologi antara lain:

  • Aceh Jaya
  • Kota Lhokseumawe
  • Kota Langsa
  • Langkat
  • Deli Serdang
  • Karo
  • Pesisir Selatan
  • Kota Dumai
  • Kota Pekanbaru
  • Merangin
  • Sarolangun
  • Kota Lubuklinggau
  • Musi Rawas
  • Mukomuko
  • Bengkulu Utara
  • Lebong
  • Bogor
  • Sukabumi
  • Kutai Timur
  • Nunukan
  • Kota Tarakan
  • Sigi
  • Poso
  • Luwu Utara
  • Bulukumba
  • Bone
  • Mamuju Tengah
  • Mamuju
  • Halmahera Utara
  • Pulau Morotai
  • Kota Tidore
  • Maluku Tengah
  • Seram Bagian Barat
  • Teluk Wondama
  • Nabire
  • Deiyai
  • Yahukimo
  • Jayawijaya
  • Asmat

Peringatan dini cuaca besok hujan lebat dengan kategori Waspada bencana tersebut berlaku mulai Senin, 5 Agustus 2024 pukul 07.00 hingga Selasa, 6 Agustus 2024 pukul 07.00.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

9 Daftar Promo Black Friday November 2025, Diskon Jumbo di Lotte Mall sampai Zalora

Sambut Black Friday November 2025! Temukan diskon hingga 80% di Lotte Mall, Zalora, H&M, Revlon, dan banyak brand lainnya. Belanja hemat sekarang!

Promo CFC Boks Periode November 2025. Pilih Sendiri Gratisan Favorit Anda

Nikmati promo CFC Boks dengan paket hematnya mulai Rp 149.000-an saja. Selain itu juga bisa pilih menu gratisan sesuai favorit.

Promo Superindo Hari Ini 28-30 November 2025, Ada Diskon 50% dan Beli 1 Gratis 1

Cek promo Superindo hari ini periode 28-30 November 2025 untuk belanja hemat selama weekend di gerai Superindo terdekat.

Erafone & iBox Kini Hadir di Lebih Banyak Kota, Termasuk Manado dan Cianjur

​Hadirkan pengalaman belanja yang lebih dekat dengan pelanggan lewat pembukaan toko di 18 lokasi baru

Promo Alfamart Kebutuhan Dapur 28-30 November 2025, Aneka Produk Sasa Harga Spesial

Manfaatkan promo Alfamart Kebutuhan Dapur periode 16-30 November 2025 untuk belanja kebutuhan dapur dengan lebih untung.

Promo Hypermart Beli Banyak Lebih Hemat 28 Nov-4 Des 2025, Beli 2 Gratis 1 Hydro Coco

Cek dan manfaatkan katalog promo Hypermart Beli Banyak Lebih Hemat periode 28 November-4 Desember 2025.

8 Rekomendasi Bedak Non-Comedogenic, Cocok Buat Kulit Berminyak! Ini Panduannya!

Memilih bedak buat non-comedogenic buat kulit berminyak yang tepat bantu mendapatkan hasil akhir yang sempurna.   

8 Rekomendasi Bedak Non-Comedogenic, Cocok Buat Kulit Berminyak! Ini Panduannya!

Memilih bedak buat non-comedogenic buat kulit berminyak yang tepat bantu mendapatkan hasil akhir yang sempurna.   

Samsung Galaxy XCover7 Pro Bawa Snapdragon 7s Gen 3 dan MIL-STD-810H!

Samsung Galaxy XCover7 Pro bawa ketahanan MIL-STD-810H yang mirip sama Oppo A60. Samsung memperbarui ponsel tangguhnya setelah tiga tahun.  

Samsung Galaxy XCover7 Pro Bawa Snapdragon 7s Gen 3 dan MIL-STD-810H!

Samsung Galaxy XCover7 Pro bawa ketahanan MIL-STD-810H yang mirip sama Oppo A60. Samsung memperbarui ponsel tangguhnya setelah tiga tahun.