M O M S M O N E Y I D
InvesYuk

Perhatikan Beberapa Hal Berikut Sebelum Memutuskan Berburu Barang Promo

Perhatikan Beberapa Hal Berikut Sebelum Memutuskan Berburu Barang Promo
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Berbelanja barang promo menjadi sesuatu sah-sah saja apabila memang sesuai kebutuhan dan anggaran yang dimiliki. 

Hampir setiap pekan ada promo baru dari pusat perbelanjaan baik itu minimarket, supermarket, maupun toko lain yang menawarkan kebutuhan sehari-hari. 

Promo-promo ini terkadang membuat seseorang tidak mampu mengontrol pembelian karena merasa harganya murah sehingga menghemat pengeluaran di kemudian hari. 

Baca Juga: Promo Sociolla Payday S.O.S sampai 3 Desember 2023, Diskon hingga 60%

Agustina Fitria, perencana keuangan Oneshildt mengatakan memang sah-sah saja berburu barang-barang promo. Akan tetapi,  perhatikan beberapa hal agar kantong tetap aman. 

Aturan pertama adalah buatlah anggaran untama dalam berbelanja. "Bedakan untuk pembelian kebutuhan dan keinginan," pesan Fitria. 

Baru setelahnya cari promo yang terkait dengan kebutuhan tersebut. Namun, perhatikan biaya-biaya yang menyertai untuk mengejar promo tersebut. 

Baca Juga: Promo Alfamidi Ngartis hingga 30 November, Serba Beli 1 Gratis 1 & Beli 2 Gratis 1

"Misalnya saja ongkos kirim (jika belanja kebutuhannya via online), biaya parkir dan lain sebagainya," ungkap Fitria. 

Apabila ternyata promonya mensyaratkan pembelian dalam jumlah tertentu, Fitria megatakan pastikan memang Anda membutuhkan barang tersebut. Artinya bukan semata-mata untuk mengejar promo yang ditawarkan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Siklon Tropis Iggy di Selatan Jawa, Hujan Lebat Turun di Provinsi Ini

Bibit Siklon Tropis 90S menjelma menjadi Siklon Tropis Iggy berefek hujan lebat disertai angin kencang di provinsi berikut ini.

Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (2/1), Provinsi Ini Diguyur Hujan Amat Lebat

BMKG mengeluarkan peringatan dini cuaca besok Jumat 2 Januari 2026 dan dan Sabtu 3 Januari 2026 dengan status Siaga hujan sangat lebat.

Siaga Hujan Sangat Deras, Ini Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (2/1) Jabodetabek

Peringatan dini BMKG cuaca besok Jumat (2/1) dan Sabtu (3/1) di Jabodetabek dengan status Siaga hujan sangat lebat di wilayah berikut ini.

InJourney Airports Layani 8,23 Juta Penumpang Saat Nataru, Ini Bandara Tersibuk

InJourney Airports melayani 8,23 juta penumpang pesawat dengan total sekitar 62.000 pergerakan pesawat pada masa keberangkatan Nataru.​

Mengawali 2026, Story (IP) Memimpin Kripto Top Gainers 24 Jam

Di pasar yang masih cenderung loyo, Story (IP) mampu naik dan menduduki puncak kripto top gainers 24 jam. 

Sosok Pemimpin Perempuan di Maskapai Penerbangan Vietjet

Dibalik kepemimpinan perusahaan maskapai penerbangan asal Vietnam CEO Vietjet, Dr. Nguyen Thi Phuong Thao

DLH Jakarta Angkut 91,41 Ton Sampah Usai Perayaan Tahun Baru

DLH DKI Jakarta mencatat timbulan sampah sisa perayaan tahun baru mencapai 415 meter kubik atau setara 91,41 ton.​

Bibit Siklon Tropis 90S Berpotensi Jadi Badai, Hujan Lebat di Sebagian Jawa

Bibit Siklon Tropis 90S memiliki peluang Sedang menjadi siklon tropis, hujan lebat disertai angin kencang di sebagian Pulau Jawa.

8 Kebiasaan Buruk yang Bahaya untuk Kesehatan Jantung

Ternyata ini beberapa kebiasaan buruk yang bahaya untuk kesehatan jantung Anda. Apa saja, ya?            

13 Kebiasaan yang Bisa Bikin Cepat Tua, Apa Saja?

Ada beberapa kebiasaan yang bisa bikin cepat tua. Mari intip pembahasan lengkapnya di sini!