MOMSMONEY.ID - Yuk, redeem gift code Ojol The Game 10 Maret 2025 terbaru dari Codexplore berikut ini.
Di bulan Maret ini, Codexplore membagikan gift code terbaru untuk pemain setia Ojol The Game. Gift code adalah kode spesial yang dapat diredeem untuk mendapatkan berbagai hadiah.
Hadiah yang ditawarkan adalah uang, koin, bensin, hingga energi gratis di dalam game. Itulah mengapa banyak yang menantikan gift code setiap harinya.
Karena jumlahnya yang terbatas, Anda harus segera redeem gift code sebelum kehabisan. Nah, berikut ini adalah gift code Ojol The Game 10 Maret 2025 terbaru dari Codexplore:
- OTG2025 (Baru)
- NEW2025 (Khusus pemain baru)
- PLUS1
- GXFC2576
- OTGANNIV4
- WCANNIV4
Baca Juga: Ini Gift Code Ojol The Game 9 Maret 2025 Paling Baru dari Codexplore
Cara redeem gift code Ojol The Game adalah sebagai berikut:
- Buka aplikasi Ojol The Game di perangkat Anda.
- Klik ikon hadiah di pojok kanan atas layar.
- Masukkan gift code terbaru, OTG2025.
- Tekan tombol "Redeem" untuk mengklaim hadiah Anda.
Tunggu apa lagi? Yuk, langsung redeem gift code Ojol The Game 10 Maret 2025 sekarang juga untuk mendapatkan hadiahnya.
Selanjutnya: Resep Telur Gobal Gabul Jogja Gurih dan Crispy, Menu Sahur Sat Set yang Enak Banget
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News