M O M S M O N E Y I D
Santai

Jadwal KA Prameks Kutoarjo-Jogja, Senin-Minggu, 9-15 Desember 2024

Jadwal KA Prameks Kutoarjo-Jogja, Senin-Minggu, 9-15 Desember 2024
Reporter: Benedicta Prima  |  Editor: Benedicta Alvinta


MOMSMONEY.ID - Jadwal KA lokal Prameks Kutoarjo-Jogja Senin-Minggu, 9-15 Desember 2024 tidak mengalami perubahan. Anda bisa menggunakan jadwal ini jika berpergian ke Jogja.

KA Prameks bisa jadi pilihan hemat biaya dan tenaga jika Moms ingin pergi ke Jogja. KA Prameks berangkat dari Stasiun Kutoarjo dan tujuan akhir di Stasiun Tugu. 

Baca Juga: Ini 5 Manfaat Tersenyum Buat Kesehatan, Bikin Umur Panjang

KA Prameks menyediakan 4 kali perjalanan keberangkatan menuju Jogja, maupun dari Jogja menuju Kutoarjo.

Dari Kutoarjo, Anda akan melalui dan berhenti sejenak di Stasiun Jenar, Stasiun Wojo, dan Stasiun Wates sebelum sampai ke Stasiun Yogyakarta.

Jadwal Prameks Kutoarjo-Jogja, Senin-Minggu,  9-15 Desember 2024

Dari Stasiun Kutoarjo

  • 05:25 WIB
  • 09:05 WIB
  • 12:20 WIB
  • 16:05 WIB

 

Dari Stasiun Jenar

  • 05:41 WIB
  • 09:21 WIB
  • 12:35 WIB
  • 16:20 WIB

Baca Juga: Sayuran Apa yang Bagus untuk Penderita Diabetes Konsumsi? Ini 17 Pilihannya

Dari Stasiun Wojo

  • 05:51 WIB
  • 09:32 WIB
  • 12:45 WIB
  • 16:30 WIB

 

Dari Stasiun Wates

  • 06:07 WIB
  • 09:48 WIB
  • 13:00 WIB
  • 16:45 WIB

 

Tiket KA Prameks dibanderol Rp 8.000 per orang untuk satu kali perjalanan. Anda bisa membelinya di aplikasi resmi milik KAI sejak satu minggu sebelum rencana keberangkatan.

 

Kini beli tiket KA Prameks menuju Jogja juga bisa dilakukan melalui Gojek. Moms hanya tinggal memilih menu GoTransit dan ketikkan stasiuan keberangkatan dan tujuan. Pembayaran bisa dilakukan menggunakan saldo tersedia di Gojek.

 

Demikian jadwal Prameks Kutoarjo-Jogja, Senin-Minggu, 9-15 Desember 2024. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

11 Jus untuk Menambah Berat Badan yang Bisa Anda Coba

Intip daftar jus untuk menambah berat badan yang bisa Anda coba berikut, yuk!                       

Terungkap! Ini 7 Bumbu Dapur China Penuh Khasiat Kesehatan, Coba yuk

Ingin masakan lebih sehat? Temukan 7 rempah China yang bisa jadi penambah rasa sekaligus peningkat daya tahan tubuh Anda.

Skema Rent to Own Properti Digital: Kunci Harga Rumah Sekarang

BeliRumah.co rilis Rent to Own (RTO), cara baru beli rumah tanpa KPR. Harga properti dikunci dari awal, uang muka dicicil. Cek skema fleksibelnya!

7 Khasiat Konsumsi Seledri untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui

Apa saja khasiat konsumsi seledri untuk kesehatan tubuh yang jarang diketahui, ya? Cari tahu di sini, yuk!

Kenaikan Harga Emas Antam Rp 25.000, Berapa Cuan yang Anda Dapat?

Harga emas Antam naik Rp25.000 per gram hari ini. Kenaikan harga buyback hanya Rp23.000. Kalkulasi terbaru menunjukkan ada selisih harga.

Harga Emas Galeri 24 Melonjak, Keuntungan Pemilik Emas Bertambah

Emas Galeri 24 naik Rp 8.000 hari ini. Simak rincian harga per gram untuk memastikan margin keuntungan investasi Anda di akhir pekan

10 Rekomendasi Snack untuk Diet yang Kalorinya Rendah

Apa rekomendasi snack untuk diet yang kalorinya rendah, ya? Intip daftarnya di sini, yuk!                

9 Tanda Terlalu Banyak Konsumsi Garam pada Tubuh, Cek yuk!

Ada sejumlah tanda terlalu banyak konsumsi garam pada tubuh yang penting Anda ketahui. Yuk, intip selengkapnya di sini!

Beli Sekarang! HP Murah Spek Dewa Paling Recomended di Januari 2026

Cari HP murah dengan spesifikasi tinggi di awal tahun? Simak rekomendasi HP spek dewa di Januari 2026 dari Tecno, Samsung, Infinix, dan Realme.

Promo Burger Bangor Januari Tawarkan Paket Brand New Year Mulai Rp 46.000

Jangan lewatkan Promo Burger Bangor Brand New Year (10-11 Januari) khusus GoFood di jam-jam tertentu. Ada juga paket Jantastic hingga akhir bulan.