M O M S M O N E Y I D
Santai

Jadwal Imsak dan Buka Puasa se Jawa Barat pada Minggu 16 Maret 2025

Jadwal Imsak dan Buka Puasa se Jawa Barat pada Minggu 16 Maret 2025
Reporter: Ramadhan Widiantoro  |  Editor: Ramadhan Widiantoro


MOMSMONEY.ID -  Berikut jadwal imsak dan buka pusasa untuk wilayah Jawa Barat dan sekitarnya pada Minggu 16 Maret 2025 ya. Yuk, catat waktunya sekarang juga.

Bulan Ramadhan selalu dinantikan dengan kebahagiaan oleh umat Islam, termasuk di Jawa Barat yang kaya akan tradisi dan budaya Islam. 

Momen yang penuh berkah ini menjadi kesempatan yang sangat diharapkan untuk meningkatkan ibadah dan mendekatkan diri kepada Allah.

Agar pelaksanaan puasa berjalan dengan baik, sangat penting untuk mengetahui jadwal imsak dan buka puasa. 

Dengan mengetahui waktu yang tepat, umat Islam dapat lebih disiplin dalam menjalankan sahur dan berbuka puasa sesuai dengan ajaran Islam.

Baca Juga: Tips dan Trik Membuat Keputusan Finansial di Tahun 2025

Bagi Anda yang berada di Jawa Barat dan sekitarnya, berikut adalah jadwal lengkap waktu imsak dan buka puasa pada hari Minggu, 16 Maret 2025.

Jadwal imsak dan buka puasa beberapa Kota dan Kabupaten se Jawa Barat pada Minggu 16 Maret 2025 adalah:

Kota Bandung: Imsak 04:29 - Buka Puasa (Maghrib) 18:09 WIB.

Kota Banjar: Imsak 04:25 - Buka Puasa (Maghrib) 18:02 WIB.

Kota Bekasi: Imsak 04:32 - Buka Puasa (Maghrib) 18:08 WIB.

Kota Bogor: Imsak 04:33 - Buka Puasa (Maghrib) 18:13 WIB.

Kota Cimahi: Imsak 04:29 - Buka Puasa (Maghrib) 18:10 WIB.

Kota Cirebon: Imsak 04:25 - Buka Puasa (Maghrib) 18:02 WIB.

Kota Depok: Imsak 04:33 - Buka Puasa (Maghrib) 18:09 WIB.

Kota Sukabumi: Imsak 04:32 - Buka Puasa (Maghrib) 18:12 WIB.

Kota Tasikmalaya: Imsak 04:27 - Buka Puasa (Maghrib) 18:03 WIB.

Kabupaten Bandung: Imsak 04:29 - Buka Puasa (Maghrib) 18:10 WIB.

Kabupaten Bandung Barat: Imsak 04:30 - Buka Puasa (Maghrib) 18:10 WIB.

Baca Juga: Penukaran Uang Baru 2025 BI Dimulai Awal Maret, Cek Syaratnya di Sini

Kabupaten Bekasi: Imsak 04:31 - Buka Puasa (Maghrib) 18:07 WIB.

Kabupaten Bogor: Imsak 04:32 - Buka Puasa (Maghrib) 18:08 WIB.

Kabupaten Ciamis: Imsak 04:26 - Buka Puasa (Maghrib) 18:02 WIB.

Kabupaten Cianjur: Imsak 04:31 - Buka Puasa (Maghrib) 18:07 WIB.

Kabupaten Cirebon: Imsak 04:26 - Buka Puasa (Maghrib) 18:02 WIB.

Kabupaten Garut: Imsak 04:28 - Buka Puasa (Maghrib) 18:08 WIB.

Kabupaten Indramayu: Imsak 04:27 - Buka Puasa (Maghrib) 18:02 WIB.

Kabupaten Karawang: Imsak 04:31 - Buka Puasa (Maghrib) 18:07 WIB.

Kabupaten Kuningan: Imsak 04:26 - Buka Puasa (Maghrib) 18:06 WIB.

Kabupaten Majalengka: Imsak 04:27 - Buka Puasa (Maghrib) 18:03 WIB.

Kabupaten Pangandaran: Imsak 04:25 - Buka Puasa (Maghrib) 18:02 WIB.

Kabupaten Purwakarta: Imsak 04:30 - Buka Puasa (Maghrib) 18:06 WIB.

Kabupaten Subang: Imsak 04:29 - Buka Puasa (Maghrib) 18:05 WIB.

Kabupaten Sukabumi: Imsak 04:33 - Buka Puasa (Maghrib) 18:10 WIB.

Baca Juga: Simak Cara Tukar Uang Baru Lebaran 2025 Melalui PINTAR BI Secara Online

Kabupaten Sumedang: Imsak 04:28 - Buka Puasa (Maghrib) 18:04 WIB.

Kabupaten Tasikmalaya: Imsak 04:27 - Buka Puasa (Maghrib) 18:03 WIB.

Setelah Anda mengetahui waktu imsak dan berbuka, Anda bisa lebih siap dalam menyiapkan sahur dan berbuka puasa.

Jangan lupa untuk menjaga kesehatan selama puasa agar tetap kuat dan fokus dalam beribadah.

Semoga Ramadhan kali ini penuh berkah dan kebahagiaan untuk kita semua. Selamat menjalankan ibadah puasa!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

13 Cara Alami Mengobati Kolesterol Tinggi yang Efektif

Adakah cara alami mengobati kolesterol tinggi yang efektif? Yuk, intip pembahasannya di sini!           

10 Manfaat Makan Wortel untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui

Apa saja manfaat makan wortel untuk kesehatan tubuh yang jarang diketahui, ya? Cari tahu di sini, yuk!

Apakah Kunyit dan Madu Bisa Menurunkan Berat Badan? Ini Kata Ahli

Sebenarnya, apakah kunyit dan madu bisa menurunkan berat badan atau tidak, ya? Ini dia jawabannya!    

13 Makanan yang Bikin Kadar Kolesterol Tinggi Turun, Ada Bawang Putih

Apa saja makanan yang bikin kadar kolesterol tinggi turun, ya? Mari intip daftarnya di sini!           

3 Manfaat Makan Sayuran Hijau untuk Kesehatan Otak

Tahukah bahwa ada sejumlah manfaat makan sayuran hijau untuk kesehatan otak, lo. Ini pembahasannya! 

Apakah Jalan Kaki Bisa Menurunkan Berat Badan atau Tidak? Ini Jawabannya

Banyak ditanyakan, apakah jalan kaki bisa menurunkan berat badan atau tidak? Intip jawabannya berikut ini, yuk!

Promo 11.11 The Body Shop 9-15 November 2025, Masker-Body Scrub Diskon hingga 70%

Promo The Body Shop 11.11 Beauty Date Deals Diskon s/d 70% Periode 9-15 November 2025, cek di sini Moms.

15 Rekomendasi Buah yang Bisa Menurunkan Berat Badan Jika Dikonsumsi

Ada beberapa rekomendasi buah yang bisa menurunkan berat badan jika dikonsumsi, lho. Intip selengkapnya di sini!

12 Sayuran yang Bagus untuk Diet Turunkan Berat Badan Menurut Ahli Gizi

Mari intip daftar sayuran yang bagus untuk diet turunkan berat badan menurut ahli gizi di sini!           

Ramalan Zodiak Keuangan dan Karier Besok Selasa 11 November 2025: Siapa Beruntung?

Berikut ramalan zodiak besok Selasa 11 November 2025, dimana langit astrologi tampak memancarkan energi yang beragam bagi setiap zodiak.