M O M S M O N E Y I D
HOME, Keluarga

Ini 3 Resep Minuman Mangga untuk Menu Takjil, Cuma 5 Menit Mengolahnya!

Ini 3 Resep Minuman Mangga untuk Menu Takjil, Cuma 5 Menit Mengolahnya!
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Mau menu takjil sehat yang bisa dibuat dalam waktu kurang dari 5 menit? Bikin minuman dari mangga saja, yuk!

Ada begitu banyak resep minuman mangga yang menyegarkan dan tersebar di seluruh dunia. Berbagai resep minuman mangga ini bisa dijadikan sebagai menu takjil sehat untuk berbuka puasa.

Langsung intip 3 resep minuman mangga untuk menu takjil nanti, yuk! Merangkum dari Times of India, Whisk Affair, All Recipes, simak yang berikut ini!

Baca Juga: 3 Resep Minuman Semangka yang Menyegarkan untuk Menu Buka Puasa

1. Mango Lemon Sharbat

Mango Lemon Sharbat merupakan minuman asal Iran yang manis dan biasanya berisi buah-buahan, termasuk mangga dan lemon.

Sharbat Mangga dan Lemon ini memiliki cita rasa yang manis dan sedikit asam serta biasa disajikan secara dingin.

Sharbat Mangga dan Lemon bisa dibuat hanya dalam waktu 4 menit saja!

Baca Juga: 5 Makanan Khas Thailand Ini Bisa Jadi Inspirasi untuk Menu Buka Puasa Nanti

Mango Lemon Sharbat
Mango Lemon Sharbat

Baca Juga: Resep Asam Padeh Ikan Mas, Nikmatnya Kuah Asam Pedas ala Minangkabau

Bahan:

  • 2 buah mangga
  • Sejumput garam
  • ½ cangkir gula
  • 4 sdt jus lemon
  • 4 lembar daun mint
  • 3 gelas air

Cara membuat:

  • Cuci mangga hingga bersih, kupas, dan potong menjadi beberapa bagian
  • Masukkan mangga, gula, air, jus lemon, dan garam ke dalam blender sampai halus
  • Sajikan ke atas gelas, lalu hias dengan daun mint.
  • Agar lebih nikmat, masukkan Mango Lemon Sharbat ke dalam kulkas

Baca Juga: Resep Es Pisang Hijau Khas Makassar, Takjil Manis yang Menyegarkan Dahaga

2. Mangga Lemon Soda

Mangga Lemon Soda
Mangga Lemon Soda

Baca Juga: Resep Hawaiian Chicken, Menu Buka Puasa Simpel dan Mudah ala Hawai

Mangga Lemon Soda merupakan sajian minuman mangga yang sudah cukup terkenal di berbagai belahan dunia.

Mangga Lemon Soda adalah minuman yang khusus disajikan saat musim panas tiba. Namun kini, Mangga Lemon Soda akan disajikan sebagai pelepas dahaga saat berbuka puasa nanti.

Baca Juga: Resep Ikan Gurame Bakar Sambal Kecap, Inspirasi Makan Malam Keluarga

Bahan:

  • ½ cangkir pure mangga dingin
  • 2 sdm gula
  • 2 sdt jus lemon
  • ½ sdt garam hitam
  • 500 ml soda dingin

Cara membuat:

  • Larutkan gula dalam air (untuk sirup)
  • Tambahkan pure mangga, sirup gula, garam, dan jus lemon ke dalam mangkuk
  • Bagi campuran tadi ke dalam 2 gelas.
  • Tuang soda di atas campuran.
  • Hias dengan daun mint dan irisan buah lemon
  • Masukkan es batu ke dalam masing-masing gelas agar lebih segar

Baca Juga: Resep Sahur Telur Marmer Saus Prik Nam Pla ala Thailand, Masak Cuma 10 Menit!

3. Lassi Mangga

Lassi Mangga merupakan sajian minuman yogurt dingin dari kawasan Punjab di wilayah Pakistan dan India.

Karena asal resep Lassi Mangga berasal dari negara Asia Selatan, maka tak heran jika bahan-bahan yang digunakan menggunakan rempah seperti bubuk kapulaga.

Lassi Mangga bisa dibuat hanya dalam waktu  3 menit saja!

Baca Juga: Resep Cumi Masak Tinta, Sajian Seafood ala Nusantara untuk Sajian Buka Puasa

Lassi Mangga
Lassi Mangga

Baca Juga: Resep Simpel Tempe Orek yang Manis dan Pedas Ala Chef William Gozali

Bahan:

  • 2 cangkir yogurt plain
  • 1 cangkir susu
  • 3 buah mangga, kupas dan potong
  • 4 sdt gula putih
  • 1/8 sdt bubuk kapulaga

Baca Juga: 4 Makanan Korea yang Cocok Jadi Menu Buka Puasa, Jarang Diketahui!

Cara membuat:

  • Masukkan yogurt, susu, mangga, gula putih, dan bubuk kapulaga ke dalam blender. Blender hingga halus selama 2 menit
  • Tuang dalam gelas saji dan dinginkan dalam kulkas
  • Taburkan bubuk kapulaga
  • Lassi Mangga siap disajikan!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

12 Kebiasaan di Malam Hari yang Bikin Susah Kurus, Apa Saja?

Ternyata ini, lho, kebiasaan di malam hari yang bikin susah kurus. Pejuang diet harus hindari, ya!  

7 Alasan Ilmiah Mengapa Manfaat Memancing Ampuh Redakan Stres dan PTSD

Rutin memancing dapat meningkatkan kesabaran, menambah asupan Vitamin D, dan melatih kekuatan tubuh? Simak manfaat memancing lengkapnya di sini.

Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (11/1/2026) Kompak Naik

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (11/1/2026) kompak naik. Emas Galeri 24 1 gram (gr) jadi Rp 2.622.000, emas UBS 1 gr Rp 2.676.000

Stop Menunda! Terapkan 4 Trik Psikologis Ini untuk Lawan Procrastination

Ingin lebih produktif? Terapkan 4 strategi dari para ahli untuk meminimalisir procrastination dan menyelesaikan kewajiban tepat waktu.

15 Makanan Diet yang Mengenyangkan untuk Mengganti Nasi

Ini dia beberapa makanan diet yang mengenyangkan untuk mengganti nasi. Kira-kira ada apa saja?          

Cara Bersihkan Emas Titanium yang Kusam agar Kembali Kuning dan Terlihat Segar

Emas titanium tampak kusam? Simak panduan ini untuk membersihkan dan merawatnya agar kembali kuning dan nyaman dipakai sehari-hari.

Simak Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Minggu 11 Januari 2026

Simak ramalan 12 zodiak keuangan dan karier Minggu 11 Januari 2026 ini, cek peluang kerja, stabilitas finansial, dan arah rezekimu.

11 Daftar Makanan yang Tinggi Kandungan Kolesterolnya

Ternyata ini, lho, daftar makanan yang tinggi kandungan kolesterolnya. Cek selengkapnya di sini!       

Spesifikasi Gila! Tecno Camon 40 Pro Bawa Helio G100 dan Sertifikasi IP69

Tecno Camon 40 Pro hadir dengan Helio G100 Ultimate, RAM 8GB, dan sertifikasi IP68/IP69. Simak ulasan mendalam kualitas layar AMOLED & kamera 50MP

Promo Pepper Lunch Awal Tahun 2026, Diskon Delivery sampai 40% Lewat Ojol

Awal tahun makin hemat! Pepper Lunch tawarkan diskon delivery hingga 40% untuk menu andalan di berbagai aplikasi ojek online.