M O M S M O N E Y I D
InvesYuk

Harga Emas Pegadaian Kompak Melemah, Rabu (8/3)

Harga Emas Pegadaian Kompak Melemah, Rabu (8/3)
Reporter: RR Putri Werdiningsih  |  Editor: Putri Werdiningsih


MOMSMONEY.ID - Harga emas Pegadaian semakin memperkuat sinyal pelemahannya.

Setelah kemarin hanya harga emas UBS gramasi besar yang terkoreksi, hari ini harga emas Antam dan UBS kompak melemah  

Mengutip laman Pegadaian, harga emas Antam ukuran 1 gram turun Rp 1.000 menjadi Rp 1.074.000.

Sedangkan harga emas UBS ukuran 1 gram turun Rp 4.000 menjadi Rp 1.015.000. 

Baca Juga: Penawaran SR018 Telah Dibuka, Ini Imbal Hasil & Simulasi Keuntungannya

Di Indonesia, emas batangan diproduksi oleh PT Aneka Tambang Tbk alias Antam. Selain itu, ada pula PT Untung Bersama Sejahtera (UBS).

Kedua produk tersebut bisa Anda dapatkan di toko perhiasan, butik Antam, dan gerai Pegadaian.

Pegadaian menyediakan produk emas batangan dalam berbagai ukuran. Baik emas Antam maupun emas UBS, mereka tawarkan mulai dari ukuran 0,5 gram, 1 gram, 2 gram, 5 gram, hingga 1.000 gram.

Baca Juga: Hore, Sekarang Bisa Pesan SBN Ritel di Livin' by Mandiri

Berikut pergerakan lengkap harga emas Antam dan harga emas UBS di Pegadaian per Rabu (8/3):

Harga emas Antam

  • Harga emas 0,5 gram: Rp 589.000
  • Harga emas 1 gram: Rp 1.073.000 
  • Harga emas 2 gram: Rp 2.083.000
  • Harga emas 3 gram: Rp 3.098.000
  • Harga emas 5 gram: Rp 5.128.000
  • Harga emas 10 gram: Rp 10.197.000
  • Harga emas 25 gram: Rp 25.362.000
  • Harga emas 50 gram: Rp 50.642.000
  • Harga emas 100 gram: Rp 101.201.000
  • Harga emas 250 gram: Rp 252.723.000
  • Harga emas 500 gram: Rp 505.229.000
  • Harga emas 1.000 gram: Rp 1.010.415.000

Harga emas UBS

  • Harga emas 0,5 gram: Rp 540.000
  • Harga emas 1 gram: Rp 1.011.000
  • Harga emas 2 gram: Rp 2.005.000
  • Harga emas 5 gram: Rp 4.954.000
  • Harga emas 10 gram: Rp 9.856.000
  • Harga emas 25 gram: Rp 24.590.000
  • Harga emas 50 gram: Rp 49.079.000
  • Harga emas 100 gram: Rp 98.118.000
  • Harga emas 250 gram: Rp 245.221.000
  • Harga emas 500 gram: Rp 489.864.000
  • Harga emas 1.000 gram: Rp -

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Data Pribadi Kamu Terancam? Hindari 7 Kebiasaan Buruk saat Pakai Mobile Banking

Simak yuk, panduan agar transaksi mobile banking Anda tetap aman dari penipuan digital dan kebocoran data di era serba online.

Rumah Terlihat Kuno Tanpa Disadari? Ini 7 Detail Interior yang Perlu Segera Diganti

Rumah terasa jadul padahal tak direnovasi? Ini solusi cerdas mengganti detail interior yang bikin tampilan terlihat tua, yuk simak.

Kebutuhan Mendesak: KTA atau Multiguna, Mana yang Paling Tepat untuk Anda?

Punya aset tapi bingung mau jaminan atau tidak? Kredit multiguna tawarkan plafon besar. Hitung keuntungannya sebelum mengajukan.

Tren Warna Cat Rumah 2026 yang Diprediksi Mendominasi, Lebih Cozy dan Menonjol

Tren warna cat rumah 2026 hadir lebih hangat dan berani, yuk, cek inspirasi lengkapnya agar hunian Anda terasa hidup dan kekinian.

4 Fakta Menarik Tentang Gen Z, Generasi Blak-Blakan yang Peduli Kesehatan Mental

Gen Z punya 4 fakta menarik yang tak banyak diketahui. Pelajari cara mereka mengubah tren pasar dan komunikasi global.

5 Sayuran yang Efektif Turunkan Tekanan Darah Tinggi secara Alami

Apa saja sayuran yang efektif turunkan tekanan darah tinggi secara alami, ya? Cari tahu di sini, yuk!

8 Sayuran yang Efektif Turunkan Kolesterol Tinggi Paling Cepat

Intip sejumlah sayuran yang efektif turunkan kolesterol tinggi paling cepat berikut ini, yuk!           

7 Tips Diet agar Berat Badan Turun Cepat yang Layak Anda Coba

Sedang diet? Yuk, terapkan beberapa tips diet agar berat badan turun cepat yang layak Anda coba berikut ini!

15 Makanan yang Mengenyangkan untuk Mengganti Nasi saat Diet

Yuk, coba beberapa makanan yang mengenyangkan untuk mengganti nasi saat diet berikut! Ada apa saja, ya?

12 Minuman Paling Sehat Selain Air Putih yang Bisa Anda Coba

Mari intip beberapa minuman paling sehat selain air putih yang bisa Anda coba berikut ini. Apa sajakah itu?