M O M S M O N E Y I D
InvesYuk

Harga Emas Pegadaian Dibuka Melemah Senin (8/5) ke Posisi Berikut

Harga Emas Pegadaian Dibuka Melemah Senin (8/5) ke Posisi Berikut
Reporter: RR Putri Werdiningsih  |  Editor: Putri Werdiningsih


MOMSMONEY.ID - Harga emas Pegadaian dibuka melemah di awal pekan ini. Harga emas Antam dan emas UBS kompak melemah dibandingkan dengan harga akhir pekan lalu, Sabtu (6/5).

Mengutip laman Pegadaian, harga emas Antam ukuran 1 gram turun Rp 5.000 menjadi Rp 1.086.000, sementara harga emas UBS ukuran 1 gram turun Rp 12.000 menjadi Rp 1.048.000.    

Di Indonesia, emas batangan diproduksi oleh PT Aneka Tambang Tbk alias Antam. Selain itu, ada pula PT Untung Bersama Sejahtera (UBS). Kedua produk tersebut bisa Anda dapatkan di toko perhiasan, butik Antam, maupun outlet Pegadaian.

Pegadaian menyediakan produk emas batangan dalam berbagai ukuran. Baik emas Antam maupun emas UBS, mereka tawarkan mulai dari ukuran 0,5 gram, 1 gram, 2 gram, 5 gram, hingga 1.000 gram.

Baca Juga: Masih Punya Sisa THR atau Angpao Lebaran, Sulap Jadi Aset Masa Depan Mini Baby Gold

Mari simak perincian pergerakan harga emas Antam dan harga emas UBS di Pegadaian per Senin (8/5):

Harga emas Antam 

  • Harga emas 0,5 gram: Rp 595.000
  • Harga emas 1 gram: Rp 1.086.000 
  • Harga emas 2 gram: Rp 2.110.000
  • Harga emas 3 gram: Rp 3.139.000
  • Harga emas 5 gram: Rp 5.197.000
  • Harga emas 10 gram: Rp 10.338.000
  • Harga emas 25 gram: Rp 25.715.000
  • Harga emas 50 gram: Rp 51.348.000
  • Harga emas 100 gram: Rp 102.615.000
  • Harga emas 250 gram: Rp 256.226.000
  • Harga emas 500 gram: Rp 512.316.000
  • Harga emas 1.000 gram: Rp 1.024.590.000

Baca Juga: Mau Investasi Emas? Simak Saran dari Robert Kiyosaki Ini

Harga emas UBS :

  • Harga emas 0,5 gram: Rp 559.000
  • Harga emas 1 gram: Rp 1.048.000 
  • Harga emas 2 gram: Rp 2.078.000
  • Harga emas 5 gram: Rp 5.136.000
  • Harga emas 10 gram: Rp 10.216.000
  • Harga emas 25 gram: Rp 25.488.000
  • Harga emas 50 gram: Rp 50.870.000
  • Harga emas 100 gram: Rp 101.899.000
  • Harga emas 250 gram: Rp 254.171.000
  • Harga emas 500 gram: Rp 507.742.000
  • Harga emas 1.000 gram: Rp -

Itulah pergerakan harga emas Antam dan harga emas UBS di Pegadaian per Senin (8/5).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

5 Ciri-Ciri Akun Instagram Diblokir Seseorang, Ini Cara Mudah Mengetahuinya

Merasa akun seseorang hilang tiba-tiba? 5 ciri ini membuktikan Anda diblokir, bukan dinonaktifkan.  

Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (13/1), Hujan Sangat Deras di Provinsi Ini

BMKG mengeluarkan peringatan dini cuaca besok Selasa 13 Januari 2026 dan Rabu 14 Januari 2026 dengan status Siaga hujan sangat lebat.

Hujan Lebat di Daerah Ini, Simak Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (13/1) Jabodetabek

Peringatan dini BMKG cuaca besok Selasa (13/1) dan Rabu (13/1) di Jabodetabek dengan status Waspada hujan lebat.

Harga Emas Hari Ini Rekor All Time High, Nyaris Mencapai US$ 4.600 per troi ons

Harga emas hari ini di pasar global melonjak 1,9% ke level tertinggi sepanjang masa.                

7 Cara Alami Menghentikan Keinginan Makan Manis Terus-Menerus

Adakah cara alami menghentikan keinginan makan manis terus-menerus? Yuk, intip pembahasannya di sini!  

7 Risiko Kesehatan Terlalu Banyak Konsumsi Gula yang Penting Diketahui

Ada beberapa risiko kesehatan terlalu banyak konsumsi gula yang penting diketahui. Apa saja kira-kira?

11 Makanan Sehari-hari yang Mengandung Gula Tersembunyi, Apa Saja?

Tahukah bahwa ada beberapa makanan sehari-hari yang mengandung gula tersembunyi, lho. Apa sajakah itu?  

9 Manfaat Buah Blueberry untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui

Apa saja manfaat buah blueberry untuk kesehatan tubuh yang jarang diketahui? Cari tahu di sini, yuk!

7 Kebiasaan Finansial yang Bisa Menghambat Kelas Menengah Naik Level

Simak yuk, 7 kebiasaan finansial yang sering dilakukan kelas menengah dan diam-diam membuat kondisi ekonomi sulit berkembang.

Tren Warna Cat Kabinet Dapur 2026 yang Diprediksi Awet dan Gak Cepat Bosan

Tren desain dapur terus berkembang mengikuti gaya hidup banyak orang yang makin mengutamakan kenyamanan dan estetika.