M O M S M O N E Y I D
Bugar

Gahyo Korean BBQ Hadirkan Promo Valentine Day

Gahyo Korean BBQ Hadirkan Promo Valentine Day
Reporter: Jane Aprilyani  |  Editor: Jane Aprilyani


MOMSMONEY.ID - Momen merayakan hari kasih sayang atau valentine day tak melulu dengan memberi cokelat atau bunga saja. Anda bisa mengajak pasangan atau teman dekat untuk bepergian atau makan malam. Untuk menciptakan pengalaman romantis, Gahyo Korean BBQ menghadirkan malam spesial dengan sajian wagyu premium, suasana elegan, serta alunan live jazz yang siap menciptakan kenangan saat merayakan valentine day.

Pada 14 Februari 2024, seluruh cabang Gahyo menawarkan paket spesial valentine dinner seharga Rp 1 juta untuk dua orang. Bayangkan menikmati potongan wagyu berkualitas, dipanggang hingga juicy, lalu dicelupkan ke dalam saus Korea yang kaya rasa sembari ditemani suasana romantis dan pencahayaan temaram.

"Kami ingin menghadirkan lebih dari sekadar makan malam biasa. Dari sajian wagyu terbaik hingga live jazz yang romantis, semuanya dirancang untuk memberikan pengalaman istimewa bagi pasangan, keluarga, dan sahabat yang ingin merayakan kebersamaan," ujar Asep dalam keterangan resminya, Rabu (12/2).

Baca Juga: Rayakan Hari Kasih Sayang dengan Self-Reward, Lazada Beri Tips Belanja Anti Boncos

Tak hanya hidangan lezat, ada juga kejutan eksklusif yang akan membuat malam semakin spesial. Asep Suhendar, Manager Gahyo Korean BBQ menyebut untuk anda yang merayakan valentine di Gahyo Korean BBQ ada beragam promo yang dihadirkan. 

Seperti diskon 10% untuk transaksi minimal Rp 1.000.000, Cokelat Truffle Premium untuk setiap kelipatan Rp 1 juta dan pengunjung akan mendapatkan 1 box eksklusif berisi 2 pieces cokelat truffle serta mawar merah eksklusif sebagai simbol cinta bagi setiap pengunjung.

Bukan sekadar makan malam, Valentine di Gahyo Korean BBQ juga menghadirkan pengalaman yang lebih romantis dengan live jazz sepanjang malam. Alunan musik lembut akan semakin mempererat suasana, membuat setiap momen terasa spesial dan intim. Menurut Asep Suhendar, perayaan valentine tahun ini dirancang untuk menciptakan pengalaman yang tak terlupakan.

Baca Juga: Rekomendasi 7 Film Romantis Korea Bikin Senyum-Senyum Sendiri

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

12 Kebiasaan di Malam Hari yang Bikin Susah Kurus, Apa Saja?

Ternyata ini, lho, kebiasaan di malam hari yang bikin susah kurus. Pejuang diet harus hindari, ya!  

7 Alasan Ilmiah Mengapa Manfaat Memancing Ampuh Redakan Stres dan PTSD

Rutin memancing dapat meningkatkan kesabaran, menambah asupan Vitamin D, dan melatih kekuatan tubuh? Simak manfaat memancing lengkapnya di sini.

Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (11/1/2026) Kompak Naik

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (11/1/2026) kompak naik. Emas Galeri 24 1 gram (gr) jadi Rp 2.622.000, emas UBS 1 gr Rp 2.676.000

Stop Menunda! Terapkan 4 Trik Psikologis Ini untuk Lawan Procrastination

Ingin lebih produktif? Terapkan 4 strategi dari para ahli untuk meminimalisir procrastination dan menyelesaikan kewajiban tepat waktu.

15 Makanan Diet yang Mengenyangkan untuk Mengganti Nasi

Ini dia beberapa makanan diet yang mengenyangkan untuk mengganti nasi. Kira-kira ada apa saja?          

Cara Bersihkan Emas Titanium yang Kusam agar Kembali Kuning dan Terlihat Segar

Emas titanium tampak kusam? Simak panduan ini untuk membersihkan dan merawatnya agar kembali kuning dan nyaman dipakai sehari-hari.

Simak Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Minggu 11 Januari 2026

Simak ramalan 12 zodiak keuangan dan karier Minggu 11 Januari 2026 ini, cek peluang kerja, stabilitas finansial, dan arah rezekimu.

11 Daftar Makanan yang Tinggi Kandungan Kolesterolnya

Ternyata ini, lho, daftar makanan yang tinggi kandungan kolesterolnya. Cek selengkapnya di sini!       

Spesifikasi Gila! Tecno Camon 40 Pro Bawa Helio G100 dan Sertifikasi IP69

Tecno Camon 40 Pro hadir dengan Helio G100 Ultimate, RAM 8GB, dan sertifikasi IP68/IP69. Simak ulasan mendalam kualitas layar AMOLED & kamera 50MP

Promo Pepper Lunch Awal Tahun 2026, Diskon Delivery sampai 40% Lewat Ojol

Awal tahun makin hemat! Pepper Lunch tawarkan diskon delivery hingga 40% untuk menu andalan di berbagai aplikasi ojek online.