M O M S M O N E Y I D
Santai

Dominan Berawan, Simak Prakiraan Cuaca Jakarta Besok (22/3)

Dominan Berawan, Simak Prakiraan Cuaca Jakarta Besok (22/3)
Reporter: Lidya Yuniartha  |  Editor: Lidya Yuniartha


MOMSMONEY.ID - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis prediksi cuaca besok di wilayah Jakarta untuk Sabtu, 22 Maret 2025.

Prakiraan cuaca ini bisa membantu Anda yang ingin merencanakan kegiatan atau perjalanan di akhir minggu. Tentu, Anda tak mau rencana akhir pekan Anda tak sesuai keinginan lantaran kondisi cuaca yang tak mendukung.

Dikutip dari data resmi BMKG, cuaca di Jakarta besok dominan berawan dengan beberapa wilayah mengalami cuaca cerah dan hujan ringan.

Besok Kepulauan Seribu, Jakarta Pusat, Jakarta Utara, Jakarta Barat, Jakarta Selatan, dan Jakarta Timur mengalami cuaca berawan dengan suhu sekitar 25-30 derajat Celsius. Ada juga wilayah yang mengalami cuaca hujan ringan pada siang hari.

Baca Juga: Hujan Petir Guyur Wilayah Ini, Simak Ramalan Cuaca Besok (22/3) di Jawa Timur

Nah, berikut ini prakiraan cuaca besok di wilayah Jakarta.

Kepulauan Seribu

Pukul 01:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 27oC
Pukul 04:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 27oC
Pukul 07:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 28oC
Pukul 10:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 28oC
Pukul 13:00 WIB : Cuaca Cerah Berawan, suhu 28oC
Pukul 16:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 28oC
Pukul 19:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 29oC
Pukul 22:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 28oC

Jakarta Pusat

Pukul 01:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 26oC
Pukul 04:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 25oC
Pukul 07:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 26oC
Pukul 10:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 30oC
Pukul 13:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan, suhu 27oC
Pukul 16:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 28oC
Pukul 19:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 27oC
Pukul 22:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 26oC

Jakarta Utara

Pukul 01:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan, suhu 26oC
Pukul 04:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 26oC
Pukul 07:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 26oC
Pukul 10:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 29oC
Pukul 13:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 27oC
Pukul 16:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 28oC
Pukul 19:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 27oC
Pukul 22:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 26oC

Baca Juga: Cuaca Besok, Antisipasi Hujan Durasi Panjang di Wilayah Yogyakarta

Jakarta Barat

Pukul 01:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 26oC
Pukul 04:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 25oC
Pukul 07:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 26oC
Pukul 10:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan, suhu 30oC
Pukul 13:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan, suhu 26oC
Pukul 16:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 28oC
Pukul 19:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 27oC
Pukul 22:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 26oC

Jakarta Selatan

Pukul 01:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 25oC
Pukul 04:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 25oC
Pukul 07:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 26oC
Pukul 10:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan, suhu 30oC
Pukul 13:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan, suhu 27oC
Pukul 16:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 28oC
Pukul 19:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 26oC
Pukul 22:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 26oC

Jakarta Timur

Pukul 01:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 25oC
Pukul 04:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 25oC
Pukul 07:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 26oC
Pukul 10:00 WIB : Cuaca Cerah, suhu 30oC
Pukul 13:00 WIB : Cuaca Hujan Ringan, suhu 27oC
Pukul 16:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 28oC
Pukul 19:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 27oC
Pukul 22:00 WIB : Cuaca Berawan, suhu 26oC

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Promo Guardian Periode 15-21 Januari 2026, Tambah Rp 1.000 Dapat 2 Produk Body Care

Cek katalog promo Guardian Super Hemat periode 8-21 Januari 2026. Dapatkan 2 produk hanya dengan menambah Rp 1.000. Berlaku in-store dan online!

Promo Indomaret Super Hemat Terbaru sampai 21 Januari 2026, Sunlight Hemat Banyak!

Promo Indomaret Super Hemat terbagi menjadi dua kategori, yakni Food & Beverages dan Personal & Home Care. Cek di sini.

Promo Sultan Isra Miraj di Emado’s 8 Ayam & 10 Porsi Nasi Mandhi Harga Spesial

Emado's hadirkan promo paket Sultan Isra Miraj 8 ayam dan 10 nasi mandhi. Dapatkan harga spesial mulai 15-18 Januari 2026 sebelum promo ditutup.

Hari Terakhir Promo Hemat HokBen KA99ET Bank Saqu & 15 Tahun Chatime Diskon Spesial

Promo HokBen dan Chatime kompak beri harga spesial hari ini. Mulai dari Hoka Hemat Rp9.900 hingga Milk Tea Rp15.000. 

Promo Whoosh Libur Isra Miraj 2026: Tiket Murah untuk Long Weekend sampai 18 Januari

Whoosh hadirkan promo libur Isra Miraj 2026. Ada tiket murah untuk perjalanan liburan Anda dengan periode pemesanan 14-18 Januari.

Daftar HP Murah Spek Dewa Harga 4 Juta: Ada yang Tawarkan Baterai Jumbo 7300 mAh

Membeli HP 4 jutaan ternyata bisa dapat spek dewa, baterai 7300 mAh dan AnTuTu 1,5 juta. Ada selisih performa yang harus diwaspadai sebelum beli.

Waspadai Profit Taking, Ini Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Kamis (15/1)

IHSG rawan mengalami koreksi pada perdagangan Kamis (15/1/2026).​ Berikut rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas​ hari ini.

Naik, Harga Emas Antam Hari Ini Kamis (15/1) Kembali Ukir Rekor Tertinggi Baru

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.675.000 Kamis (15/1/2026), naik Rp 10.000 dibanding harga Rabu (14/1/2026).

IHSG Berpotensi Terkoreksi, Simak Rekomendasi Saham BNI Sekuritas Kamis (15/1)

IHSG diproyeksikan terkoreksi pada perdagangan Kamis (15/1/2026).​ Cek daftar rekomendasi saham pilihan BNI Sekuritas​ untuk hari ini.

Masih Lanjut Menguat, Simak Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Kamis (15/1)

IHSG masih memiliki peluang melanjutkan penguatan pada perdagangan Kamis (15/1/2026​). Simak rekomendasi saham pilihan MNC Sekuritas​ hari ini.