M O M S M O N E Y I D
Santai

Daftar Tontonan Film dan Serial Terbaru Netflix Hari Ini (14/7)

Daftar Tontonan Film dan Serial Terbaru Netflix Hari Ini (14/7)
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Jangan ketinggalan, berikut judul tontonan film dan serial terbaru dari Netflix yang akan rilis pada hari ini.

Sebagai salah satu layanan streaming yang populer, Netflix terus merilis beberapa judul film dan serial terbaru setiap minggunya.

Seperti hari ini, Netflix kembali menjadwalkan serangkaian judul tontonan film dan serial terbaru. Berikut beberapa daftarnya:

Baca Juga: Khusus Dewasa, Ini 5 Rekomendasi Variety Show Dewasa di Netflix

Bird Box Barcelona

Mulai tayang hari ini, 14 Juli 2023, film ini merupakan film sci-fi thriller adaptasi buku yang penuh ketegangan dan mencekam.

Saat sebuah kekuatan misterius menghancurkan umat manusia, sebuah ancaman baru malah muncul mengancam ketenangan hidup manusia.

Ancaman mengerikan baru tumbuh dalam film berlatar di Barcelona yang semakin memperluas kisah blockbuster Bird Box.

Too Hot Too Handle Season 5

Serial variety show populer Netflix ini siap tayang juga pada hari ini, 14 Juli 2023. Serial yang akan tayang setiap minggu ini kembali akan membawa penontonnya pada ke seruan para peserta pria dan wanita lajang dalam mencari pasangannya.

Baca Juga: 5 Drakor Ini Masih Ongoing di Pertengahan Juli 2023, Jangan Lupa Tonton

Menariknya aturan dalam variety show ini melarang mereka berhubungan badan maupun melakukan kontak fisik. Nantinya mereka juga akan mengikuti beberapa tantangan untuk memperoleh hadiah dan kesempatan berkencan.

Five Star Chef

Tayang mulai hari ini juga, tanggal 14 Juli 2023, serial ini cocok ditonton bagi yang menyukai dunia kuliner.

Tujuh koki profesional sama-sama bersaing untuk mempersembahkan konsep hidangan mewah mereka ke sebuah restoran bersejarah di Palm Court.

Hotel tersebut adalah Langham Hotel yang merupakan salah satu hotel mewah berlokasi di London. Siap-siap ngiler karena hidangan mewah dalam serial ini, ya.

Jangan lupa ditonton semua, itulah beberapa judul tontonan film dan serial terbaru Netflix yang akan tayang minggu ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Tanaman Herbal untuk Obat Sakit Perut, Redakan Nyeri dengan Pengobatan Rumahan!

Tanaman herbal bisa dimanfaatkan untuk obat sakit perut. Sakit perut bisa menjadi kondisi yang melemahkan dan mempengaruhi banyak orang. ​  

Cara Download Video YouTube dengan Cepat, Pakai Tips Berikut Ini Ya!

Cara download video YouTube bermanfaat. Soal hak cipta, selama mengunduh video untuk penggunaan pribadi kemungkinan tidak akan menimbulkan masalah  

5 Strategi Cerdas Hindari Kredit Mobil Macet agar Keuangan Tetap Aman dan Stabil

Simak cara hindari kredit mobil macet agar keuangan stabil dan skor kredit sehat. Ini tips menghitung finansial, dana darurat, dan tenor tepat.  

Desain Interior Futuristik Berawal Dari Integrasi Teknologi Cerdas di Rumah

Transformasi rumah Anda dengan teknologi! Dari pencahayaan adaptif hingga dapur interaktif, jadikan hunian cerminan gaya hidup modern Anda.  

Kumpulan Promo A&W Sharing Meal November 2025, Makan Rame-Rame Mulai Rp 100K

A&W hadirkan promo Sharing Meal selama November 2025. Tersedia 6 pilihan paket hemat Aroma Chicken untuk rame-rame mulai Rp 100.000 saja.  

Promo HokBen Bundling Oishii Ojol, Paket Rame-Rame Komplit Mulai Rp 38.000-an

Selama November, HokBen hadirkan promo Bundling Oishii Ojol dengan 3 paket hematnya. Anda bisa makan rame-rame mulai Rp 38.000-an saja per orang.  

Tenangkan Diri dengan Secangkir Teh, Ini 5 Teh untuk Meredakan Cemas dan Stres

Ada beberapa jenis teh untuk meredakan cemas dan stres yang bisa dikonsumsi. Dari teh chamomile sampai teh peppermint berikan efek relaksasi.

Peringati Hari Pahlawan, Ini 5 Film Biografi Pahlawan Bangsa yang Inspiratif

Rayakan Hari Pahlawan dengan menonton film biografi pahlawan Indonesia yang inspiratif dari Soekarno hingga Kartini.

12 Kebiasaan Buruk Penyebab Perut Buncit yang Penting Diketahui

Ada beberapa kebiasaan buruk penyebab perut buncit yang penting untuk Anda ketahui. Apa saja?          

4 Efek Samping Skincare Overclaim untuk Kulit, Awas Kerusakan Jangka Panjang!

Ketahui efek samping skincare overclaim untuk kulit, mulai dari iritasi hingga risiko jangka panjang. Cari tahu di sini.