M O M S M O N E Y I D
Bugar

Catat! Ini Manfaat Rutin Mengonsumsi Vitamin untuk Kesehatan Tubuh

Catat! Ini Manfaat Rutin Mengonsumsi Vitamin untuk Kesehatan Tubuh
Reporter: Helvana Yulian  |  Editor: Helvana Yulian


MOMSMONEY.ID - Inilah beberapa manfaat rutin mengonsumsi vitamin untuk kesehatan tubuh yang perlu Anda ketahui.

Manfaat rutin mengonsumsi vitamin memiliki berbagai fungsi yang membantu mengatur metabolisme, mencegah penyakit, memelihara nafsu makan, dan kekebalan tubuh.   

Vitamin bisa didapatkan dari berbagai jenis makanan atau ditemukan dengan mudah pada buah-buahan dan sayur-sayuran di sekitar.   

Fungsi vitamin memang sangat penting bagi kesehatan tubuh. Namun, sangat tidak dianjurkan mengonsumsi vitamin secara berlebihan terutama untuk jenis vitamin larut lemak.  

Manfaat vitamin untuk tubuh sendiri diantaranya menunjang kerja organ-organ dalam tubuh supaya bekerja lebih maksimal.  

Dikutip dari Mayo Clinic, berikut adalah manfaat rutin mengonsumsi vitamin untuk kesehatan tubuh yang perlu Anda ketahui, antara lain:  

Baca Juga: Inilah 5 Tips Aman Berpuasa untuk Ibu Hamil yang Bisa Anda Coba

1. Mengurangi pilek

Manfaat rutin mengonsumsi vitamin untuk kesehatan tubuh yang pertama adalah mengurangi pilek. Kandungan vitamin dalam buah atau makanan sehat lainnya bisa mengurangi pilek.  

Bukan saja mengurangi pilek tapi juga mencegahnya menjadi komplikasi yang lebih serius seperti pilek kronis yang ujungnya menjadi infeksi saluran pernafasan.    

2. Meningkatkan mood

Manfaat rutin mengonsumsi vitamin untuk kesehatan tubuh yang kedua bisa meningkatkan mood.   

Saat Anda merasakan mood yang kurang baik atau merasakan gelisah yang tidak tahu penyebabnya, coba mengonsumsi buah atau sayur yang memiliki vitamin, apalagi vitamin C.  

Kandungan vitamin yang dikonsumsi tubuh juga akan memengaruhi perasaan dan cenderung menstabilkan mood yang sedang kacau.    

Baca Juga: Moms, Ini 5 Cara Menjaga Berat Badan setelah Lebaran

3. Mencegah penuaan dini

Manfaat rutin mengonsumsi vitamin untuk kesehatan tubuh yang ketiga adalah mencegah penuaan dini. Vitamin bantu menghambat sel – sel yang menua sehingga mencegah penuaan dini.  

Vitamin akan membantu tubuh untuk memproduksi kolagen yang merupakan protein yang dibutuhkan untuk membantu mencegah masalah kulit.  

Masalah kulit yang bisa teratasi adalah mencegah keriput, proses penyembuhan luka, menjaga keremajaan kulit, memperlambat proses penuaan hingga mencerahkan warna kulit.   

4. Menjaga kesehatan mata

Manfaat rutin mengonsumsi vitamin untuk kesehatan tubuh yang keempat adalah menjaga kesehatan mata.   

Jangan mengira hanya vitamin A saja yang bisa menjaga kesehatan mata, kandungan vitamin apapun dalam makanan sehat mengandung khasiat yang bisa menjaga sel-sel dalam mata.    

Baca Juga: Jangan Dianggap Sepele, Ini 4 Manfaat Air Kelapa untuk Ibu Hamil

5. Memperbaiki jaringan sel kulit

Manfaat rutin mengonsumsi vitamin untuk kesehatan tubuh yang kelima adalah memperbaiki jaringan sel kulit. Untuk menjaga kesehatan kulit, zat antioksidan sangatlah dibutuhkan.  

Radikal bebas seperti pancaran sinar matahari yang berlebihan, polusi udara, serta toxin yang terdapat dalam makanan merupakan musuh utama kesehatan kulit.  

Kandungan vitamin berfungsi sebagai zat yang menangkal radikal bebas tersebut. Itulah manfaat rutin mengonsumsi vitamin untuk kesehatan tubuh yang harus Anda ketahui. 

Pastikan makanan sehat yang dikonsumsi mengandung vitamin untuk menjaga organ-organ tubuh bekerja secara optimal.

Itulah beberapa manfaat rutin mengonsumsi vitamin untuk kesehatan tubuh yang perlu Anda ketahui.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Konsumsi Rutin 6 Makanan Ini Jika Ingin Punya Kulit Glowing dan Awet Muda

Ada alpukat, ini daftar beberapa makanan yang bisa membantu untuk merawat kesehatan kulit agar tetap awet muda.

Lengkapi Kebutuhan Rumah Tanpa Jauh-Jauh, Azko Buka Gerai di Batulicin

Kehadiran Azko di Batulicin menandai ekspansi jaringan ritel kebutuhan rumah ke wilayah dengan aktivitas ekonomi dan hunian yang terus berkembang.

Makin Banyak Investor Pemula, Ini Cara Kelola Dana Saham Secara Digital

Melalui bluRDN, blu by BCA Digital menawarkan proses pembukaan reksadana yang terintegrasi dan praktis.

Lantaran Harga Melompat Tinggi, BEI Suspensi 5 Saham Ini

Lantaran harga-harganya melompat tinggi, Bursa Efek Indonesia (BEI) menghentikan sementara atau suspensi lima saham untuk hari ini 

IHSG Berpotensi Lanjut Menguat, Simak Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Senin (5/1)

IHSG diperkirakan berpeluang melanjutkan penguatan pada perdagangan Senin (5/1/2026).​ Berikut rekomendasi saham pilihan MNC Sekuritas hari ini.​

Perawatan Kulit Bayi di Iklim Tropis Perlu Pendekatan Khusus, Ini Tips dari Dexter

Dexter membagikan tips perawatan bayi di iklim tropis Asia yang memerlukan pendekatan khusus. Simak, yuk.

Bridgerton dan 5 Buku Klasik untuk Mahasiswa Jurusan Bahasa Inggris, Wajib Baca

Beberapa buku bacaan klasik bahasa Inggris berikut ini wajib menjadi bacaan mahasiswa sastra Inggris dan juga peminat sastra.​

Tak Bergerak, Simak Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Senin Hari Ini (5/1)

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian hari ini Senin (5/1) kompak stagnan. Emas Galeri 24 1 gram di Rp 2.522.000, emas UBS Rp 2.559.000.

5 Manfaat Journaling yang Bagus Buat Kesehatan Mental, Biasakan di Tahun 2026 Ini

Semakin banyak diminati, ika mau tahu apa saja manfaat journaling untuk kesehatan mental, intip jawabannya di sini.​

Promo PSM Alfamart Periode 1-7 Januari 2026, Ichitan Beli 2 Gratis 1

Manfaatkan promo PSM Alfamart periode 1-7 Januari 2026 untuk belanja lebih untung. Cek promonya di sini.