M O M S M O N E Y I D
Santai

BNI Japan Airlines Travel Fair 2023, Ada Promo Cashback dan Tiket Murah

BNI Japan Airlines Travel Fair 2023, Ada Promo Cashback dan Tiket Murah
Reporter: SS. Kurniawan  |  Editor: S.S. Kurniawan


MOMSMONEY.ID - Buat para pemburu tiket pesawat murah, jangan lupa sambangi BNI Japan Airlines Travel Fair 2023. Ada cashback dari BNI.

Berbagai tiket terhemat destinasi dunia persembahan Japan Airlines akan tersedia untuk Anda BNI Japan Airlines Travel Fair 2023.

Catat, BNI Japan Airlines Travel Fair 2023 berlangsung 24-26 Februari 2023 di Main Atrium & Mosaic Walk Mall Kota Kasablanka, Jakarta.

Mengutip laman Dwidayatour, berikut promo menarik BNI Japan Airlines Travel Fair 2023:

Baca Juga: Manfaatkan Promo Tiket.com Hotel di Negara Eksotis dengan Diskon hingga 30%

Cashback Rp 500.000

Syarat dan ketentuan:

  • Berlaku untuk transaksi minimal Rp 10.000.000 
  • Transaksi menggunakan kartu debit BNI
  • Potongan harga diberikan langsung saat transaksi
  • Tidak berlaku kelipatan dan split bill
  • Berlaku per nomor kartu per nama di kartu per transaksi selama periode acara
  • Kuota terbatas

Cashback Rp 750.000

Syarat dan ketentuan:

  • Berlaku untuk transaksi minimal Rp 15.000.000 
  • Transaksi menggunakan kartu kredit BNI
  • Potongan harga diberikan langsung saat transaksi
  • Tidak berlaku kelipatan dan split bill
  • Berlaku per nomor kartu per nama di kartu per transaksi selama periode acara
  • Kuota terbatas

Baca Juga: Promo RedDoorz Gaspol Edisi Februari, Nikmati Berbagai Diskon buat Menginap

Cashback Rp 1.800.000

Syarat dan ketentuan:

  • Berlaku untuk transaksi minimal Rp 20.000.000 
  • Transaksi menggunakan kartu debit BNI
  • Potongan harga diberikan langsung saat transaksi
  • Tidak berlaku kelipatan dan split bill
  • Berlaku per nomor kartu per nama di kartu per transaksi selama periode acara
  • Kuota terbatas

Cashback Rp 1.750.000

Syarat dan ketentuan:

  • Berlaku untuk transaksi minimal Rp 25.000.000 
  • Transaksi menggunakan kartu kredit BNI
  • Potongan harga diberikan langsung saat transaksi
  • Tidak berlaku kelipatan dan split bill
  • Berlaku per nomor kartu per nama di kartu per transaksi selama periode acara
  • Kuota terbatas

Baca Juga: Buat yang Mau Mudik, Tiket Kereta Lebaran Dibuka Mulai 26 Februari 2023

Cashback Rp 2.500.000

Syarat dan ketentuan:

  • Berlaku untuk transaksi minimal Rp 30.000.000 
  • Transaksi menggunakan kartu kredit BNI
  • Potongan harga diberikan langsung saat transaksi
  • Tidak berlaku kelipatan dan split bill
  • Berlaku per nomor kartu per nama di kartu per transaksi selama periode acara
  • Kuota terbatas

Cashback Rp 5.000.000

Syarat dan ketentuan:

  • Berlaku untuk transaksi minimal Rp 40.000.000 
  • Transaksi menggunakan kartu debit BNI
  • Potongan harga diberikan langsung saat transaksi
  • Tidak berlaku kelipatan dan split bill
  • Berlaku per nomor kartu per nama di kartu per transaksi selama periode acara
  • Kuota terbatas

Baca Juga: ASTINDO Travel Fair 2023, Banyak Promo Menarik Termasuk dari BCA

Tiket pesawat murah

Tiket internasional return flight atawa pulang pergi dari Jakarta harga mulai dari:

Kelas Ekonomi

  • Tokyo Rp 8,188 juta
  • Osaka Rp 8,424 juta
  • Sapporo Rp 8,789 juta
  • San Fransisco Rp 11,256 juta
  • Seattle Rp 11,676 juta
  • New York Rp 13,626 juta
  • Vancouver Rp 10,621 juta

Harga tiket pesawat telah dikurangi diskon yang berlaku dari Kartu Kredit dan Kartu Debit BNI.

Itulah berbagai promo menarik di BNI Japan Airlines Travel Fair 2023. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Ramalan Zodiak Keuangan dan Karier Besok Jumat 30 Januari 2026, Waktunya Bergerak

Berikut ramalan 12 zodiak keuangan dan karier besok Jumat 30 Januari 2026 mulai dari peluang kerja, strategi tim, dan arah karier terbaru.

6 Risiko Konsumsi Minuman Elektrolit Terlalu Banyak, Bikin Tekanan Darah Tinggi!

Ada beberapa risiko konsumsi minuman elektrolit terlalu banyak, lo. Apa sajakah itu? Cek di sini, yuk!

Hasil Thailand Masters 2026, 3 Ganda Putri Indonesia Tembus Babak 8 Besar

Hasil Thailand Masters 2026 Babak 16 Besar Kamis (29/1), tiga ganda putri Indonesia susul tiga tunggal putra ke perempatfinal.

Promo Es Krim Indomaret sampai 4 Februari 2026, Haku Almond Beli 2 Hemat Banyak!

Promo Ice Cream Fair Indomaret cuma sampai 4 Februari 2026. Berbagai merek es krim diskon besar. Jangan lewatkan kesempatan ini!

Naik Fantastis, Harga Emas Hari Ini Rekor Tertinggi di atas US$ 5.500

Harga emas memperpanjang reli sembilan hari, yang dipicu pelemahan dollar dan pelarian investor dari obligasi pemerintah dan mata uang.

Kebutuhan Ramadan Aman! Indomaret Banjir Diskon Sirup dan Biskuit sampai 4 Februari

Promo Indomaret Sambut Ramadan tawarkan biskuit dan sirup diskon besar. Jangan lewatkan kesempatan belanja hemat hingga 4 Februari 2026!

Hasil Thailand Masters 2026, 3 Tunggal Putra Indonesia Melaju ke Perempatfinal

Hasil Thailand Masters 2026 Babak 16 Besar Kamis (29/1), 3 tunggal putra Indonesia melaju ke perempatfinal. 

Promo Indomaret Super Hemat Terbaru: Detergen Diskon 30% dan Beli 1 Gratis 1

Simak Katalog Promo Indomaret Super Hemat Periode 22 Januari-4 Februari 2026 untuk belanja kebutuhan keluarga.

Katalog Promo JSM Alfamidi Spesial Gajian Periode 29 Januari-1 Februari 2026

Cek dan manfaatkan promo JSM Alfamidi Spesial Gajian periode 29 Januari-1 Februari 2026 untuk belanja kebutuhan keluarga.

iOS 26.2.1 Rilis: Perbaikan Bug dan Fitur Darurat Krusial

Jangan lewatkan update iOS 26.2.1! Ada perbaikan bug mendesak dan fitur panggilan darurat vital. Amankan iPhone Anda sekarang juga.