M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Berhasil Top-up Tapi Saldo Tidak Masuk ke Akun OVO? Begini Cara Mengatasinya!

Berhasil Top-up Tapi Saldo Tidak Masuk ke Akun OVO? Begini Cara Mengatasinya!
Reporter: Benedicta Prima  |  Editor: Benedicta Alvinta


MOMSMONEY.ID - Ini lo cara atasi gagal top-up saldo OVO, sudah ada pemberitahuan berhasil namun saldo tidak bertambah!

Kendala ini bisa saja dialami oleh semua orang tanpa kita tahu kapan akan terjadi. Namun jika ternyata bencana ini Anda alami sekarang, yuk simak solusi atau cara mengatasinya. 

Baca Juga: Ini Pentingnya Adopsi AI bagi Bisnis Online Menurut Anchanto

Seringkali saat melakukan top-up saldo OVO menggunakan layanan m-banking, Anda sudah mendapatkan pemberitahuan transaksi berhasil. Saldo Anda juga sudah terpotong, namun saldo OVO belum bertambah. Bagaimana cara mengatasinya? 

Ini cara mengatasi gagal top-up saldo OVO, saldo tak bertambah padahal sudah ada pemberitahuan berhasil!

  1. Buka m-banking Anda
  2. Screenshot bukti top-up
  3. Buka aplikasi OVO Anda dan login
  4. Buka menu History dan screenshot transaksi Anda pada history
  5. Klik pada menu Profile
  6. Pilih Pusat Bantuan
  7. Pilih menu Top Up
  8. Kemudian pilih menu Top-Up Bermasalah
  9. Pilih salah satu permasalahan yang Anda temui, jika Anda gagal isi saldo melalui bank maka pilih yang pertama
  10. Klik Mulai Chat, isi keluhan dan unggah hasil screenshot bukti tadi. 

Nah itu tadi cara mengatasi gagal top-up OVO. Setelah melakukan laporan, Anda biasanya akan diminta menunggu maksimal 3x24 jam untuk pengembalian saldo ke akun OVO Anda. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

7 K-Show Traveling Korea Wajib Tonton Sekarang, Seketika Ingin Piknik!

K-Show traveling Korea ini bikin Anda langsung terdorong merencanakan liburan. Saksikan petualangan seru para bintang di berbagai negara!

7 Film Fantasi Korea Terbaik, Temukan Rekomendasi Seru di Sini

Film fantasi Korea kini populer karena ceritanya memikat. Dari sci-fi hingga horor, ada rekomendasi yang pas untukmu.

Infinix Hot 50 Pro+: HP Gaming Tertipis, Kuasai Game Tanpa Lag

Infinix Hot 50 Pro+ diklaim HP gaming tertipis di dunia. Desain rampingnya menyimpan performa buas MediaTek Helio G100.

Pengguna Threads Wajib Tahu: Feed Bakal Penuh Iklan Mulai Sekarang

Pengguna Threads akan melihat iklan hingga video mulai pekan depan. Meta tawarkan verifikasi pihak ketiga. Apa artinya? Cek selengkapnya di sini.

Promo Wingstop Beli 8 Ayam Gratis 8 dengan 9 Rasa Favorit, Hematnya Dobel!

Membeli 8 Crunchy Wings kini bisa dapat 8 lagi. Promo Wingstop Buy 8 Get 8 ini berlaku hingga 1 Februari. Jangan sampai terlewat!

Katalog Promo JSM Alfamart Spesial Gajian Periode 30 Januari-1 Februari 2026

Promo JSM Alfamart Spesial Gajian hadir 30 Januari-1 Februari 2026. Beragam produk rumah tangga dan kebutuhan dapur diskon besar.

Promo JSM Superindo 30 Januari-1 Februari 2026, Kiwi Green-Sirup ABC Diskon 40%

Cek promo JSM Superindo hari ini periode 30 Januari-1 Februari 2026 untuk belanja hemat di Superindo terdekat akhir pekan ini.

Promo JSM Indomaret 30 Januari-1 Februari 2026, Cadburry-Kecap Sedaap Diskon 25%

Promo JSM Indomaret tawarkan diskon besar untuk kebutuhan harian Anda. Cek cara dapatkan ekstra diskon dari ShopeePay hingga Binadigital.

Jangkauan Instagram Melejit: Algoritma 2026 Ungkap Cara Terbarunya

Algoritma Instagram 2026 kini fokus pada interaksi dan waktu tonton. Unggahan Anda bisa menjangkau lebih banyak orang dengan trik sederhana ini. 

Jadwal Thailand Masters 2026, 12 Wakil Indonesia Tanding untuk Tiket Semifinal

Jadwal Thailand Masters 2026 Babak Perempatfinal Jumat (30/1), 12 wakil Indonesia bertanding untuk melaju ke partai semifinal.