M O M S M O N E Y I D
HOME, Hemat

Beli Pulsa Telkomsel Pakai DANA Cashback 35%, Simak Promonya di Sini!

Beli Pulsa Telkomsel Pakai DANA Cashback 35%, Simak Promonya di Sini!
Reporter: Kania Paramahita  |  Editor: Kania Paramahita


MOMSMONEY.ID - Sebagai salah satu operator seluler yang cukup terkemuka di Indonesia, Telkomsel sering mengadakan promo yang menguntungkan bagi para penggunanya seperti saat ini.

Bersamaan dengan momen gajian di bulan Maret 2022, Telkomsel bekerjasama dengan dompet digital DANA untuk menghadirkan promo berupa cashback untuk pembelian pulsa dan paket data melalui aplikasi MyTelkomsel.

Bagaimana cara mendapatkan promo ini? Simak syarat, ketentuan, serta mekanisme promonya lewat penjelasan di bawah ini.

Baca Juga: Promo Telkomsel 25-31 Maret, Beli Pulsa dan Paket Data Pakai GoPay Cashback 80%

Masa Berlaku Promo

Promo ini berlaku pada tanggal 25-31 Maret 2022.

Benefit Promo

Benefit yang akan didapatkan dari promo ini adalah cashback senilai 35% (maksimal Rp7.500) dalam bentuk saldo DANA saat membeli pulsa atau paket data di aplikasi MyTelkomsel.

Untuk mendapatkan promo ini, Anda harus menggunakan DANA sebagai metode pembayaran saat melakukan transaksi.

Cara Mendapatkan Promo

  • Unduh dan buka aplikasi MyTelkomsel di ponsel Anda.
  • Isi ulang pulsa atau beli paket data tanpa minimum transaksi.
  • Bayar dengan DANA.
  • Jika transaksi berhasil, cashback akan masuk ke Saldo DANA paling lambat dalam waktu 1x24 jam.

Baca Juga: Promo Gajian Tokopedia Maret 2022, Isi Pulsa-Bayar Tagihan Cashback Rp 500.000

Syarat dan Ketentuan Lainnya

  • Promo berlaku untuk pelanggan Telkomsel PraBayar.
  • Promo berlaku untuk 1 kali oleh setiap pelanggan selama periode program.
  • Kuota promo terbatas.
  • Promo hanya berlaku untuk pembayaran menggunakan Saldo DANA.
  • Apabila tidak mendapatkan cashback dari transaksi yang berhasil dilakukan, berarti kuota promo sudah habis atau periode promo telah selesai.
  • Apabila pengguna melakukan pengembalian dana, pengguna tidak dapat menikmati promo cashback yang sama di hari yang sama.
  • Telkomsel berhak mengubah syarat & ketentuan yang berlaku sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu, termasuk menghentikan/mengubah promo.

Itulah penjelasan mengenai promo Telkomsel dan DANA di bulan Maret 2022. Yuk, isi ulang pulsa dan paket data Anda untuk mendapatkan cashback-nya!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Hari Terakhir Promo JCO Combo Bliss Cuma Rp 115K untuk Donuts, J.COOL & Kopi Favorit

Hari ini jadi kesempatan terakhir berburu promo JCO Combo Bliss. Nikmati paket hemat Donuts dan dua minuman segar hanya Rp 115.000.

Melonjak, Cek Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Hari Ini Jumat (7/11)

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Jumat (7/11/2025) melonjak. Emas Galeri 24 1 gram  jadi Rp 2.374.000, emas UBS Rp 2.376.000.

IHSG Berpotensi Koreksi, Simak Rekomendasi Saham Hari Ini dari Mirae Sekuritas (7/11)

Simak proyeksi IHSG dan rekomendasi saham hari ini, Jumat, 7 November 2025 dari Mirae Asset Sekuritas. 

Tahukah Anda? Operasi Jantung Butuh Pencahayaan Khusus lo, Ini Alasannya

​Bukan hanya keahlian dokter saja, pencahayaan juga berpengaruh besar dalam keberhasilan operasi jantung lo.

IHSG Berpeluang Menguat, Simak Rekomendasi Saham BRIDanareksa Sekuritas Jumat (7/11)

IHSG berpeluang melanjutkan penguatan pada perdagangan Jumat (7/11). Simak rekomendasi saham pilihan BRIDanareksa Sekuritas berikut ini.

Ada Potensi IHSG Lanjut Menguat, Ini Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Jumat (7/11)

IHSG masih berpeluang melanjutkan penguatan pada perdagangan Jumat (7/11/2025). Berikut rekomendasi saham pilihan dari MNC Sekuritas hari ini.

Promo HokBen Hematnya Kebangetan November 2025, Makan Enak Mulai Rp 10.000 Saja

HokBen hadirkan promo Hematnya Kebangetan tiap Senin-Jumat selama November 2025. Nikmati 3 pilihan menu spesial mulai Rp 10.000 saja.

7 Film Keira Knightley Paling Populer dan Wajib Ditonton Semua

Aktif dalam dunia seni peran sejak tahun 1993 hingga saat ini, telah banyak judul film yang Keira Knightley bintangi. Ini dia daftarnya.

Males Beli iPhone 17? Cek Daftar HP Asal China yang Nggak Kalah Keren di Sini

Kalau Anda malas beli iPhone 17, ada beberapa alternatif lain yang bisa dipilih. Mulai dari seri Samsung S25, lini iPhone 17 & Google Pixel 10. ​

Banjir Diskon sampai 51%! Serbu Promo Burger King Kupon November Mulai Rp 5.000

Promo Kupon November Burger King sudah datang. Nikmati beragam menu spesial, mulai dari camilan sampai makanan berat yang diskonnya sampai 51%.