M O M S M O N E Y I D
Santai

Begini Ramalan Tahun Shio Kelinci Air, Saatnya Refleksi

Begini Ramalan Tahun Shio Kelinci Air, Saatnya Refleksi
Reporter: Benedicta Prima  |  Editor: Benedicta Alvinta


MOMSMONEY.ID - Perayaan tahun baru Imlek 2023 diperingati sebagai tahun kelinci air. Yuk, intip bagaimana ramalan tahun shio kelinci air ini. 

Melansir Pure Wow, air dan kelinci dikenal sebagai simbol sensitiif dan kreatif. Sehingga, tahun ini diprediksi sebagai tahun yang berjalan lambat.

Alhasil, tahun ini cocok dijadikan waktu Anda merefleksikan segala sesuatunya. 

Layaknya pelukis yang melangkah mundur untuk melihat pada kanvasnya, sebelum kembali melukis lagi. Ramalan tahun kelinci air jadi waktu yang tepat untuk melihat gambaran besarnya, setelah segala yang dilalui pada tahun macan air di 2022. 

Baca Juga: Cara Menentukan Shio, Cari Tahu yuk Shio Generasi Milenial dan Gen Z

Bagi yang lahir di tahun air yakni tahun 1972, 1973, 1982, 1983, 1992, dan 1993 berada di elemennya tahun ini. Elemen air menggambarkan lingkungan yang tenang namun di sisi lain air juga bisa menghanyutkan. 

Dengan begitu, mungkin segala usaha Anda di tahun ini bisa jadi lebih menantang. Tapi, di sisi lain mencari ketenangan dan konsentrasi akan lebih mudah di tahun ini. 

Tahun ini adalah tahun kedua elemen air setelah macan air di 2022. Apabila tahun macan air yang lalu lebih kacau, maka tahun ini diprediksi lebih tenang. 

Ramalan shio kelinci air tahun ini mungkin membuat beberapa dari Anda akan bergumul dengan keheningan. Terutama, bagi yang memiliki elemen api yang suka mencari sensasi dan elemen metal yang suka bergerak. 

Tapi, jika melihat ke depan, ada kalanya Anda perlu untuk diam sejenak dan mengamati kembali ketimbang terus maju tanpa henti. 

Baca Juga: Kapan Hari Raya Cap Go Meh 2023 Berlangsung? Yuk, Pahami Artinya Juga

Mengutip China Highlights, ramalan shio kelinci air menandakan tahun yang panjang umur, damai, dan kemakmuran. Sehingga, tahun ini diprediksi jadi tahun yang penuh harapan. 

Shio yang diprediksi beruntung pada tahun kelinci air ini adalah shio kambing, macan, dan ular. Sementara shio yang tidak begitu beruntung adalah shio anjing, kuda, kambing, dan babi.

Demikian informasi mengenai ramalan tahun kelinci air. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

7 Tren Rambut Wanita 2026: Pilih Sleek Long Cut atau Soft Layered Cut? Cek Bedanya

Membosankan dengan gaya rambut lama? Ini tren rambut 2026 dari wolf cut hingga shaggy modern. Temukan gaya yang sesuai identitas diri Anda.

Promo Superindo Weekday 12-15 Januari 2026, Pear Pakam-Brokoli Import Diskon 40%

Cek promo Superindo Weekday hari ini periode 12-15 Januari 2026 untuk belanja hemat di Superindo terdekat awal pekan ini.

Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Hari Ini Senin 12 Januari 2026

Berikut ramalan zodiak keuangan dan karier hari ini Senin 12 Januari 2026, lengkap dengan peluang kerja, kepemimpinan, dan kolaborasi.

Jadwal Terbaru KRL Jogja Solo untuk Tanggal 12-16 Januari 2026, Cek yuk

Yuk, cek jadwal KRL Joga-Solo pada 12-16 Januari 2026 menuju stasiun Palur. Catat jam berangkat sebelum kereta berangkat.

Jadwal KRL Solo Jogja pada 12-16 Januari 2026, Catat Jamnya di Sini

Berikut jadwal KRL Solo-Jogja untuk tanggal 12-16 Januari 2026 yang bisa Anda cek jamnya di sini. Ayo, tandai jadwalnya sebelum terlambat.

Tablet Murah Memori 256 GB Mulai Rp 3 Jutaan? Cek Pilihan Terbaik untuk Bisnis

Deretan tablet murah yang dilengkapi memori internal 256 GB dan RAM besar, cocok untuk multitasking, streaming, dan aplikasi produktivitas bisnis.

Tak Hanya Hemat, Memasak Sendiri Justru Jadi Obat Medis Efektif

Harvard Health sebut memasak di rumah adalah pengobatan medis efektif. Ini 5 manfaat utama yang mengubah kualitas hidup Anda.

Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (12/1) Jabodetabek, Hujan Lebat di Daerah Ini

Peringatan dini BMKG cuaca besok Senin (12/1) dan Selasa (12/1) di Jabodetabek hujan lebat dan angin kencang di wilayah berikut ini.

Provinsi Ini Dilanda Hujan Sangat Lebat, Cek Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (12/1)

BMKG merilis peringatan dini cuaca besok Senin 12 Januari 2026 dan Selasa 13 Januari 2026 hujan sangat lebat dan lebat di provinsi berikut ini.

Fres & Natural Kolaborasi dengan Vilo Gelato, Tawarkan Wangi Baru untuk Anak Muda

​Kebutuhan anak muda akan wewangian yang fresh, manis, dan nyaman mendorong Fres & Natural menghadirkan inovasi baru dalam Dessert Collection.