M O M S M O N E Y I D
AturUang

BCA KlikPay Bakal Dihapus per 1 November 2023, Ini Fitur Lain yang Bisa Digunakan

BCA KlikPay Bakal Dihapus per 1 November 2023, Ini Fitur Lain yang Bisa Digunakan
Reporter: Benedicta Prima  |  Editor: Benedicta Alvinta


MOMSMONEY.ID - Yuk simak informasi lebih lanjut soal rencana BCA menghapus BCA Klikpay per 1 November 2023!

Melansir situs resmi BCA, layanan BCA KlikPay bakal berhenti beroperasi per 1 November 2023. Adapun penghentian layanan BCA KlikPay akan dilakukan secara bertahap sepanjang 2023.

Baca Juga: Promo Tiket.com Ada Diskon Hingga Rp 150.000 Bagi Nasabah Blu!

Registrasi BCA KlikPay hanya dapat dilakukan hingga 11 September 2023. “Bagi nasabah yang masih dan sering melakukan transaksi belanja online menggunakan layanan BCA KlikPay, masih dapat bertransaksi sampai dengan layanan BCA KlikPay dihentikan,” tulis manajemen BCA.

Nah dengan penghentian layanan BCA KlikPay, untuk transaksi pembayaran belanja online Anda bisa menggunakan BCA OneKlik, Debit Online, Transfer Virtual Account dan Kartu Kredit BCA. 

Baca Juga: Ada Promo Diskon Rp 25.000 di Halodoc Khusus Pembayaran Pakai Blu!

Adapun BCA KlikPay adalh fitur yang disediakan BCA untuk melakukan transaksi pembayaran online atau isi ulang saldo hingga bayar tagihan. BCA KlikPay menawarkan keamanan bertransaksi internet banking karena menggunakan sistem kode akses keamanan yang berbeda setiap transaksi melalui alat token yang Anda dapatkan. 

Sebelumnya BCA juga telah menghapus satu fitunya yaitu QRku. Fitur ini memungkinkan sesama pengguna BCA melakukan transfer hanya dengan scan kode QR tanpa perlu registrasi nomor rekening baru. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Promo HokBen Gratis: Cuma Download Aplikasi HokBenAja, Langsung Dapat Irodori Bento

Promo HokBenAja hadirkan kejutan gratis untuk pengguna baru dan lama di Januari 2026. Jangan sampai poin hangus, tukar segera dan nikmati menunya!

Starbucks hingga PHD Hemat! Ini 8 Daftar Promo Long Weekend Isra Miraj Paling Viral

Memburu promo makan dan minum long weekend? Starbucks lalu Wingstop hingga PHD menawarkan paket hemat yang sangat terbatas.

11 Jus yang Bagus untuk Diet supaya Berat Badan Turun, Mau Coba?

Ada beberapa jus yang bagus untuk diet supaya berat badan turun. Kira-kira ada apa saja?              

Redmi Note 15 Pro+: Baterai Titan 6.500mAh dan Kamera 200MP Siap Rilis

Desain "Ketahanan Titan" Redmi Note 15 Pro+ didukung baterai 6.500mAh dan HyperCharge 100W. Cek fitur unik yang membuatnya tahan air hingga IP69K.

Cuma 3 Hari! Promo Mister Donut Long Weekend 1 Lusin Donut Harga Spesial

Mister Donut hadirkan promo long weekend mulai 16-18 Januari 2026. Dapatkan 1 lusin Donut favorit dengan harga yang lebih hemat.

Promo Es Teler 77 Paket Bakso Super Hemat & Minuman Baru di Bakmi GM yang Asam Segar

Es Teler 77 hadirkan paket hemat dengan Qpon. Nikmati Bakso Super dan Es Teler hemat, serta minuman terbaru Iced Lychee Yakult di Bakmi GM.

Promo JSM Indomaret Periode 16-18 Januari 2026, Cimory-Sunsilk Diskon 30%

Promo JSM Indomaret periode 16-18 Januari 2026 hadir. Ada Diskon hingga 30% dan Harga Spesial untuk berbagai produk.

Jadwal India Open 2026, Dua Wakil Indonesia Bertarung untuk Tiket Semifinal

Jadwal India Open 2026 Babak Perempat Final Jumat (16/1), dua wakil Indonesia bertarung menuju laga semifinal.

Promo A&W Weekend Deals 16–18 Januari, Beli Paket Ayam Dapat Free 2 Cheeseburger

Makan bareng di akhir pekan jadi super hemat! Cek Deal B A&W: beli 6 Aroma Chicken, dapat 2 Cheeseburger gratis. Buruan serbu!

Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Hari Ini Jumat 16 Januari 2026

Cek ramalan zodiak keuangan dan karier hari ini Jumat 16 Januari 2026, peluang kerja dan rezeki tiap zodiak, simak lengkapnya di sini.​