M O M S M O N E Y I D
InvesYuk

Bakal Capai Level Tertinggi Sepanjang Masa, Robert Kiyosaki Sarankan Beli Aset Ini

Bakal Capai Level Tertinggi Sepanjang Masa, Robert Kiyosaki Sarankan Beli Aset Ini
Reporter: SS. Kurniawan  |  Editor: S.S. Kurniawan


MOMSMONEY.ID - Investor kawakan Robert Kiyosaki menyarankan agar membeli Perak lantaran Harga aset investasi ini bakal mencapai level tertinggi sepanjang masa.

"Apakah perak lebih berharga daripada emas atau Bitcoin? Saya bilang, ya," kata Kiyosaki di akun X-nya, Rabu (2/4).

Soalnya, Kiyosaki menyebutkan, permintaan perak bakal meningkat. Menurutnya, ada tujuh sektor industri yang mendorong permintaan perak:

  1. Panel surya
  2. Kendaraan listrik
  3. Komputer
  4. Produk elektronik
  5. Sistem persenjataan
  6. Obat-obatan
  7. Pemurnian air

"Persediaan emas dan Bitcoin tidak berkurang. Namun, persediaan perak menurun," sebut penulis buku populer Rich Dad Poor Dad ini.

Baca Juga: Orang Kaya Makin Kaya, Robert Kiyosaki Anjurkan untuk Menyimpan 3 Aset Ini

Dan, yang terbaik dari semuanya, Kiyosaki mengungkapkan, perak adalah yang paling murah dibandingkan dengan emas dan Bitcoin.

Karena, saat harga emas menembus rekor tertinggi sepanjang masa, harga perak tetap 60%.

Tapi, "(Harga perak) lambat laun mencapai rekor tertinggi sepanjang masa," ungkap dia.

Mengapa?. Sebab, perak bermanfaat dan harganya tertekan selama beberapa dekade untuk menjaga agar komoditas ini tetap terjangkau bagi industri.

"Saya yakin, manipulasi harga perak sudah berakhir. Saya sangat yakin, harga perak akan melonjak ke titik tertinggi sepanjang masa, mungkin dua kali lipat menjadi US$ 70 per ons pada 2025," ujar Kiyosaki.

Jadi, ia menambahkan, sudah waktunya bagi Anda untuk membeli lebih banyak perak.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Steven Spielberg dan 6 Sutradara Dunia yang Karyanya Wajib Ditonton

Steven Spielberg, Nolan, hingga Bong Joon Ho, cek daftar 7 sutradara dengan banyak karya terbaik dan populer.

6 Cara Ampuh Cek Siapa yang Blokir Nomor WhatsApp Anda

Khawatir diblokir di WhatsApp? Kenali 6 tanda penting, mulai dari status 'terakhir dilihat' hingga ketidakmampuan menambahkannya ke grup. 

Rahasia Tangan Awet Muda, Ini 5 Manfaat Ajaib Hand Cream yang Wajib Dicoba

Hand cream bukan hanya tren Korea, tapi investasi anti-penuaan kulit tangan. Simak 5 manfaat utama hand cream di sini.

Review Jujur iPhone Air: Chip A19 Pro, Harga Rp 20 Juta, Layak Beli?

Cek detail spesifikasi iPhone Air: RAM 8GB, layar ProMotion 6,5 inci, dan kamera utama 48MP. Pahami kelebihan dan kekurangannya sebelum upgrade.

Jasa Taksi Khusus Balas Dendam dan 6 Drakor Mengguncang Emosi Penonton

Dari operasi plastik hingga perusahaan taksi khusus, ini 6 cara balas dendam paling unik dan seru di drakor lo. 

Kunci Sukses Diet Asam Urat: Turunkan Berat Badan dan Redakan Serangan

Ingin menurunkan kadar asam urat sekaligus berat badan? Ketaatan pada diet yang berfokus pada makanan utuh dan rendah purin adalah kuncinya.

Strategi Sukses YouTube 2026: Riset, Produksi, dan Optimasi Konten

Temukan strategi E-E-A-T dalam pembuatan konten YouTube 2026. Fokus pada perencanaan konten, teknik SEO dan thumbnail yang memikat penonton.

Aurelie Moeremans Ungkap Child Grooming, Ini Definisi dan Modusnya

Artis Aurelie Moeremans mengungkapkan soal child grooming yang perlu Anda tahu. Kenali tipe hubungan yang sering digunakan pelaku.

Beasiswa GKS 2026 Dibuka Februari, Mahasiswa Indonesia Bisa Kuliah Gratis di Korea

Beasiswa GKS 2026 akan dibuka Februari-Maret. Ketahui daftar lengkap benefit fantastis di artikel ini.

Rekomendasi Lipstik Wardah Long Lasting, Bikin Bibir Cantik Seharian

Cari lipstik yang awet dan cantik? Simak Rekomendasi lipstik Wardah long lasting, mulai dari matte, glasting, hingga shade untuk kulit sawo matang