M O M S M O N E Y I D
Santai

5 Rekomendasi Serial Netflix Tentang Perselingkuhan Panas Bikin Geregetan

5 Rekomendasi Serial Netflix Tentang Perselingkuhan Panas Bikin Geregetan
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Ini rekomendasi serial di Netflix yang memiliki tema cerita tentang perselingkuhan.

Cerita tentang perselingkuhan selalu menarik perhatian penonton untuk menyaksikan ceritanya. Bahkan beberapa judul serial populer karena memiliki tema tersebut.

Seperti beberapa judul serial Netflix berikut ini yang menyajikan cerita tentang kisah perselingkuhan dan wajib ditonton.

Baca Juga: 6 Daftar Rekomendasi Film Bertema Dystopian untuk Penggemar Sci-Fi

Obsession

Serial dari Inggris bergenre thriller ini diadaptasi dari buku dan berhasil jadi serial yang populer di Netflix. Banyak menampilkan adegan panas dan juga menegangkan, serial ini mengikuti kisah perselingkuhan seorang dokter bedah di London.

Ia berselingkuh dengan tunangan putranya sendiri dan hubungannya menjadi makin erotis. Setelah kejadian yang mengancam tersebut, mereka banyak mengalami perubahan dalam hidup mereka.

Beef

Dibintangi oleh Steven Yeun, Ali Wong, dan Joseph Lee, serial drama komedi ini menduduki peringkat ketiga. Sebuah jalan menjadi saksi bagaimana dua orang asing bertemu dalam sebuah insiden.

Seorang kontraktor gagal dan pengusaha gagal tanpa sengaja bertemu di jalan karena sebuah kejadian. Hanya karena kesalahpahaman, mereka harus saling balas dendam satu sama lain dan mulai terlibat dalam situasi serius yang tak pernah terbayangkan sebelumnya.

Baca Juga: Daftar 6 Film Romantis Sedih tentang Menjaga Jodoh Orang Lain, Bikin Nyesek

The World of Married

Merupakan drama Korea remake, The World of Married adalah drama Korea populer yang menceritakan tentang kehidupan dan dunia pernikahan.

Kehidupan rumah tangga yang sempurna dan indah harus hancur setelah, seorang dokter menemukan fakta bahwa sang suami telah berselingkuh dengan perempuan muda. Tak hanya itu saja, teman-teman yang dianggap satu circle pun juga membantu sang suami menutupi perselingkuhan tersebut.

Love ft. Marriage & Divorce

Rekomendasi serial dengan cerita perselingkuhan selanjutnya datang dari drama Korea. Drama Korea tentang pernikahan dan seluk beluknya ini berjudul Love ft. Marriage & Divorce. Drama ini telah memiliki 3 season dan bisa ditonton semua di Netflix.

Tiga orang perempuan dengan kepribadian berbeda dan sukses bekerja menjadi sebuah host pada sebuah acara show radio. Sebagai plot twist, sebuah rahasia di balik kehidupan rumah tangga sempurna mereka pun muncul.

Sex/Life

Menuai kesuksesan, serial ini punya beberapa musim yang juga bisa ditonton di Netflix. Ceritanya mengikuti seorang wanita yang selalu dihantui masa lalunya yang liar.

Terutama, dengan kehadiran kembali mantan kekasih yang selalu diimpikan dalam hidupnya. Padahal, ia kini telah menikah dan memiliki seorang anak. Apakah ia akan kembali pada sang mantan kekasih yang terus diimpikannya tersebut? Saksikan serial ini di Netflix, ya.

Nah, serial dengan tema perselingkuhan di Netflix itu tadi populer dan sukses bikin penontonnya kesel sendiri.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

6 Resolusi Keuangan Keluarga di 2026 agar Sang Anak Lebih Siap Mengelola Uang

Yuk simak resolusi keuangan keluarga ini agar anak lebih paham mengatur uang, tidak konsumtif, dan siap menghadapi masa depan.    &l

9 Warna Cat Ini yang Bisa Membuat Kamar Mandi Terasa Lebih Luas dan Nyaman

Simak pilihan warna cat kamar mandi yang terbukti bikin ruangan kecil kamu terasa lebih luas, terang, dan enak dipakai sehari hari.  

Cara Praktis Memilih Leasing Kendaraan agar Cicilan Tetap Aman di Kantong

Simak yuk, cara cerdas memilih leasing kendaraan agar cicilan tetap ringan, aman, dan tidak mengganggu kondisi keuangan bulanan.  

Dekorasi Kitsch Lagi Trendy? Ini Caranya Bikin Rumah yang Hangat dan Penuh Makna

Dekorasi kitsch kembali hits dan penuh warna, yuk cek cara mudah menerapkannya agar rumah Anda terasa hidup dan berkarakter.  

Ini 8 Barang di Kamar Tidur yang Bikin Waktu Istirahat Anda Terganggu, Atur Segera

Cek yuk sebelum terlambat, cara atur kamar tidur yang tepat bisa membuat tidur Anda lebih nyenyak dan bangun lebih segar setiap hari.  

WFH Kelihatan Hemat? Padahal Bisa Bikin Uang Cepat Habis Tanpa Kamu Sadari Lo

WFH sering terlihat lebih irit, padahal ada kebiasaan harian yang bikin dompet bocor. Yuk, simak penjelasan lengkapnya di sini.  

Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026: Big Match Persaingan Juara di Premier League

Simak big match Arsenal vs Liverpool Jumat 9 Januari 2026 pukul 03.00 WIB di Emirates Stadium, duel penentu puncak Premier League.

5 Aturan Makan Malam untuk Menurunkan Berat Badan dengan Cepat, Diet Jadi Maksimal!

Ingin berat badan cepat turun? Jangan lupa untuk menerapkan 5 aturan makan malam untuk menurunkan berat badan dengan cepat ini.

Benarkah Kadar Gula Darah yang Tinggi Sudah Pasti Diabetes atau Bukan? Ini Jawabannya

Banyak ditanyakan, benarkah kadar gula darah yang tinggi sudah pasti diabetes atau bukan? Ini dia jawabannya.  

Anak Suka Ngupil? Ini 5 Cara Menghentikan Kebiasaan Ngupil pada Anak

Tak perlu khawatir kalau anak suka ngupil. Berikut MomsMoney bagikan 5 cara menghentikan kebiasaan ngupil pada anak.