CLOSE [X]
M O M S M O N E Y I D
Santai

5 Rekomendasi Parfum Evangelline yang Punya Wangi Fresh, Cocok buat Daily Activity

5 Rekomendasi Parfum Evangelline yang Punya Wangi Fresh, Cocok buat Daily Activity
Reporter: Pinky Annisa  |  Editor: Pinky Annisa


MOMSMONEY.ID - Parfum Evangelline punya wangi yang fresh, cocok buat ngampus atau nge-date bareng pasangan. Evangelline punya banyak pilihan aroma yang bisa kamu pertimbangkan.

Kalau kamu lebih suka aroma yang ringan dan segar untuk dipakai sehari-hari, carilah aroma buah-buahan yang fresh. Tapi, kalau lebih suka aroma yang tahan lama, coba pakai aroma vanila. 

Ellie Spicer, beauty enthusiast dari Marksandspencer.com, mengatakan, cara menguji parfum bisa dilakukan dengan mengamati aromanya selama beberapa jam.

“Perhatikan jenis kulitmu, tingkat pH, dan tingkat kelembaban kulit karena akan mempengaruhi aroma parfumnya. Semprotkan parfum di titik nadi sebelum menyemprotkannya ke seluruh tubuh,” jelasnya.

Kulit yang lembab akan membantu memperpanjang daya tahan parfum. Penting untuk mencocokkan aroma parfum sama losion tubuh yang kamu pakai. 

Baca Juga: 8 Rekomendasi Lipstik Transferproof Cocok buat Kondangan, Harga Mulai Rp 20 Ribuan

Ini dia penjelasan singkat yang mengulas tentang rekomendasi parfum evangelline yang punya wangi khas:

1. Evangeline Musk Eau de Parfum Black 

Parfum Evangeline Musk Eau De Parfum 100ml ini punya harga Rp 30 ribuan aja. Parfum yang satu ini tawarkan wangi musk yang khas dan elegan.

Eau De Parfum ini bisa bertahan 7 sampai 8 jam lo, cocok buat kamu yang kerja di luar ruangan. Cara pakainya juga gampang banget, cuma perlu menyemprotkannya beberapa kali.

Biar top note parfumnya nggak rusak, hindari menggosok parfum ke kulit ya.

2. Evangeline Sakura Eau de Parfum Red 

Dengan budget Rp 30 ribuan, kamu bakal dapetin parfum yang punya performa long lasting dan nggak bikin baju jadi kuning. Si red sakura ini punya aroma yang khas yakni perpaduan vanilla dan manis khas floral. 

Sprayer Evangeline Sakura Eau de Parfum Red bagus banget, pas disemprot aromanya bakal menyebar ke seluruh tubuh. Wanginya awet dan nggak pasaran, apalagi packingnya mewah dan eyecatching banget. 

Parfum ini juga beneran seawet itu lo, aromanya soft dan beri kesan yang kalem.

3. Evangeline EDP Black Sakura

Pas pertama kali pakai Evangeline EDP Black Sakura, kamu akan throwback ke kenangan waktu masih kecil. Aromanya itu khas banget, wangi shampo pas mandi.

Aromanya tawarkan kesan yang feminin dan fresh banget, nggak menyengat. Semakin lama dipakai, aromanya sweet tapi ada kesan freshnya dari lime blossom.

Parfum Evangeline ini juga cocok buat anak sekolah lo, wanginya awet sampai 5 jam. 

Baca Juga: 5 Lipstik Wardah Harga di Bawah Rp 100 Ribuan, Cocok untuk Semua Kulit!

4. Evangeline Batik Eau de Parfum Dream 

Evangeline meluncurkan Batik Eau de Parfum Dream di harga Rp 30 ribuan. Series ini mendefinisikan gourmand floral yang cocok buat acara di malam hari, dinner sama pacar jadi makin percaya diri.

Parfum ini juga punya aroma sweet vanilla yang enak banget dan sopan di hidung. Kamu nggak perlu sering-sering pakai parfum ini karena performanya yang awet bisa bertahan sampai 4 jam.

Parfum ini emang punya aroma awal yang tajam, tapi drydownnya bakalan munculin aroma manis cherry yang campur sama vanilla. Kelebihannya sih harga murah dan sprayernya 

5. Evangeline Sakura Eau de Parfum Purple 

Evangeline Sakura Eau de Parfum Purple ini ratingnya mirip sama evangeline red sakura. Aromanya manis tapi lebih soft, cocok buat daily activity soalnya baunya enak dan nggak menyengat. 

Buat kamu yang suka look girly wajib banget pakai parfum ini. Baunya juga awet sampai 5 jam pas disemprot ke kulit juga nggak bikin panas atau iritasi. 

Pas pertama kali menyemprotkan parfum ini, bakalan muncul wangi floral yang elegan. Kemasannya juga mewah banget, kamu nggak bakal nyesel kalau beli parfum affordable ini.

Itu dia ulasan yang memuat tentang rekomendasi parfum Evangelline punya wangi yang fresh yang cocok berbagai acara.

Selanjutnya: Neraca Pembayaran Q3-2025 Defisit US$ 6,4 Miliar, Tertekan Arus Keluar Dana Asing

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Manfaat Anak Ikut Kompetisi Sekolah, Dari Kreativitas hingga Percaya Diri

​Di SMA Rushd, setiap lomba menjadi ajang untuk belajar, berinovasi, dan berani menghadapi tantangan baru.

5 Rekomendasi Parfum Evangelline yang Punya Wangi Fresh, Cocok buat Daily Activity

Parfum Evangelline punya wangi yang fresh, cocok buat ngampus atau ngedate bareng pacar. Evangelline punya banyak pilihan aroma yang soft.

6 Rekomendasi HP 5G Murah dengan Berbagai Spesifikasi Keren, Ada Poco hingga Samsung

Banyak raksasa teknologi seperti Samsung & Xiaomi yang punya HP 5G murah lo. Teknologi 5G punya kecepatan yang lebih tinggi.

Pengguna TikTok Sekarang Bisa Atur Jumlah Konten Buatan AI di Feed lo, Cek di Sini

Pengguna TikTok sekarang bisa atur jumlah konten buatan AI di feed lo. Fitur ini memungkinkan pengguna untuk mengelola jumlah video AI di feed.

Promo HokBen HUT ke-2 Bank Saqu Khusus 20 November, Beli Hoka Delight Cuma Rp 2.000

Khusus 20 November, nikmati promo HokBen HUT ke-2 Bank Saqu yuk. Anda bisa mendapatkan Hoka Delight favorit hanya Rp 2.000. Waktunya cuma 1 jam.

Oppo Reno14 F Pakai Iridescent Mermaid Design, Skor AnTuTunya Capai 640 ribuan

Oppo Reno14F andalkan Iridescent Mermaid design, ukuran layarnya sama dengan Oppo Reno14 yakni sekitar 6.5 inci.  

Hasil Australian Open 2025, 3 Wakil Indonesia Membuka Kemenangan dan Maju ke 8 Besar

Hasil Australian Open 2025 Babak 16 Besar Kamis (20/11), tiga wakil Indonesia membuka kemenangan dan maju ke babak perempat final.

Berapa Lama Obat Asam Urat Allopurinol Bekerja? Cek Jawabannya di Sini!

Obat asam urat allopurinol bisa menurunkan kadar asam urat dalam tubuh. Obat ini bisa mencegah asam urat, sindrom lisis tumor hingga batu ginjal.  

Nikmati Paket 5 Ayam Pakai Promo KFC Crunch Hour Rp 60K Saja, Cuma Selasa-Kamis

Promo KFC Crunch Hour tiap Selasa-Kamis. Hanya dengan Rp 60.000, Anda sudah dapat 5 pcs Ayam Goreng. Cek jamnya sekarang!

GoFood Perkenalkan Inovasi Daftar Cepat 5 Menit untuk UMKM Kuliner

Kini berbisnis kuliner online melalui GoFood prosesnya semakin cepat. GoFood perkenalkan inovasi daftar GoFood Merchant hanya lima menit.