M O M S M O N E Y I D
Bugar

4 Rekomendasi Micellar Water 0% Alkohol untuk Semua Jenis Kulit

4 Rekomendasi Micellar Water 0% Alkohol untuk Semua Jenis Kulit
Reporter: Rizka Noveliana  |  Editor: Rizka Noveliana


MOMSMONEY.ID - Aman dan nyaman untuk semua jenis kulit, inilah rekomendasi micellar water 0% alkohol. Micellar water termasuk produk cleanser yang digunakan sebelum face wash. Produk ini digunakan agar wajah bisa bersih dengan sempurna. 

Saat ini, semakin banyak produk micellar water yang bisa Anda pilih dari berbagai brand, harga hingga kandungan yang ditawarkan dari produk tersebut.

Bagi Anda yang sedang mencari produk micellar water dengan kandungan alkohol 0% dan bisa digunakan untuk semua jenis kulit,  berikut ini Momsmoney memilih beberapa rekomendasinya untuk Anda : 

1. Garnier Micellar Cleansing Rose Water

Harga: Rp 44.000-Rp 109.000

Rekomendasi pertama micellar water 0% alkohol adalah Garnier Micellar Rose Water Clean & Glow Skin Care.

Micellar water dari Garnier ini  diperkaya dengan air mawar, membersihkan dan mengangkat make-up secara efisien dan menjadikan kulit Anda tampak glowing seketika.

Teknologi Micellesnya, mengangkat make up, kotoran dan debu bagai magnet tanpa perlu diusap dengan keras. Dalam 1 langkah, bersihkan make up dan jadikan kulit Anda tampak bercahaya.

Anda yang memiliki kulit sensitif juga bisa menggunakan micellar water dari Garnier ini. 

 2. Make Over Powerskin Bi-Phase Oil Micellar Water

Harga: Rp 89.000

Rekomendasi micellar water 0% alkohol untuk semua jenis kulit dari brand Make Over yaitu Powerskin Bi-Phase Oil Micellar Water.

Micellar Water ini mengandung partikel micelles dan antioxidant-rich oils memiliki daya bersih tinggi dalam sekali usap tanpa sisa mampu membersihkan seluruh sisa makeup waterproof, minyak berlebih dan kotoran serta melindungi kulit dari pertumbuhan bakteri penyebab jerawat.

Selain itu, kandungan allantoin yang menyegarkan dan melembapkan untuk menjaga kondisi skin-barrier. Diformulasikan dengan Skin-Shield Anti-Pollution Actives.

Micellar water ini cocok untuk semua jenis kulit bahkan untuk kulit rentan berjerawat dengan formula non-acnegenic & non-comedogenic.

Baca Juga: Inilah Penyebab Pregnancy Glow Selama Kehamilan yang Perlu Anda Tahu

3. Safi Naturals Micellar Water

Harga: Rp 33.000-Rp 50.000

Berikutnya, Safi Naturals Micellar Water with Rose Flower Water adalah pembersih wajah berbahan dasar air yang lembut dengan kandungan Rose Flower Water.

Produk micellar water dari Safi ini menarik untuk dicoba karena mampu membersihkan riasan wajah serta kotoran dengan mudah dan bersih. Kemudian, membantu untuk meringkas pori-pori kulit wajah. 

4. Pixy Micell-Oil Water

Harga: Rp 45.000-Rp 55.000

Rekomendasi micellar water 0% alkohol lainnya adalah Pixy White Aqua Micell Oil Cleansing Water Speed Remove.

Micellar water ini mampu menghapus make up waterproof dalam 5 detik, dan Micellar Water with Aloe Vera yang mampu mengangkat kotoran dan minyak berlebih dari kulit dan membuat kulit terasa nyaman dan lembab.

Dilengkapi dengan Hydra-Active dna Natural Whitening Extract yang menjaga kelembapan kulit dan membuat kulit tampak lebih cerah. Tidak mengandung alkohol sehingga tidak membuat wajah terasa kering.

Itulah beberapa rekomendasi micellar water 0% alkohol untuk semua jenis kulit yang bisa Anda coba. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Color Drenching, Tren Warna 2026 yang Bikin Rumah Lebih Hidup dan Penuh Karakter

Yuk, cek tren color drenching yang bakal mendominasi tahun 2026 dan ubah rumahmu jadi tempat paling nyaman dengan warna penuh karakter!  

10 Kebiasaan Frugal Living Zaman Kekinian yang Bikin Tabungan Makin Nambah

Simak cara frugal living modern biar keuangan makin sehat, nggak stres, dan tabungan terus bertambah setiap bulan. Yuk mulai dari sekarang!  

12 Kebiasaan di Malam Hari yang Menghambat Penurunan Berat Badan

Ada beberapa kebiasaan di malam hari yang menghambat penurunan berat badan, lho. Apa sajakah itu?     

7 Jebakan Perencanaan Pensiun yang Sering Terjadi dan Cara Mengatasinya

Yuk, cek jebakan umum dalam perencanaan pensiun yang bisa bikin masa tua berisiko. Simak cara cerdas berikut biar finansial tetap aman.  

10 Ciri Kamu Punya Pola Pikir Orang Kaya dan Tak Takut Berproses Sendirian

Simak tanda-tanda ini, siapa tahu kamu termasuk orang yang sebenarnya punya pola pikir kaya tanpa sadar dan justru tumbuh lewat kesendirian.  

5 Manfaat Minum Air untuk Menurunkan Berat Badan Anda

Tahukah bahwa ada beberapa manfaat minum air untuk menurunkan berat badan, lho. Intip penjelasannya di sini!  

Lebih Baik Beli Rumah atau Sewa? Yuk, Cermati Pilihan yang Sesuai Keadaan Keuanganmu

Cek dulu untung ruginya saat beli rumah atau sewa di 2025 biar gak salah langkah, ya Moms. Yuk, simak penjelasan lengkapnya di sini!  

10 Barang di Dapur yang Wajib Segera Dibuang agar Rumah Lebih Rapi dan Fungsional

Simak daftar barang dapur yang ternyata bikin ruangan makin sumpek dan nggak efisien. Yuk, cek apa saja yang harus segera dibuang!

Barang Paling Laku di 11.11 Lazada, Promonya Masih Berlanjut hingga Hari Ini

​Momen 11.11 jadi ajang berburu diskon terbesar tahun ini, dengan LazMall mencatat lonjakan penjualan hingga 11 kali lipat dibanding hari biasa.

Bukan Sekadar Kotoran, Sampah Ternyata Bisa Jadi Sumber Rezeki

​Prasasti Center for Policy Studies menilai, dengan kolaborasi dan inovasi, sampah bisa jadi solusi, bukan sekadar masalah.