M O M S M O N E Y I D
Hemat

3 Promo Holland Bakery Roti Mie Goreng-Banana Cake Serba Diskon 20% Juli-Agustus 2024

3 Promo Holland Bakery Roti Mie Goreng-Banana Cake Serba Diskon 20% Juli-Agustus 2024
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Holland Bakery tawarkan 3 jenis promo yang seluruhnya diberi diskon 20% terbatas selama bulan Juli-Agustus ini.

Ketiga promo diskon 20% tersebut meliputi 2 menu terbari: Roti Mie Goreng & Banana Cake, serta promo opening.

Baca Juga: Promo CGV, Cinepolis, dan XXI Berhadiah Mainan Minion dari Despicable Me 4

Diskon 20% - Roti Mie Goreng

Holland Bakery Roti Mie Goreng diskon 20%
Holland Bakery Roti Mie Goreng diskon 20%

Hadir kembali menu terfavorit dari Holland Bakery, yaitu Roti Mie Goreng.

Roti Mie Goreng adalah sajian nikmat yang memadukan roti empuk dengan mie goreng yang bercitarasa autentik.

Jika Anda belum sempat mencoba menu Roti Mie Goreng dari Holland Bakery, inilah saatnya untuk mencoba kelezatan dari roti unik yang satu ini.

Roti Mie Goreng hadir dengan diskon 20% mulai tanggal 13 Juli – 24 Juli 2024.

Syarat & ketentuan:

  1. Berlaku selama persediaan masih ada
  2. Hanya tersedia di wilayah Jabodetabek
  3. Tidak berlaku untuk layanan pesan antar GrabFood / GoFood
  4. Tidak dapat digabungkan dengan promo lainnya

Baca Juga: Promo Wondr by BNI Setiap Hari Senin-Minggu Juli 2024: 7 Paket Serba Rp 7.800

Diskon 20% - Holland Bakery Subang

Holland Bakery Subang
Holland Bakery Subang

Promo Grand Opening dari Holland Bakery adalah berupa Diskon 20% khusus untuk cabang Holland Bakery Subang.

Holland Bakery Subang terletak di Jl Otto Iskandardinata No. 42, Kecamatan Sukamenak, Kabupaten Subang, Jawa Barat 41285.

Tersedia promo diskon 20% yang dapat digunakan untuk seluruh produk Holland Bakery tanpa terkecuali.

Baca Juga: Promo KFC Juli-Agustus 2024, Kupon Super Promo Diskon 45% Tanpa Minimum Transaksi

Perlu dicatat, promo hanya berlaku untuk pemesanan di tempat. Tidak berlaku untuk layanan pesan-antar, GoFood, GrabFood, Tokopedia, Shopee, dan pembelian via Website Holland Bakery.

Diskon tersedia selama periode 15-21 Juli 2024 pada cabang yang telah ditentukan.

Syarat & ketentuan:

  • Diskon tidak dapat digabungkan dengan jenis promo lainnya
  • No Telepon cabang Holland Bakery Subang: 0260-777-3066

Baca Juga: Promo Tiket Kereta KAI Access 13-16 Juli, Lebih Hemat Diskon 20% ke Berbagai Kota

Diskon 20% - Banana Cake

holland bakery menu Banana Cake
holland bakery menu Banana Cake

Toko roti & kue asli Indonesia, Holland Bakery, kembali hadir untuk menyuguhkan beragam promo diskon.

Kini ada menu kue kesukaan Anda yang dapat potongan harga spesial selama sebulan penuh dari Holland Bakery.

Terdapat spesial diskon 20% untuk menu Deliciously Healthy Banana Cake atau bolu pisang yang terbuat daru buah pisang segar yang mengandung banyak nutrisi penting untuk tubuh.

Baca Juga: Promo Richeese Factory 1-31 Juli 2024, Pesan Big Order-Paket Pelajar Rp 15.000

Seloyang Deliciously Healthy Banana Cake ukuran jumbo dibanderol dengan harga diskon menjadi Rp 72.000 saja, dari harga aslinya Rp 90.000.

“Harga Rp 90.000 menjadi Rp 72.000,” tulis komentar pihak Holland Bakery kepada netizen di salah satu postingan Instagram @hollandbakeryindonesia.

Promo diskon 20% dari Holland Bakery khusus hanya untuk menu Banana Cake ini saja, berlaku selama periode 5 Juli - 4 Agustus 2024.

Baca Juga: 16 Kupon Voucher Promo Popeyes Juli-Agustus 2024, Ayam Diskon Mulai Rp 15.455

Adapun beberapa syarat & ketentuan pembelian promo menu yang satu ini ialah sebagai berikut.

  1. Berlaku selama persediaan masih ada
  2. Tidak dapat digabungkan dengan jenis promo lainnya
  3. Tidak berlaku untuk pembelian lewat layanan pesan antar, GoFood, GrabFood, dan website Holland Bakery

Itu dia ketiga promo Holland Bakery super menggiurkan yang tersedia khusus di bulan Juli hingga Agustus mendatang. Jangan lewatkan menu-menu terbaru di atas, ya!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

8 Khasiat Minum Jus Wortel secara Rutin untuk Kesehatan Tubuh

Ada beberapa khasiat minum jus wortel secara rutin untuk kesehatan tubuh. Mari intip selengkapnya berikut ini!

Jangan Sampai Ketinggalan! Ini Tren Dekorasi 2026 yang Bisa Ubah Tampilan Rumah Anda

Tren dekorasi rumah 2026 makin hangat dan natural, cek inspirasi desain terbaru yang cocok untuk hunian modern saat ini. Catat ulasannya, yuk.

Kenyamanan Kamar Mandi 2026: Ubah Tampilan Jadi Spa Pribadi, Rasakan Manfaatnya!

Cek tren spa rumahan terbaru yang bikin kamar mandi makin nyaman, relevan untuk gaya hidup modern, dan bantu jaga kesehatan mental.

Kualitas Hidup Meningkat: Ide Desain Perpustakaan Rumah Wajib Anda Coba

Cek ide desain perpustakaan rumah ini yang nyaman, estetik, dan relevan untuk gaya hidup modern, yuk buat sudut baca impianmu.

4 Cara Menurunkan Berat Badan 10 Kg dalam Sebulan, Tidak Mustahil!

Mau berat badan turun 10 kg? Cari tahu 4 cara menurunkan berat badan 10 kg dalam sebulan di sini, Moms.

8 Daftar Rebusan Daun yang Bisa Bantu Turunkan Kolesterol Tinggi

Intip daftar rebusan daun yang bisa bantu turunkan kolesterol tinggi berikut ini, yuk! Apa saja?         

Fatwa MUI Ungkap Keunikan Tabungan Emas Non-Tunai, Kok Bisa Halal? Simak Yuk

Yuk simak, tabungan emas syariah jadi cara aman menabung emas halal secara digital dengan akad jelas dan sesuai fatwa.

Gula Darah Tinggi? Ternyata Air Putih Bisa Jadi Solusi Alami Tak Terduga

Banyak yang tak sadar, kurang minum air putih picu lonjakan gula darah. Pahami risiko dehidrasi dan cara kerjanya sebelum terlambat.

Awas Rugi! Jangan Salah Hitung Bunga Deposito, Ini Panduannya

Kesalahan hitung bunga deposito bisa bikin rugi. Cek panduan  cara menghitung bunga bersih dan pajak agar ekspektasi keuntungan tidak meleset.

Uang Terasa Cepat Habis? Hindari Risiko Ini dengan Pisahkan Rekening Anda Sekarang

Rekening giro dan tabungan punya fungsi berbeda. Yuk cek cara memanfaatkannya agar keuangan lebih rapi dan siap menghadapi kebutuhan hidup.