M O M S M O N E Y I D
Santai

Suhu Terpanas di India Tembus 52 Derajat Celcius, Indonesia Dekati Angka 39°C

Suhu Terpanas di India Tembus 52 Derajat Celcius, Indonesia Dekati Angka 39°C
Reporter: SS. Kurniawan  |  Editor: S.S. Kurniawan


MOMSMONEY.ID - Suhu di India menembus angka 52 derajat Celcius. Lalu, berapa suhu terpanas di Indonesia sepekan terakhir?

Menurut BMKG, suhu maksimum atau terpanas harian di Indonesia seminggu terakhir tercatat mendekati 39 derajat Celcius.

Suhu terpanas harian di Indonesia satu pekan terakhir tercatat di Tanjung Balai Karimun, Kepulauan Riau, pada 28 Mei lalu.

Baca Juga: Musim Kemarau Tiba, Wilayah Ini Berpotensi Alami Kekeringan Meteorologis

Mengutip akun Instagram BMKG, Stasiun Meteorologi Raja Haji Abdullah mencatat suhu pada 28 Mei lalu mencapai 38,6 derajat Celcius.

Sementara suhu terpanas harian kedua di Indonesia tercatat pada 2 Juni lalu di Lombok, Nusa Tenggara Barat.

Stasiun Meteorologi Zainuddin Abdul Madjid merekam suhu di Lombok pada 2 Juni lalu di angka 38 derajat Celcius.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

13 Daftar Buah yang Bisa Memperlambat Penuaan, Coba Konsumsi yuk!

Ini daftar buah yang bisa memperlambat penuaan. Mau coba konsumsi? Cek di sini, yuk!                   

7 Rekomendasi Makanan Kaya Zat Besi yang Bagus untuk Kesehatan

Intip rekomendasi makanan kaya zat besi yang bagus untuk kesehatan berikut, yuk! Ada apa saja?           

7 Manfaat Suplemen Vitamin A bagi Kesehatan Tubuh Anda

Apa saja manfaat suplemen vitamin A bagi kesehatan tubuh, ya? Cari tahu selengkapnya di sini, yuk!    

4 Manfaat Kesehatan Suplemen Buah Bit yang Jarang Diketahui

Ternyata ini, lho, beberapa manfaat kesehatan suplemen buah bit yang jarang diketahui. Apa sajakah itu?

Butuh Hiburan Tidak Jauh dari Jakarta? Ini yang Ditawarkan Meikarta

​Kawasan Meikarta dimanfaatkan masyarakat tidak hanya sebagai tempat tinggal, tetapi juga sebagai ruang berkumpul dan beraktivitas.

Igloo Hadirkan Asuransi Perjalanan Berfitur AI dan Pelacakan Bagasi Hilang

TravelShield AI dari Igloo dan Blue Ribbon Bags bersinergi berikan keamanan dan kenyamanan masyarakat ketika pergi berlibur. 

Starbucks Gerai Pertama di Indonesia Kembali Beroperasi di Plaza Indonesia

​Starbucks Reserve Plaza Indonesia kembali dibuka dengan lokasi dan tata ruang baru seiring penyesuaian tenant di Plaza Indonesia.

7 Cara Sehat Konsumsi Buah Bit untuk Tekanan Darah, Mau Coba?

Ada beberapa cara sehat konsumsi buah bit untuk tekanan darah, lo. Yuk, cari tahu selengkapnya di sini!

Promo Terbaru AZKO Dorong Keluarga Lebih Peduli Kualitas Udara di Rumah

​Di tengah cuaca yang tak menentu, AZKO menawarkan rangkaian promo produk perawatan udara untuk membantu menjaga kualitas udara di rumah.

Promo Superindo Hari Ini 19-22 Januari 2026, Sirup Marjan Beli 6 Hemat Banyak

Cek promo Superindo hari ini periode 19-22 Januari 2026 untuk belanja hemat selama weekday di gerai Superindo terdekat.