M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Resep Sambal Cumi Asin Kecombrang, Masakan Sederhana yang Nendang di Lidah

Resep Sambal Cumi Asin Kecombrang, Masakan Sederhana yang Nendang di Lidah
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Sedapnya sajian sambal cumi asin kecombrang dijamin akan bikin siapapun ngiler, deh. Intip resep sambal cumi asin kecombrang berikut ini.

Untuk Moms yang ingin bikin menu masakan sederhana, bisa mencoba sambal cumi asin kecombrang. Sajian ini paling pas disantap bareng nasi putih panas dan tak perlu tambahan apapun lagi.

Tenang saja, sambal ini tak bikin Anda bersin-bersin karena berbau menyengat. sambal cumi asin kecombrang berbau harum karena ada tumbuhan kecombrang yang ditambahkan ke dalam menu.

Baca Juga: Resep Sambal Cumi Balado Gurih Pedas Ala Devina Hermawan, Awet Tahan Lama!

Dengan mengikuti resep sambal cumi asin kecombrang yang satu ini, Moms bisa menyajikan 3 porsi hanya dalam waktu 30 menit. Moms bisa menyimpan sambal ini hingga 2 hari.

Intip langsung resep sambal cumi asin kecombrang yang dilansir dari laman Dapur Umami, selengkapnya berikut ini.

Bahan:

  • 150 gram cumi asin rebus
  • 1 sdt penyedap rasa
  • 1 batang kecombrang
  • 2 lembar daun jeruk
  • 100 ml minyak goreng

Baca Juga: Resep Ayam Geprek Mangga Muda, Sajian Ayam dengan Cita Rasa Asam Pedas Menggoda

Bumbu halus:

  • 12 buah cabai rawit
  • 8 buah cabai merah keriting
  • 10 siung bawang merah
  • 6 siung bawang putih
  • 2 buah tomat

Baca Juga: Penggemar Sambal, Ikuti 4 Tips Bikin Sambal yang Awet dan Tahan Lama

Cara memasak sambal cumi asin kecombrang:

  • Iris cumi asin rebus dan kecombrang, lalu sisihkan.
  • Haluskan seluruh bumbu halus, lalu tambahkan air sedikit.
  • Panaskan minyak goreng, tumis bumbu halus tadi bersama dengan daun jeruk dan kecombrang.
  • Masukkan cumi asin rebus dan bumbu penyedap ke dalam wajan dan aduk bersama bumbu halus tadi. Masak hingga seluruhnya matang.
  • Angkat dan sajikan sambal cumi asin kecombrang. Tunggu hingga sambal cumi asin kecombrang mendingin.
  • Masukkan sambal cumi asin kecombrang ke dalam toples. Sambal cumi asin kecombrang siap dimakan bersama nasi putih panas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Paket 5 Pizza Favorit + 5 Minuman Hanya Rp 100.000, Siap-Siap Serbu Promo PHD

Promo PHD luncurkan paket berlima: 5 fun pizza + 5 minuman cuma Rp 100.000. Cek cara order dan pilihan topping favorit Anda.

Ancaman Dompet Jebol Minggir! 8 Promo Makanan & Minuman Berlaku Hari Ini 13 Januari

Chatime, Kopi Kenangan, dan HokBen berikan harga super hemat hari ini. Lihat daftar 8 promo yang bisa Anda serbu sebelum kehabisan kuota.

5 Beasiswa Luar Negeri Tanpa IELTS, Yuk Kuliah Gratis di Jerman hingga Korea

Tak punya skor TOEFL/IELTS? Beasiswa Jerman dan Korea Selatan ini membuka pintu S1 hingga S3. Simak syarat penggantinya.

Siaga Hujan Sangat Lebat, Cek Peringatan Dini BMKG Cuaca Hari Ini (13/1) Jabodetabek

Peringatan dini BMKG cuaca hari ini Selasa (13/1) di Jabodetabek dengan status Siaga hujan sangat lebat di wilayah berikut.

Didorong Saham Sektor Bahan Baku, IHSG Menguat 0,6% Pada Selasa Pagi (13/1)

Sektor saham bahan baku atau basic materials menjadi pendorong IHSG pagi ini, Selasa (13/1) Kenaikannya sampai 2,23%.

IHSG Berpeluang Menguat, Cek Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Selasa (13/1)

IHSG masih berpeluang menguat pada perdagangan Selasa (13/1/2026). ​Simak rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas ​hari ini.

Simak Rekomendasi Saham BNI Sekuritas untuk Perdagangan Selasa (13/1)

IHSG bergerak melemah pada penutupan perdagangan Senin (12/1/2026).​ Berikut daftar rekomendasi saham pilihan BNI Sekuritas​ hari ini.

Ukir Rekor Baru, Harga Emas Antam Hari Ini Selasa 13 Januari 2026 Melejit

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.652.000 Selasa (13/1/2026), naik Rp 21.000 dibanding harga Senin (12/1/2026).

IHSG Masih Berpotensi Menguat, Simak Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Selasa (13/1)

IHSG berpeluang menguat pada perdagangan Selasa (13/1), meski sebelumnya terkoreksi. Simak rekomendasi saham pilihan MNC Sekuritas ​hari ini.

6 Dokumenter Netflix Ini Bongkar Fakta Kesehatan Tubuh

Beberapa tontonan Netflix ini menyediakan panduan lengkap rahasia ilmiah meningkatkan kualitas tidur hingga kesehatan usus.